Gelar MTF Autofiesta, Mandiri Tunas Finance Berikan Tiga Program Menarik
Perusahaan pembiayaan PT Mandiri Tunas Finance (MTF) menghadirkan pameran otomotif bertajuk MTF Autofiesta 2019 di Central Park, Jakarta Barat. Kegiatan ini akan berlangsung pada 18 hingga 24 Maret 2019.
Perusahaan pembiayaan PT Mandiri Tunas Finance (MTF) menghadirkan pameran otomotif bertajuk MTF Autofiesta 2019 di Central Park, Jakarta Barat. Kegiatan ini akan berlangsung pada 18 hingga 24 Maret 2019.
Hadir dalam acara itu, Direktur MTF, Harjanto Tjitohardjojo serta para undangan lainnya. "Kami bangga dapat hadir dalam bentuk kegiatan MTF Autofiesta 2019. Melalui kegiatan ini, kami berharap dapat lebih dekat dengan masyarakat Manado dan melayani kebutuhan pembiayaan kendaraan bermotor dengan berbagai program menarik," kata Harjanto.
-
Apa yang ditawarkan Adira Finance di Jakarta Fair Kemayoran? Dalam rangka tema HUT tahun ini, yaitu Jakarta sebagai Kota Global Dengan Berjuta Pesona, Adira Finance hadirkan Kampung Adira di Jakarta Fair dengan tujuan menyediakan solusi finansial yang unik dan mempesona bagi para pengunjung melalui sinergi dengan ekosistem.
-
Kenapa Adira Finance hadir di Jakarta Fair Kemayoran? "Komitmen terhadap Pelanggan Harry Latif, Direktur Portofolio Adira Finance, menjelaskan bahwa kehadiran Adira Finance di Jakarta Fair Kemayoran adalah sebagai bentuk komitmen perusahaan untuk terus mendekatkan diri dengan pelanggan melalui beragam solusi keuangan yang bersinergi dengan ekosistem. Upaya ini dilakukan agar pelanggan dapat merasakan pengalaman terbaik melalui produk inovatif serta berbagai program menarik."
-
Bagaimana cara Jepang mengelola keuangan di Indonesia? Gedung Departement of Finance dijadikan tempat untuk melakukan aktivitas keuangan sehari-hari. Gedung ini juga menjadi tempat pengelolaan keuangan dan pemutusan kebijakan ekonomi oleh Jepang.
-
Bagaimana Adira Finance meningkatkan kearifan lokal di Jakarta Fair? Dengan menggabungkan tradisi dan inovasi, Kampung Adira menawarkan pengalaman menarik bagi pengunjung dengan berbagai aktivitas seperti mewarnai, engklek, parade promo, dan flashmob. Di warung sahabat yang berkolaborasi dengan mitra franchise Sahabat Adira, pengunjung juga dapat menikmati jajanan tradisional Betawi.
-
Apa yang dikatakan OJK mengenai sektor jasa keuangan Indonesia saat ini? Rapat Dewan Komisioner Bulanan Otoritas Jasa Keuangan (OJK) pada 30 Agustus 2023 menilai stabilitas sektor jasa keuangan nasional terjaga dan resilien dengan indikator prudensial. seperti permodalan maupun likuiditas yang memadai serta profil risiko yang terjaga di tengah meningkatnya ketidakpastian perekonomian global.
-
Mengapa Adira Finance berpartisipasi di Jakarta Fair Kemayoran? Partisipasi Adira Finance di Jakarta Fair Kemayoran 2024 adalah sebagai bentuk apresiasi terhadap Kota Jakarta.
Program yang Ia maksud antara lain, Kredit Mobil Millennial. Yaitu program yang memberikan angsuran berjenjang sesuai kemampuan, tenor sampai dengan 7 tahun, uang muka special 10%, dan kesempatan untuk mendapatkan 10 hadiah setiap bulan ke 10 destinasi wisata dalam program spesial Pilih Sendiri Liburanmu.
"Lalu (program) Cash Aja, produk pinjaman multiguna untuk customer MTF yang memiliki kontrak pembiayaan aktif di MTF (Top Up) dengan proses cepat (3 jam cair) dengan jaminan BPKB. Cash Aja menawarkan rate kompetitif mulai dari 0,67% per bulan atau 8% tanpa provisi, dan pencairan dana hingga 90%.
Program terakhir ialah Wira Cash aja, produk pinjaman multiguna untuk customer baru, dengan rate kompetitif, pencairan dana hingga 90% dan provisi 1%.
Program special tersebut didukung oleh berbagai pilihan kendaraan baik kendaraan penumpang maupun kendaraan komersial dari beberapa brand terkemuka yang berpartisipasi dalam program ini, antara lain Honda, Suzuki, Hyundai, Wuling, Toyota, Daihatsu, Mitsubishi, Nissan, dan Mazda.
Baca juga:
ACC Kembangkan Sistem Verifikasi Face ID
Tingkatkan Kualitas Kredit, Andalan Finance Manfaatkan Data Dukcapil
MTF Catatkan Pertumbuhan Kinerja Perusahaan dengan Kenaikan Pembiayaan 21,6 persen
Kredit di SPEKTRA Meriah dapat Bunga 0 Persen
OJK Yakin DP 0 Persen Tak Timbulkan Risiko Kredit Macet, Ini Alasannya
OJK Izinkan Penagihan Kredit Melalui Pihak Ketiga, Ini Syaratnya