Hadapi open sky 2015, Garuda ingin kuasai pasar domestik
"karena platform Open Sky itu dari domestik."
PT Garuda Indonesia terus berupaya melebarkan sayapnya di pasar domestik. Ini sebagai strategi menghadapi liberalisasi penerbangan atau open sky berlaku Desember mendatang.
"Kami harus pastikan Garuda Indonesia menguasai pasar domestik dulu, karena platform Open Sky itu dari domestik," ujar Direktur Utama Garuda Indonesia Arif Wibowo saat media gathering, Puncak, Jawa Barat, Jumat (30/1).
-
Bagaimana Garuda Indonesia mengatasi masalah keterlambatan penerbangan jemaah haji? Ketua Komisi VIII DPR RI, Ashabul Kahfi menyorot kinerja maskapai Garuda Indonesia terkait banyaknya keberangkatan jemaah haji yang terlambat.Terbaru kelompok terbang (kloter) 15 Embarkasi Makassar yang mengalami delay atau keterlambatan hingga tujuh jam. Komisi sudah memanggil pihak Garuda Indonesia, Direktur Jenderal Perhubungan Udara dalam Rapat Dengar Pendapat (RDP). Apalagi, sejak insiden kerusakan mesin pesawat Garuda yang ditumpangi Kloter 5 Embarkasi Makassar."Kami minta agar diberikan perhatian khusus, karena haji ini adalah misi yang sangat vital dan penting. Sehingga seluruh transportasi, baik udara maupun darat harus dipastikan keamanannya. Itu sudah kami sampaikan," tuturnya.
-
Kenapa Garuda Indonesia sering telat dalam mengangkut jemaah haji? Komisi sudah memanggil pihak Garuda Indonesia, Direktur Jenderal Perhubungan Udara dalam Rapat Dengar Pendapat (RDP). Apalagi, sejak insiden kerusakan mesin pesawat Garuda yang ditumpangi Kloter 5 Embarkasi Makassar."Kami minta agar diberikan perhatian khusus, karena haji ini adalah misi yang sangat vital dan penting. Sehingga seluruh transportasi, baik udara maupun darat harus dipastikan keamanannya. Itu sudah kami sampaikan," tuturnya.
-
Dimana pesawat Garuda Indonesia 'Woyla' dibajak? Kala itu, maskapai Garuda Indonesia seri DC-9 'Woyla' melakukan penerbangan domestik dari Jakarta menuju Medan. Para pelaku pembajakan pesawat ini diduga kuat berasal dari kelompok komando Jihad yang berjumlah 5 orang.
-
Kapan Garuda Indonesia dijadwalkan untuk mengangkut jemaah haji kloter 15 Makassar? Ketua Komisi VIII DPR RI, Ashabul Kahfi menyorot kinerja maskapai Garuda Indonesia terkait banyaknya keberangkatan jemaah haji yang terlambat.Terbaru kelompok terbang (kloter) 15 Embarkasi Makassar yang mengalami delay atau keterlambatan hingga tujuh jam.
-
Mengapa Garuda Indonesia memberikan diskon tiket pesawat? “Melalui penyelenggaraan berbagai program promosional yang kami laksanakan, kami ingin memberikan lebih banyak pilihan penerbangan yang dapat diakses oleh para pengguna jasa dengan harga yang lebih berkompetitif," kata Irfan dalam keterangannya, Minggu (28/7).
-
Siapa yang bisa mendapatkan diskon tiket pesawat Garuda Indonesia? Direktur Utama Garuda Indonesia, Irfan Setiaputra mengataka untuk mendapatkan berbagai penawaran menarik dari gelaran SOTF ini, para pengguna jasa dapat mengakses penawaran menarik ini di seluruh Kantor penjualan Garuda Indonesia di kota-kota di Indonesia maupun kantor perwakilan di luar negeri.
Bukan tanpa alasan jika Garuda Indonesia bertekad menguasai pasar domestik. Sebab, Indonesia menjadi pasar potensial untuk negara lain.
"Garuda menguasai pasar domestik dulu, jumlah penumpang Open Sky 66 juta, 34 juta selalu ke Indonesia, artinya 50 persen di support Indonesia, untuk Open Sky semua feeder kita perkuat untuk pojok-pojok di Indonesia," jelas dia.
Untuk itu, Garuda Indonesia terus mendatangkan pesawat baling-baling. Dengan begitu, maskapai penerbangan pelat merah tersebut bisa menjangkau pelosok Tanah Air.
"Di kami ada Garuda Eksplor dan punya ATR untuk Asean Open Sky 2015 biar (rute domestik) bisa kita serap semua. Ini untuk memperkuat pojok-pojok di seluruh Indonesia sampai Raja Ampat, Labuan Bajo dan lainnya. Pokonya ini (rute domestik) harus kita perkuat dulu," ungkapnya.