Menkeu Sri Mulyani Masih Waspadai Covid-19 Ganggu Pemulihan Ekonomi
Hal lain yang harus diwaspadai adalah tingkat keterisian di Wisma Atlet yang saat ini mengalami lonjakan dari 15 persen terendah pada Mei awal atau pertengahan, kini menjadi 33,6 persen.
Menteri Keuangan, Sri Mulyani Indrawati mengatakan tren pemulihan ekonomi yang ada saat ini harus dikendalikan. Covid-19 masih harus diwaspadai untuk menjaga pemulihan ekonomi.
"Jadi ini harus kita waspada di kuartal II ini saja sampai Juni, tren ini harus bisa dikendalikan karena kalau tidak akan menjadi kondisi seperti Maret lalu, dimana kita harus melakukan pengetatan lagi," kata Sri Mulyani rapat kerja dengan Komisi XI DPR mengenai RAPBN 2022 pada Rabu (2/6/2021).
-
Kapan virus corona ditemukan? Virus virus adalah sekelompok virus yang meliputi SARS-CoV (virus korona sindrom pernafasan akut parah), MERS-CoV (sindrom pernapasan Timur Tengah coronavirus) dan SARS-CoV-2, yang menyebabkan Covid-19.
-
Bagaimana virus Covid-19 pertama kali masuk ke Indonesia? Kasus ini terungkap setelah NT melakukan kontak dekat dengan warga negara Jepang yang juga positif Covid-19 saat diperiksa di Malaysia pada malam Valentine, 14 Februari 2020.
-
Apa yang menjadi tanda awal mula pandemi Covid-19 di Indonesia? Pada tanggal 2 Maret 2020, Indonesia melaporkan kasus pertama virus Covid-19, menandai awal dari pandemi yang memengaruhi seluruh masyarakat.
-
Kapan virus menginfeksi sel inang? Virus dapat bertindak sebagai agen penyakit dan agen pewaris sifat. Dalam kehidupan sehari-hari, virus tidak lagi terdengar asing bagi kita. Bermacam-macam virus dapat menimbulkan berbagai penyakit pada tubuh manusia yang tidak diinginkan. Jika tubuh kita dalam kondisi menurun (lemah), maka kita dapat dengan mudah terserang penyakit atau virus. Virus dapat bertindak sebagai agen penyakit dan agen pewaris sifat. Sebagai agen penyakit, virus memasuki sel dan menyebabkan perubahan-perubahan yang membahayakan bagi sel, yang akhirnya dapat merusak atau bahkan menyebabkan kematian pada sel yang diinfeksinya. Sebagai agen pewaris sifat, virus memasuki sel dan tinggal di dalam sel tersebut secara permanen.
-
Apa yang Sri Mulyani tunjukkan kepada cucunya? Sri Mulyani juga memperlihatkan pekerjaannya kepada cucu yang lebih besar.
-
Bagaimana mutasi virus Corona pada pria tersebut terjadi? Selama masa infeksi, dokter berulang kali mengambil sampel dari pria tersebut untuk menganalisis materi genetik virus corona. Mereka menemukan bahwa varian asli Omicron BA1 telah mengalami lebih dari 50 kali mutasi, termasuk beberapa yang memungkinkannya untuk menghindari sistem kekebalan tubuh manusia.
"Ini akan memengaruhi kegiatan ekonomi dan proyeksi ekonomi yang kita buat, serta tren-tren indikator yang tadi telah saya bacakan, nanti akan sangat mudah dipengaruhi oleh sentimen ini," jelasnya.
Sri Mulyani mengungkapkan bahwa Covid-10 adalah hal yang harus diwaspadai. Kenaikan jumlah kasus harian, meskipun diantisipasi sesudah Lebaran dan pasti akan terjadi kenaikan. Saat ini, ada 5.797 kasus harian moving average.
Hal lain yang harus diwaspadai adalah tingkat keterisian di Wisma Atlet yang saat ini mengalami lonjakan dari 15 persen terendah pada Mei awal atau pertengahan, kini menjadi 33,6 persen.
Kasus Covid-19 di beberapa daerah di Sumatera dan Kalimantan juga mengalami kenaikan yang cukup pesat.
"kita lihat Riau kasus harian kurvanya tajam sekali, Aceh, Kepri, Sumbar dan Babel. Kalimantan Barat juga menunjukkan kenaikan. Di Jawa, kita lihat kenaikan di Jateng, Jabar walau relatif stabil tapi di 1.000. Tentu tadi indikator di Wisma Atlet harus kita waspadai," tuturnya.
Pemerintah saat ini terus meningkatkan vaksinasi Covid-19. Indonesia per 30 Mei 2021 tercatat berada di peringkat ke-11 untuk vaksinasi global dengan jumlah 26,89 juta.
Sumber: Liputan6.com
Reporter: Andina Librianty
Baca juga:
Tembus Rp6.527 Triliun, Pemerintah Diminta Waspadai Laju Utang
Kapolri Minta Kapolda Pantau Penanganan Covid dan Kawal Pemulihan Ekonomi
Menkeu Catat Pemulihan Ekonomi Telah Ciptakan 2,61 Juta Lapangan Kerja Baru
Pasien Wisma Atlet Melonjak Usai Lebaran, Menkeu Sebut Pemulihan Ekonomi Terhambat
Kemendag Harap Masyarakat Bantu Pemulihan Ekonomi dengan Belanja Produk Lokal
Antisipasi Dampak Covid India, Pemerintah Diminta Tak Lengah Jaga Pemulihan Ekonomi