Pemerintah akan Tambah Anggaran untuk Mudik Gratis Lebaran di 2023
Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi berencana akan menambahkan pagu anggaran program Mudik Gratis. Hal ini untuk menekan angka kecelakaan pada perayaan Mudik Lebaran Idulfitri 2023 mendatang.
Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi berencana akan menambahkan pagu anggaran program Mudik Gratis. Hal ini untuk menekan angka kecelakaan pada perayaan Mudik Lebaran Idulfitri 2023 mendatang.
"Program Mudik Gratis ini kita harapkan diimprove dan bila perlu anggaran yang kita alokasikan di tambah," kata Menhub Budi dalam Rapat Kerja bersama Komisi V DPR di Gedung DPR RI, Jakarta, Senin (20/5).
-
Siapa yang akan menerima benih gratis dari Kementan? Pemerintah menjamin, pemberian benih dibagikan secara gratis melalui mekanisme dan aturan yang berlaku. "Benih yang kita bagikan adalah benih unggul. Kita siapkan benih sesuai dengan kebutuhan petani dan sekarang sudah jalan. Kenaikan bibit ini merupakan intensif el nino yang kita berikan agar petani tetap berproduksi," katanya.
-
Kenapa program mudik gratis diadakan? Sejumlah Kementerian, Pemda dan BUMN menggelar mudik gratis bagi warga yang akan pulang ke kampung halaman.
-
Kenapa Pertamina membuat program mudik gratis ini? Program ini merupakan salah satu apresiasi Pertamina kepada masyarakat, terutama pengguna loyal produk Pertamina, sehingga masyarakat bisa memiliki pengalaman mudik yang nyaman, aman dan menyenangkan dengan Pertamina.
-
Apa yang dibagikan gratis di Masjid Uswatuh Hasanah Cengkareng? Kegiatan ini rutin dilakukan oleh pihak DKM masjid Masjid Raya Uswatun Hasanah di wilayah Cengkareng, Jakarta Barat, rutin melakukan kegiatan sedekah sayur untuk para jemaahnya.
-
Kenapa pemerintah memberikan diskon tarif tol untuk mudik? Tahun ini diskon tarif tol kembali diberlakukan oleh pemerintah bersama pengelola jalan tol untuk memecah pergerakan masyarakat yang mudik maupun balik.
-
Di mana pengunjung bisa mendapatkan takjil gratis? Bagi pengunjung yang berpuasa, Kuningan City Mall menyediakan takjil gratis di Concierge, lantai Ground, sehingga mereka dapat merasakan kehangatan berbuka puasa.
Menteri Budi menyampaikan, pelaksanaan program Mudik Gratis terbukti efektif menurunkan angka kecelakaan akibat beralihnya jumlah pemudik dengan sepeda motor ke moda angkutan umum. Dia mencatat, angka kecelakaan mudik pada 2022 turun 40 persen dibandingkan 2019 lalu.
"Kecelakaan lalu lintas turun diikuti dengan penurunan jumlah pengguna sepeda motor," tekannya.
Selain menambah anggaran Mudik Gratis, Kementerian Perhubungan juga berkomitmen untuk memperkuat sinergi bersama kementerian/lembaga terkait hingga pemerintah daerah untuk menyukseskan perayaan mudik Lebaran Idulfitri 2023. Menurutnya, sinergi terbukti turut berkontribusi besar dalam kesuksesan perayaan arus mudik lebaran tahun ini.
"Kita memang perlu harus lakukan beberapa strategi, rekayasa lalu lintas, agar mudik ini bisa lancar. Kolaborasi menjadi poin penting ke depan," tutupnya.
Baca juga:
Cerita Ojek Pangkalan di Pasar Senen Kebanjiran Order Pemudik, Omzet Naik Drastis
Arus Balik Mudik: Lalin Landai, One Way dari Tol Semarang sampai Japek KM 66 Ditunda
Ambulans Terobos Jalan dan Ngaku Bawa Pasien, Rupanya Mau Liburan jadi Bersitegang
Kapal Menabrak Karang dan Kandas, Begini Nasib Pemudik Gratis KM Sabuk Nusantara 91
Update Arus Balik Mudik 2022, One Way Diperpanjang hingga Tol Dalam Kota Semarang
Cara Daftar Kirim Motor Gratis Pakai Kereta Saat Arus Balik, Masih Ada 3.040 Kuota