Pertimbangkan harga cabai, bos BI belum berniat turunkan suku bunga
Suku bunga acuan perbankan saat ini 7,5 persen dan sudah dipertahankan sejak Februari 2015.
Bank Indonesia mengapresiasi suksesnya langkah menjaga tekanan inflasi jelang Ramadan. Inflasi Juni tercatat hanya 0,54 persen.
Meskipun masuk kategori rendah, Bank Indonesia masih belum menunjukkan tanda-tanda menurunkan suku bunga acuan acuannya (BI Rate).
-
Bagaimana BRI meningkatkan inklusi keuangan di Indonesia? Sebagai bank yang berfokus pada pemberdayaan UMKM, BRI memiliki jutaan database nasabah, baik simpanan maupun pinjaman. Ini menyebabkan BRI terpapar risiko data privacy breach dan cyber security system.
-
Bagaimana BRI menjaga likuiditasnya di tengah kenaikan BI Rate? “Saat ini kami tidak memiliki isu likuiditas karena masih longgar. Kami akan terus mempertahankan likuiditas tersebut secara sehat dan mempertahankan pertumbuhan kredit double digit,” tambahnya.
-
Bagaimana BRI meningkatkan inklusi dan literasi keuangan di Indonesia? Melalui Holding Ultra Mikro dengan BRI sebagai induk, bersama PT Pegadaian, dan PT Permodalan Nasional Madani (PNM), perseroan secara grup berupaya meningkatkan inklusi dan literasi keuangan di Indonesia.
-
Bagaimana BSI meningkatkan inklusi keuangan syariah di Indonesia? BSI sebagai bank syariah terbesar di Indonesia berkomitmen untuk terus memberikan literasi dan menyediakan produk-produk keuangan syariah yang dibutuhkan masyarakat melalui ekosistem keuangan yang terintegrasi. Hal ini demi meningkatkan inklusi keuangan syariah kepada masyarakat Indonesia.
-
Bagaimana BRI menentukan skor Indeks Bisnis UMKM? Survei dilakukan di 33 provinsi, jumlah responden sebesar 7.047 debitur UMKM, margin of error ± 1,16%, metode sampling: stratified systematic random sampling, dan periode survei: 03 s.d. 19 Oktober 2023.
-
Apa penghargaan yang diraih oleh BRI? Berkomitmen tinggi pada penerapan keuangan berkelanjutan, PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk berhasil meraih penghargaan Environmental, Social, and Corporate Governance (ESG) Award 2023 yang diselenggarakan oleh Yayasan Keanekaragaman Hayati Indonesia (KEHATI).
Suku bunga acuan perbankan saat ini 7,5 persen dan sudah dipertahankan sejak 17 Februari 2015. Gubernur Bank Indonesia Agus Martowardojo beralasan, tantangan yang dihadapi masih cukup besar.
"Kami sambut baik inflasi jelang lebaran masih terkendali, tapi tantangan masih ada, harga cabai merah, daging, ini tekanannya," ujarnya di Gedung Bank Indonesia, Jakarta, Jumat (3/7).
Agus Marto melihat, terjaganya laju inflasi tak lepas dari koordinasi yang baik antara pemerintah pusat dan daerah dalam pengendalian harga sekaligus strategi mengatasi kelangkaan bahan kebutuhan pokok.
"Jangan ada kelangkaan yang akhirnya ada tekanan (yang membuat inflasi tinggi)," jelas dia.
Baca juga:
BI: Dalam dua dekade industri keuangan syariah tumbuh pesat
Kepolisian Uni Eropa temui Bareskrim bahas kejahatan card skimming
LPS: Perbankan Indonesia kuat hadapi dampak krisis Yunani
DPR tuding ada upaya pengerdilan OJK oleh Bank Indonesia
BRI dan Courts Retail Indonesia promo hingga akhir tahun