Anteng Sampai Ketiduran Bareng, Ini 8 Potret Rizki DA Bagikan Momen Hangat dengan Anaknya
Simak momen kedekatan Rizki DA dan putranya yang makin ganteng!

Ini dia momen keceriaan antara Rizki DA dan si kecil Syaki yang baru aja diunggah.

Anteng Sampai Ketiduran Bareng, Ini 8 Potret Rizki DA Bagikan Momen Hangat dengan Anaknya
Momen hangat ayah dan anak ini kian banyak disorot mengingat dibagikan jelang Nadya Mustika menikah.

2
Nadya Mustika resmi menikah pada Jumat (24/11) dengan Iqbal Rosadi, yang juga adik dari suami Larissa Chou.

3
Syaki betah banget di pangkuan Rizki pas lagi jalan-jalan. Wajah si kecil juga jadi pusat perhatian nih.

4
Lucunya, keduanya tampak sedang sama-sama tertidur di perjalanan.

5
Syaki yang semakin bertumbuh besar, punya wajah ganteng yang mirip banget sama kedua orangtuanya!

6
Selain unggahan ini, Rizki tampak bagikan momen apapun soal pernikahan mantan istrinya.

7
Jadi Demikianlah deretan potret Rizki DA bersama putranya yang kian ganteng!
