Mitsubishi Motors Ungkap Jadwal Peluncuran New SUV di Indonesia
Merdeka.com - Mitsubishi Motors Corporation (MMC) akan memperkenalkan model terbaru sport utility vehicle (SUV) pada Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) Agustus 2023.
Model SUV anyar ini akan tampil penuh gaya yang kokoh, otentik, futuristik, dan praktis seperti handling yang mudah dan ruang penyimpanan serbaguna, serta kenyamanan termasuk kabin luas.
The New SUV ini telah beberapa kali di uji coba pada jalan dan lingkungan di kawasan Asia Tenggara (ASEAN). Sehingga dapat memberikan peace of mind saat dikemudikan di berbagai medan jalanbaik yang kasar maupun tergenang air akibat cuaca.
-
Apa yang membuat Toyota New Yaris tampil sporty? Kesan sporty pada Toyota New Yaris semakin tegas berkat penyematan New Tape Striped dan cocok untuk mereka yang berjiwa muda dan ingin tampil beda.
-
Bagaimana Yamaha ingin meningkatkan performa? Oliveira sendiri akan meninggalkan skuad Trackhouse Racing pada akhir musim ini, setelah tim asal Amerika Serikat yang juga merupakan tim satelit Aprilia Racing itu memutuskan untuk merekrut pembalap Moto2 dari Jepang, Ai Ogura.
Guna memberikan pengalaman berkendara yang aman dan semakin nyaman bagi semua orang di dalamnya, The New SUV serba baru ini pun menjadi kendaraan pertama yang dilengkapi dengan Dynamic Sound Yamaha Premium.
Ini sistem audio otomotif yang untuk pertama kali dikembangkan Mitsubishi Motor berkolaborasi dengan Yamaha Corporation.
Mulai Pre-Order Hari Ini
©2023 Merdeka.com
Menariknya, hari ini (31/5), PT Mitsubishi Motors Krama Yudha Sales Indonesia (MMKSI) di pameran Indonesia International Motor Show (IIMS) Surabaya 2023, juga mulai membuka periode pre-order untuk model New SUV tersebut.
Tetsuhiro Tsuchida, Director of Sales & Marketing Division MMKSI, menjelaskan kami mulai pre-order untuk New SUV yang akan diluncurkan di Indonesia pada Agustus 2023 di GIIAS 2023. Konsumen mulai dapat melakukan pre-order dengan menghubungi tenaga sales dan diler resmi Mitsubishi Motors.
Periode pre-order The New SUV dibuka pada 31 Mei 2023 sampai dengan batas waktu yang akan diinformasikan kemudian.
"Bagi konsumen yang melakukan pre-orderhari ini berhak mendapatkan tambahan Masa Gratis Service dan Sparepart selama 20,000 km atau 1 tahun mana yang tercapai lebih dulu di luar paket standar yang termasuk dalam pembelian kendaraan,” ujarnya.
Untuk mendapatkan informasi lebih detail mengenai pre-order dan aktivitas menjelang peluncuran The New SUV dari Mitsubishi Motors, Anda dapat mengakses tautan berikut: https://www.mitsubishi-motors.co.id/thenewsuv. (mdk/sya)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
New SUV Mitsubishi Motors tampil perdana di Jakarta jelang world premiere di GIIAS 10 Agustus 2023.
Baca SelengkapnyaInterior New SUV Mitsubishi tak kalah keren dari interiornya. Paket sempurna SUV kompak di Indonesia.
Baca SelengkapnyaMitsubishi Motors Indonesia tidak menjual New SUV versi hybrid. Mitsubishi ingin melihat respons pasar terhadap Compact SUV anyarnya.
Baca SelengkapnyaMitsubishi XFORCE hadir dengan dua varian yang dijual mulai Rp379 juta.
Baca SelengkapnyaPertama di dunia, Mitsubishi Motors Memamerkan Model Produksi New SUV di Jakarta, Senin (31/7).
Baca SelengkapnyaMitsubishi XForce meraih pernghargaan bergengsi di segmen compact SUV meski usianya baru setahun. Yuk simak!
Baca SelengkapnyaNew SUV Mitsubishi Motors memiliki desain eksterior menarik. Berkesan tangguh di kelas compact SUV Indonesia.
Baca SelengkapnyaDesain dan platform New SUV Mitsubishi hanya untuk Mitsubishi. Tidak akan dibagi ke anggota aliansi seperti Nissan atau Renault.
Baca SelengkapnyaMitsubishi akhirnya merilis harga mobil SUV teranyarnya, XFORCE. Terhitung sejak diluncurkan pada world premiere di GIIAS 2023, Kamis (10/8).
Baca SelengkapnyaPada GIIAS 2024, MMKSI meluncurkan dua model baru, yakni Mitsubishi All-New Triton dan Mitsubishi New Pajero Sport
Baca SelengkapnyaMitsubishi XForce lakukan roadshow di kota-kota besar Indonesia. Tawarkan paket lengkap SUV 5 penumpang.
Baca SelengkapnyaMitsubishi Motors Indonesia sedang studi pasar untuk memasarkan varian hybrid (HEV) model compact SUV XForce.
Baca Selengkapnya