Toyota Sienta berkonsep MAV, siap hadirkan sensasi fun to drive!
Merdeka.com - p>Setelah dinanti cukup lama, akhirnya dirilis juga Toyota Sienta yang hadir dengan berbagai perubahan signifikan. Tidak lagi mengandalkan konsep MPV (Multi Purpose Vehicle), kini pabrikan asal Jepang itu lebih tertarik untuk mengusung konsep MAV (Multi Activity Vehicle).
Inilah yang memungkinkan para pengguna untuk menyelesaikan beragam aktivitas di tengah mobilitas yang tinggi. Desain yang modern, active, and fun siap memunculkan sensasi Fun To Drive bagi pengendara. Mari simak lebih jauh apa saja yang menjadi kelebihan Toyota All New Sienta!
Generasi Sienta terbaru ini telah hadir dengan kapasitas yang lebih banyak. Toyota All New Sienta kini sanggup mengakomodasi hingga tujuh penumpang. Dijamin kenyamanan tidak akan terganggu karena seat-nya dipilih dari bahan terbaik. Desain interior yang modern dan sophisticated siap menjawab keinginan akan kendaraan yang nyaman serta fungsional.
-
Kapan All New Avanza diperkenalkan pertama kali? Generasi awal kedua mobil ini diperkenalkan pada 11 Desember 2003 dan masuk dalam tahap produksi sejak Januari 2004.
-
Bagaimana Toyota Vios berkembang? Seiring waktu berjalan, Toyota Vios akan terus mengalami perkembangan. Generasi kedua diperkenalkan pada tahun 2007 dengan desain yang diperbarui dan fitur yang lebih lengkap. Kemudian, generasi ketiga yang diluncurkan pada tahun 2013 menegaskan posisi Vios sebagai pilihan utama dalam kategori sedan kompak di Indonesia.
-
Kenapa Toyota Avanza populer? Dikenal sebagai mobil sejuta umat di Indonesia, Avanza telah menjadi pilihan utama sebagai MPV 7-kursi sejak diluncurkan pada tahun 2003.
Toyota All New Sienta juga telah dilengkapi dengan Power Sliding Door. Fitur tersebut dapat mempermudah pengguna saat memarkir mobil atau ketika diharuskan membawa banyak barang. Makin menyenangkan karena mobil ini tidak memerlukan area parkir yang luas. Sienta juga mempunyai berbagai utility yang bisa dipakai untuk menyimpan berbagai perlengkapan kebutuhan. Misalnya saja, Upper Box With Cooler Conjunction, Seat-Under Tray, Glove Box, Open Tray, dan Front Cup Holder.
Interior Sienta sangat luas, sehingga bisa diatur sesuai kebutuhan tanpa mengganggu kenyamanan. Salah satu fitur yang menarik adalah dihadirkannya Dive-In Seat, di mana kursi yang tidak dipakai dapat diringkas demi memperluas bagasi. Dengan begitu, barang yang dapat dibawa pun semakin banyak. Tidak perlu khawatir lagi jika harus menempuh perjalanan yang cukup jauh.
Eksterior Toyota All New Sienta memang diperuntukkan bagi masyarakat urban yang hidup dengan mobilitas tinggi di perkotaan. Selain stylish, berbagai fitur bagian luarnya juga akan memunculkan kesan elegan. Misalnya saja, New Bi-Beam LED Projector Headlamp, Retractable Outer Mirror, dan New LED Rear Combination Lamp with LED Line Guide. Mobil ini siap memenuhi kebutuhan masyarakat urban yang mobilitasnya tinggi, tanpa harus mengesampingkan kesan stylish.
Dapatkan detail tentang Toyota All New Sienta di sini dan wujudkan sensasi Fun To Drive bersama Toyota! (adv/zky/ayu)
(mdk/ayu)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Mobil yang pertama kali eksis di Indonesia pada tahun 2006 dan hingga Maret 2023 ini sudah terjual total lebih dari 211 ribu unit.
Baca SelengkapnyaPT Kreta Indo Artha dipastikan akan meluncurkan SUV Kia Seltos terbaru pada ajang GIIAS 2024. Yuk simak!
Baca SelengkapnyaPara Agen Pemegang Merek (APM) memanfaatkan momentum ini untuk memperkenalkan kendaraan-kendaraan terbaru mereka kepada publik untuk pertama kalinya.
Baca SelengkapnyaToyota Avanza hadir dengan berbagai varian yang dapat disesuaikan dengan kebutuhan dan anggaran konsumen
Baca SelengkapnyaNew SUV Mitsubishi Motors tampil perdana di Jakarta jelang world premiere di GIIAS 10 Agustus 2023.
Baca SelengkapnyaBerikut harga dan Spesifikasi mobil Toyota Reborn. Yuk simak!
Baca SelengkapnyaNETA X Resmi Mengaspal di Indonesia, Harga Mulai Rp460 Juta
Baca SelengkapnyaSedikitnya sudah 5 mobil yang meluncur di tahun 2024. Yuk simak!
Baca SelengkapnyaDengan mengusung tema Urban SUV Meets Adventure, All-New Yaris Cross Hybrid EV jadi jawaban tepat bagi kamu yang ingin bermobilitas dengan nyaman.
Baca SelengkapnyaKia kembali berpartisipasi dalam ajang otomotif tahunan, SEMA Show 2024, dengan menampilkan inovasi dan modifikasi kendaraan.
Baca SelengkapnyaKia Sonet terbaru resmi meluncur di GIIAS Bandung 2024. Yuk simak selengkapnya!
Baca SelengkapnyaBerikut 5 mobil yang meluncur di tahun 2024. Yuk simak!
Baca Selengkapnya