Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengajak Menteri Pertahanan Prabowo Subianto makan siang di Istana Bogor, Jawa Barat. Dia mengajak Prabowo yang kebetulan juga sedang berada di Bogor.
Deputi Bidang Protokol, Pers, dan Media Sekretariat Presiden, Bey Machmudin menepis, Presiden Jokowi mengistimewakan Prabowo.
Menurutnya, Jokowi juga biasa bertemu dengan menteri-menteri lain pada akhir pekan.
Dalam pertemuan itu, Bey tak mengungkap spesifik apakah ada pembahasan politik atau tidak. Yang pasti, kata dia, ada pembicaraan masalah aktual maupun alutsista.
Artikel terkait Prabowo Subianto juga bisa dibaca di Liputan6.com
Baca juga:
VIDEO: Menhan Prabowo "Bila Perang, Polisi Pimpin Lawan Musuh di Kota"
Survei LSI Denny JA: Penyuka Presiden Jokowi Mayoritas Pilih Capres Prabowo Subianto
Reaksi PPP Usai Projo Dukung Prabowo-Airlangga di Pilpres 2024
Pengakuan Brimob Polri Bikin Langkah Pensiunan Jenderal TNI Berhenti, Ini Sebabnya
PKB Tak Siapkan Alternatif Lain untuk Cawapres Prabowo, Tetap Cak Imin
Reaksi PDIP Terkait Jokowi dan Prabowo Makan Siang Bersama di Istana
4 Alasan Bendum Projo Dukung Prabowo-Airlangga