Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Anita Wahid tegaskan Gusdurian tak terpecah meski Yenny dukung Jokowi

Anita Wahid tegaskan Gusdurian tak terpecah meski Yenny dukung Jokowi Deklarasi kader Gus Dur dukung Jokowi-Maruf Amin. ©2018 Liputan6.com/Herman Zakharia

Merdeka.com - Putri ketiga Presiden keempat Abdurrahman Wahid (Gus Dur), Anita Hayatunnufus atau Anita Wahid memastikan tidak ada konflik antar pendukung Gus Dur pasca kakaknya, Yenny Wahid mendeklarasikan diri dukung pasangan capres-cawapres Joko Widodo (Jokowi) dan Ma'ruf Amin di Pilpres 2019. Menurut Anita, Gusdurian tetap menjaga kenetralannya.

"Jaringan Gus Durian tetapi menjaga kenetralan. Tidak ada clash tidak ada bentrokan, tidak ada apapun yang diisukan, itu enggak ada. Kami semua saling support," kata Anita di Kawasan Gondangdia, Jakarta Pusat, Minggu (30/9).

Anita juga menegaskan, di internal keluarga Gus Dur juga tidak terpecah hanya karena Yenny mendukung Jokowi-Ma'ruf, kata dia, keluarga Gus Dur tetap menjaga kenetralannya.

Orang lain juga bertanya?

"Karena kami tahu berangkatnya ke tempat yang sama yaitu mewujudkan visinya Gus Dur, cuman bentuknya saja yang beda, jadi kami enggak ada masalah. Kami sendiri sebagai keluarga Gus Dur tetap menjaga kenetralan," ujarnya.

Tambah Anita, arah dukungan masing-masing keluarga Gus Dur lainnya tidak akan disuarakan. Hal itu, lanjutnya adalah urusan masing-masing di bilik suara saat pemilu.

"Kalau Mbak Yenny sudah jelas, kalau kami sisanya, itu adalah urusan kami dengan bilik suara nanti sementara kami hanya memberikan ruang pada kandidat untuk sebagai mungkin biasa dibilang ruang damai antara keduanya," ucapnya.

Sebelumnya, Wakil Ketua Majelis Syura Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Hidayat Nur Wahid mengatakan suara di internal keluarga Gus Dur dan kalangan Gus Durian terpecah. Sebab, kata dia, Alissa Wahid dan Ibundanya, Sinta Nuriyah menyatakan netral di Pilpres 2019.

"Gus Durian ternyata punya dua komunitas yang di wakili Yenny Wahid yang sudah menyatakan pendapatnya kemudian yang di Mbak Alissa wahid yang sudah menyampaikan pendapatnya apapun pendapat mereka itu adalah hak politik mereka dan kita tentu menghormati," kata Hidayat. (mdk/fik)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Yenny Wahid Tegas Tolak Anies-Cak Imin: Sulit Bagi Kami Mendukung Orang Pernah Kudeta Gus Dur
Yenny Wahid Tegas Tolak Anies-Cak Imin: Sulit Bagi Kami Mendukung Orang Pernah Kudeta Gus Dur

Yenny Wahid memastikan tak akan mendukung Anies-Cak Imin di Pilpres 2024.

Baca Selengkapnya
Anies Baswedan Tak Dapat Dukungan dari Keluarga Gus Dur di Pilpres 2024
Anies Baswedan Tak Dapat Dukungan dari Keluarga Gus Dur di Pilpres 2024

Yenny mengaku keluarga dan pendukung Gus Dur bakal mendukung capres yang ada tokoh NUnya sebagai cawapres kecuali Muhaimin Iskandar atau Cak Imin.

Baca Selengkapnya
Jadi Kandidat Cawapres Anies, Yenny Wahid Blak-Blakan Dekat juga dengan Prabowo dan Ganjar
Jadi Kandidat Cawapres Anies, Yenny Wahid Blak-Blakan Dekat juga dengan Prabowo dan Ganjar

Jadi Kandidat Cawapres Anies, Yenny Wahid Blak-Blakan Dekat juga dengan Prabowo dan Ganjar

Baca Selengkapnya
Cak Imin Tak Gentar Dukungan Yenny Wahid ke Ganjar-Mahfud Tarik Suara NU: Lima Tahun Lalu Beda Biasa Aja
Cak Imin Tak Gentar Dukungan Yenny Wahid ke Ganjar-Mahfud Tarik Suara NU: Lima Tahun Lalu Beda Biasa Aja

Cak Imin mengaku menghormati pilihan Yenny Wahid tersebut.

Baca Selengkapnya
Senyum Anies Respons Tidak akan Didukung Keluarga Gus Dur di Pilpres 2024
Senyum Anies Respons Tidak akan Didukung Keluarga Gus Dur di Pilpres 2024

Anies terlihat hanya memberikan senyuman sembari menghindari awak media.

Baca Selengkapnya
Yenny Wahid Merapat, Ganjar Pranowo Pede Bakal Dapat Dukungan dari GusDurian
Yenny Wahid Merapat, Ganjar Pranowo Pede Bakal Dapat Dukungan dari GusDurian

Yenny menyebutkan, kedekatan Mahfud Md dengan Gus Dur lah yang memantapkan Barikade Gus Dur mendukung Ganjar-Mahfud.

Baca Selengkapnya
Yenny Wahid Dukung Ganjar-Mahfud, Nusron Wahid Singgung ‘Ramalan’ Gus Dur Prabowo jadi Presiden di Masa Tua
Yenny Wahid Dukung Ganjar-Mahfud, Nusron Wahid Singgung ‘Ramalan’ Gus Dur Prabowo jadi Presiden di Masa Tua

Nusron mengatakan, banyak saksi yang mendengar ‘ramalan’ Gus Dur bahwa Prabowo menjadi presiden di masa tua.

Baca Selengkapnya
Reaksi Santai Cak Imin soal Yenny Minta Barikade Gus Gur Dukung Ganjar atau Prabowo
Reaksi Santai Cak Imin soal Yenny Minta Barikade Gus Gur Dukung Ganjar atau Prabowo

Yenny Wahid meminta Barikade Gus Dur tidak memilih Anies-Cak Imin di Pilpres 2024.

Baca Selengkapnya
Dukung Ganjar-Mahfud, Yenny Wahid: Saya Pilih PSI untuk Pemilu
Dukung Ganjar-Mahfud, Yenny Wahid: Saya Pilih PSI untuk Pemilu

Yenny mengingatkan, jangan sampai Pilpres menjadi ajang pecah belah di antara anak bangsa.

Baca Selengkapnya
Yenny Wahid Bocorkan Ciri Capres Didukung Keluarga Gus Dur
Yenny Wahid Bocorkan Ciri Capres Didukung Keluarga Gus Dur

Keluarga Gus Dur hingga kini belum membuat keputusan terkait akan bergabung dengan timses Ganjar atau Prabowo.

Baca Selengkapnya
Bawa Gerbong Barisan Kader Gus Dur, Yenny Wahid Deklarasi Dukung Ganjar-Mahfud MD
Bawa Gerbong Barisan Kader Gus Dur, Yenny Wahid Deklarasi Dukung Ganjar-Mahfud MD

Yenny mengungkapkan bahwa Mahfud MD merupakan kader Barikade Gus Dur.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Yenny Tanggapi Prabowo Ngaku Didukung Gus Dur, Sentil Nusron Wahid
VIDEO: Yenny Tanggapi Prabowo Ngaku Didukung Gus Dur, Sentil Nusron Wahid

Yenny mengatakan yang berada dibelakang Prabowo bukan Gus Dur melainkan Nusron Wahid.

Baca Selengkapnya