Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Hitung Mundur 100 Hari Menuju Piala Dunia U-20 2023 di Indonesia

Hitung Mundur 100 Hari Menuju Piala Dunia U-20 2023 di Indonesia Maskot Piala Dunia U-20 2023, Bacuya. ©2023 Merdeka.com

Merdeka.com - Hingar bingar menyambut Piala Dunia U-20 2023 kian terasa di Tanah Air. Untuk diketahui, Indonesia menjadi tuan rumah dalam gelaran sepak bola dua tahunan ini.

Hari ini, Kamis (9/2), memasuki hari ke 100 menuju kick off Piala Dunia U-20 2023. Piala Dunia U-20 2023 akan digelar di Indonesia mulai 20 Mei hingga 11 Juni mendatang di Stadion Gelora Bung Karno.

Sebagai tuan rumah, Indonesia terus membenahi segala hal untuk mendukung kelancaran Piala Dunia U-20. Termasuk membenahi fasilitas stadion yang akan dipakai para timnas.

Menandai 100 hari sebelum Piala Dunia U-20 2023 digelar, PSSI akan menggelar acara khusus. Acara ini akan dihadiri Ketua PSSI, Mochammad Iriawan dan Menpora Zainudin Amali. Bacuya, maskot resmi Piala Dunia U-20 juga akan tampil.

Acara 100 hari menuju Piala Duni U-20 akan diselenggarakan di Stadion Gelora Bung Karno pada Kamis (9/2) mulai pukul 15.00 WIB. Acara tersebut bisa diikuti lewat tayangan live streaming di akun Instagram dan YouTube PSSI.

Seperti diketahui, FIFA memberikan dua hak istimewa bagi Indonesia sebagai tuan rumah Piala Dunia U-20 2023. FIFA secara khusus memberi izin pada Indonesia untuk menggelar upacara pembukaan dan penutupan.

Izin menggelar pembukaan dan penutupan Piala Dunia U-20 2023 sudah disampaikan Zainudin Amali ke Presiden FIFA, Gianni Infantino, ketika berjumpa di Qatar. Menurut Zainudin Amali, nantinya kegiatan tersebut akan digelar di Stadion Utama Gelora Bung Karno.

FIFA disebut terus memantau secara intens persiapan Piala Dunia U-20 2023. Perwakilan FIFA bahkan disebut sudah mulai berkantor di Indonesia. (mdk/lia)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
FIFA Resmi Luncurkan Lambang dan Maskot Piala Dunia U-17 Indonesia 2023
FIFA Resmi Luncurkan Lambang dan Maskot Piala Dunia U-17 Indonesia 2023

FIFA secara resmi meluncurkan lambang resmi FIFA U-17 World Cup Indonesia 2023™ di FIFA+.

Baca Selengkapnya
FOTO: Aksi Bacuya Ajak Masyarakat Semarakan Perhelatan Piala Dunia U-17 2023 di Bundaran HI
FOTO: Aksi Bacuya Ajak Masyarakat Semarakan Perhelatan Piala Dunia U-17 2023 di Bundaran HI

Bacuya merupakan maskot Piala Dunia U-17. Kehadiran di Bundaran HI untuk mempromosikan perhelatan Piala Dunia U-17 yang akan digelar 10 November.

Baca Selengkapnya
Ayo Ramaikan! Trofi Piala Dunia U-17 2023 Dipamerkan di 4 Kota Penyelenggara
Ayo Ramaikan! Trofi Piala Dunia U-17 2023 Dipamerkan di 4 Kota Penyelenggara

Di tiap kota pun akan menghadirkan bintang-bintang Timnas Indonesia yang menjadi local hero.

Baca Selengkapnya
FIFA Bakal Berkantor di Indonesia saat Piala Dunia U-17, Penonton Ditargetkan 10-18 Ribu Setiap Pertandingan
FIFA Bakal Berkantor di Indonesia saat Piala Dunia U-17, Penonton Ditargetkan 10-18 Ribu Setiap Pertandingan

Pesta olahraga sepak bola ini nantinya akan berlangsung pada 10 November hingga 2 Desember 2023.

Baca Selengkapnya
FOTO: Indonesia Tuan Rumah Piala Dunia U-17, PSSI Ajukan Anggaran Rp400 Miliar
FOTO: Indonesia Tuan Rumah Piala Dunia U-17, PSSI Ajukan Anggaran Rp400 Miliar

Ketum PSSI Erick Thohir menemui Menpora Dito Ariotedjo untuk membahas persiapan Indonesia sebagai tuan rumah Piala Dunia U-17 2023, termasuk soal anggaran.

Baca Selengkapnya
Jokowi Bangga Indonesia Sukses Gelar Piala Dunia U-17: Diapresiasi FIFA Salah Satu Event Terbaik
Jokowi Bangga Indonesia Sukses Gelar Piala Dunia U-17: Diapresiasi FIFA Salah Satu Event Terbaik

Indonesia mendapat pujian dari FIFA karena berhasil menyelenggarakan ajang olahraga internasional berskala besar tersebut.

Baca Selengkapnya
Kedatangan Presiden FIFA ke IKN Berbarengan dengan Pembukaan Kantor PSSI dan Perbasi
Kedatangan Presiden FIFA ke IKN Berbarengan dengan Pembukaan Kantor PSSI dan Perbasi

Presiden FIFA Gianni Infantino akan menuju ke Ibu Kota Nusantara (IKN) Kalimantan Timur pada 10 Oktober 2024.

Baca Selengkapnya
Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia vs Maladewa di Kualifikasi Piala Asia U-20 Hari ini
Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia vs Maladewa di Kualifikasi Piala Asia U-20 Hari ini

Berikut ini jadwal siaran langsung Timnas Indonesia vs Maladewa di kualifikasi Piala Asia U-20 di Vidio.

Baca Selengkapnya
FOTO: Semangat Timnas Indonesia U-20 Matangkan Persiapan Jelang Kualifikasi Piala Asia U-20 2025
FOTO: Semangat Timnas Indonesia U-20 Matangkan Persiapan Jelang Kualifikasi Piala Asia U-20 2025

Tim asuhan Indra Sjafri nantinya akan melakoni laga perdana Grup F melawan Maladewa yang berlangsung di Stadion Madya, pada Rabu (25/9/2024).

Baca Selengkapnya
Erick Thohir Menghadap Jokowi di Istana, Ini yang Dibahas
Erick Thohir Menghadap Jokowi di Istana, Ini yang Dibahas

Dalam pertemuan, Jokowi memberikan arahan kepada Erick Thohir. Seperti apa arahannya?

Baca Selengkapnya
FOTO: Antusiasme Suporter Timnas Indonesia Serbu Gelora Bung Tomo Jelang Pembukaan Piala Dunia U-17
FOTO: Antusiasme Suporter Timnas Indonesia Serbu Gelora Bung Tomo Jelang Pembukaan Piala Dunia U-17

Duel Timnas Indonesia U-17 vs Timnas Ekuador U-17 sebagai laga pembuka Piala Dunia U-17 2023 dijadwalkan berlangsung mulai pukul 19.00 WIB.

Baca Selengkapnya
Sibuknya PSSI: Dari Argentina, Jerman hingga datangkan Wasit 'Killer'
Sibuknya PSSI: Dari Argentina, Jerman hingga datangkan Wasit 'Killer'

PSS) di bawah kepemimpinan Erick Thohir memiliki sederet agenda yang bakal dilaksanakan tahun ini.

Baca Selengkapnya