Sudah Dekat Selama 4 Tahun, Ini Potret Kebersamaan Adiba Khanza dan Egy Maulana Vikri
Merdeka.com - Beberapa waktu lalu beredar kabar Adiba Khanza, putri mendiang Ustaz Jefri Al Buchori dan Umi Pipik sudah dilamar oleh salah satu pesepak bola timnas Indonesia, Egy Maulana Vikri. Tak banyak yang tahu, rupanya Egy dan Adiba sudah saling mengenal selama empat tahun lamanya.
Di tengah ramainya kabar soal Adiba telah dilamar oleh Egy, Umi Pipik akhirnya memberikan klarifikasi. Ia membantah berita yang beredar tersebut. Umi Pipik mengatakan bahwa keduanya masih sam-sama menyelesaikan tanggung jawab masing-masing.
"Nggak, belum, masih lama. Egy kan masih dikontrak juga di sana, belum boleh pulang, Adiba juga masih kuliah. Egy pulang ke Indonesia kalau ada event aja," kata Umi Pipik, melansir dari kanal YouTube Populer Seleb.
-
Kapan Adiba Khanza dan Egy Maulana Vikri pertama kali bersentuhan? Momen ini bisa dibilang jadi kali pertama Adiba mencium tangan atau bahkan bersentuhan dengan Egy.
-
Mengapa Adiba Khanza dan Egy Maulana akan menikah? Setelah bertahun-tahun menjalin kedekatan, Ummi Pipik membagikan berita tentang persiapan pernikahan putri sulungnya.
-
Kapan Adiba dan Egy menikah? Hubungan Egy dan Adiba bermula dengan berkenalan di platform media sosial Instagram. Sejak itu keduanya menjalin hubungan jarak jauh atau LDR dan akhirnya resmi menikah pada Minggu, 10 Desember 2023.
-
Kenapa prewed Adiba Khanza dan Egy unik? Alasan kenapa postingan ini jadi perhatian adalah karena keduanya gak ada bersentuhan sama sekali.
-
Kapan Adiba menikah dengan Egy? Dengan rela datang dari Indonesia, Egy langsung merangkul sang istri yang telah dinikahinya pada bulan Desember 2023 lalu.
-
Apa profesi ibu Egy Maulana Vikri? Egy, yang sekarang jadi bintang bola, emaknya tetap sederhana. Aspiyah Asnawi masih ngejagain warung makanan keringnya di Asam Kumbang, Medan.
Meski belum ada kejelasan mengenai hubungan mereka, namun keduanya tampak begitu akrab. Bahkan, keduanya pun sempat membagikan potret kebersamaannya.
Penasaran seperti apa potret kebersamaan Adiba Khanza dan Egy Maulana Vikri? Berikut beberapa potretnya.
Dikabarkan Telah Lamaran
©2022 Merdeka.com/ Instagram
Begini salah satu potret Adiba Khanza bersama Egy Maulana Vikri. Seperti diketahui, keduanya dikabarkan tengah menjalin hubungan spesial. Bahkan keduanya dikabarkan sudah lamaran. Namun, Umi Pipik selaku ibu Adiba menegaskan bahwa kabar tersebut tidaklah benar adanya.
Pendukung Terbesar
©2022 Merdeka.com/ Instagram
Tak hanya itu, Adiba dan Egy juga sempat membagikan momen kebersamaannya di laman Instagram pribadi masing-masing. Seperti pada potret di atas, Egy memamerkan potret kebersamaannya dengan Adiba bersama keluarganya.
Dalam keterangannya, Egy menyebut bahwa Adiba merupakan salah satu pendukung terbesar bagi pemain timnas Indonesia Itu.
"My Biggest Suport," tulis Egy dalam unggahan Instagram Storiesnya.
Sudah Kenal Selama Empat Tahun
©2022 Merdeka.com/ Instagram
Beberapa potret kebersamaannya juga terlihat di Instagram Adiba Khanza. Tak banyak yang tahu, rupanya Egy dan Adiba sudah saling mengenal selama empat tahun lebih. Hal itu diungkapkan oleh Umi Pipik beberapa waktu lalu.
Selalu Ditemani Umi Pipik
©2022 Merdeka.com/ Instagram
Meskipun sudah empat tahun lamanya saling kenal, Adiba Khanza dan Egy Maulana Vikri ternyata belum pernah jalan berduaan. Saat berjalan, keduanya selalu ditemani oleh Umi Pipik, termasuk saat makan bersama. (mdk/frd)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Adiba Khanza diketahui akan dinikahi oleh seorang pemain sepak bola yang memiliki paras tampan.
Baca SelengkapnyaAdiba Khanza dikabarkan akan segera menikah dengan pesepakbola Egy Maulana. Sosok Adiba pun curi perhatian.
Baca SelengkapnyaUmmi Pipik tampak terharu bahagia melihat sang putri tercinta di momen pernikahannya.
Baca SelengkapnyaPersiapan pernikahannya dengan pemain sepak bola tampan sudah hampir rampung, ini deretan potret Adiba Khanza
Baca SelengkapnyaAdiba dan Egy sudah resmi menjadi pasangan suami istri, potret masa kecil mereka pun mengundang rasa penasaran untuk beberapa orang.
Baca SelengkapnyaEgy & Adiba nampak tersenyum lebar. Mereka melepas kangen usai LDR selama beberapa minggu.
Baca SelengkapnyaMomen akad nikah digelar secara khidmat dan sukses membuat keluarga, para tamu, hingga warganet ikut terharu.
Baca SelengkapnyaBerdasarkan kabar yang beredar Adiba dan Egy akan melangsunngkan akad nikah pada pukul 11.00 WIB di kawasan Jakarta.
Baca SelengkapnyaPotret Egy Maulana Vikri dan Adiba Khanza tampak begitu romantis dan langsung mencuri perhatian netizen.
Baca SelengkapnyaApakah Anda masih mengingat Adiba Khanza Az-Zahra, putri pertama almarhum Uje?
Baca SelengkapnyaPesepak bola Egy Maulana Vikri baru-baru ini merayakan ulang tahun, tepatnya pada Minggu (7/7/2024). Simak keseruan perayaannya berikut ini!
Baca SelengkapnyaPernikahan Adiba Khanza dan Egy Maulana Vikri pada Minggu (10/12) menjadi sorotan utama media sosial. Egy pun menjadi sorotan media, yuk simak selengkapnya!
Baca Selengkapnya