Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Daftar Harga Paket Internet Haji 2023 Semua Operator

Daftar Harga Paket Internet Haji 2023 Semua Operator haji. REUTERS

Merdeka.com - Haji merupakan salah satu ibadah yang ditunggu-tunggu umat muslim di dunia, termasuk di Indonesia. Pemerintah Indonesia dan Kerajaan Arab Saudi sepakat bahwa kuota haji sebanyak 221.000 orang Jemaah untuk tahun 2023. Kuota ini terdiri dari 203.320 jemaah haji regular dan 17.680 khusus.

Terlepas itu, selama di Tanah Suci tak dimungkiri kebutuhan komunikasi mutlak diperlukan. Akses komunikasi yang lancar dan berkualitas, menjadi incaran Jemaah haji untuk mengabarkan kondisi kepada keluarga maupun kerabat. Dengan akses komunikasi yang baik, ibadah diharapkan semakin tenang.

Berikut daftar harga paket internet haji 2023 semua operator seluler selama di Tanah Suci berdasarkan dari aplikasi dan situs masing-masing operator.

Telkomsel

Paket Internet RoaMAX:

  • 11 GB dengan masa aktif 20 hari Rp 500.000
  • 17 GB dengan masa aktif 30 hari Rp 720.000
  • 23 GB dengan masa aktif 45 hari Rp 880.000
  • 5 GB dengan masa aktif 12 hari Rp 275.000
  • 10 GB dengan masa aktif 17 hari Rp 375.000
  • XL Axiata

    Paket internet XL Prabayar:

  • 1GB kuota Indonesia + 1 GB kuota Arab Saudi harga Rp 99 ribu/ 45 hari.
  • 2GB kuota Indonesia + 2GB kuota Arab Saudi harga Rp 189 ribu/ 45 hari.
  • 5GB kuota Indonesia + 5GB kuota Arab Saudi harga Rp 469 ribu/ 45 hari.
  • Paket internet AXIS:

  • Mabrur 2GB (1GB Kuota Arab Saudi + 1GB Kuota Indonesia) 45 hari mulai dari Rp 97.000
  • Mabrur 4GB (2GB Kuota Arab Saudi + 2GB Kuota Indonesia) 45 hari mulai dari Rp 185.000
  • Mabrur 10GB (5GB Kuota Arab Saudi + 5GB Kuota Indonesia) 45 hari mulai dari Rp 459.000
  • Mabrur Plus 5GB (4GB Kuota Arab Saudi + 1GB Kuota Arab Saudi & negara transit) 10 hari mulai dari Rp 242.000
  • Mabrur Plus 10GB (8GB Kuota Arab Saudi + 2GB Kuota Arab Saudi & negara transit) 15 hari mulai dari Rp 363.000
  • Mabrur Plus 10GB (8GB Kuota Arab Saudi + 2GB Kuota Arab Saudi & negara transit) 20 hari mulai dari Rp 460.000
  • Harga Paket Internet Haji Indosat Ooredoo dan Smartfren

    Indosat Ooredoo

    Paket internet IM3:

  • ROAM Umroh Haji Combo 45 hari (Internet 20 GB, Nelpon 120 menit, 120 SMS) harga Rp 750.000
  • ROAM Umroh Haji Internet 45 hari (Internet 20 GB) harga Rp 650.000
  • ROAM Umroh Haji Combo 30 Hari (Internet 15 GB, Nelpon 100 menit, dan SMS 100) harga Rp 600.000
  • ROAM Umroh Haji Combo 20 Hari (Internet 10 GB, Nelpon 90 menit, 90 SMS) harga Rp 500.000
  • ROAM Umroh Haji Internet 30 Hari (Internet 15GB) harga Rp 500.000
  • ROAM Umroh Haji Combo 15 Hari (Internet 9GB, Nelpon 75 menit, 75 SMS) harga Rp 450.000
  • ROAM Umroh Haji Internet 20 Hari (Internet 10 GB) harga Rp 350.000
  • ROAM Umroh Haji Internet 15 Hari (Internet 9 GB) harga Rp 325.000
  • ROAM Umroh Haji Combo 10 Hari (Internet 5GB, Nelpon 60 menit, dan 60 SMS) harga Rp 325.000
  • ROAM Umroh Haji Internet 10 Hari (Internet 5G) harga Rp 245.000
  • Smartfren

  • Paket 2GB (1 GB kuota utama +1 GB kuota chat di Arab Saudi) masa aktif 7 hari harga Rp99.000
  • Paket 12 GB (5 GB kuota utama dan 5 GB kuota chat di Arab Saudi + 2 GB kuota utama di Indonesia) masa aktif 14 hari Rp 275.000
  • (mdk/faz)
    Geser ke atas Berita Selanjutnya

    Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
    lihat isinya

    Buka FYP
    Sambut Ramadan, IM3 Rilis Kuota Internet 150 GB Harga Rp 150 Ribu
    Sambut Ramadan, IM3 Rilis Kuota Internet 150 GB Harga Rp 150 Ribu

    Kuota internet yang bisa dibeli hingga tanggal 30 April 2024 tersebut memiliki masa aktif selama 30 hari.

    Baca Selengkapnya
    Cara Mengecek Porsi Haji Online, Mudah Dipraktikkan
    Cara Mengecek Porsi Haji Online, Mudah Dipraktikkan

    Cara mengecek porsi haji online bisa dilakukan melalui situs Kemenag maupun aplikasi Pusaka.

    Baca Selengkapnya
    Waspada Travel Haji Plus Ilegal, Simak Ciri-cirinya Supaya Tak Tertipu
    Waspada Travel Haji Plus Ilegal, Simak Ciri-cirinya Supaya Tak Tertipu

    Ini tips memilih Penyelenggara Ibadah Haji Khusus (PIHK) yang benar agar tidak terjebak

    Baca Selengkapnya
    Cara Cek Porsi Haji Online, Mudah Dipraktikkan
    Cara Cek Porsi Haji Online, Mudah Dipraktikkan

    Penting untuk mengetahui estimasi keberangkatan haji.

    Baca Selengkapnya
    Cara Cek Kuota Haji Online Melalui Website dan Aplikasi, Mudah dan Praktis
    Cara Cek Kuota Haji Online Melalui Website dan Aplikasi, Mudah dan Praktis

    Penting untuk mengecek kuota haji untuk mengetahui jadwal keberangkatan.

    Baca Selengkapnya
    Biaya Penyelenggaraan Ibadah Haji 2024 Disepakati Rp93,4 Juta
    Biaya Penyelenggaraan Ibadah Haji 2024 Disepakati Rp93,4 Juta

    Tahun ini selama di Makkah, jemaah sepenuhnya mendapat layanan konsumsi.

    Baca Selengkapnya
    Ada Peningkatan 17 Persen Trafik Internet Indosat sepanjang Lebaran
    Ada Peningkatan 17 Persen Trafik Internet Indosat sepanjang Lebaran

    Lonjakan trafik yang telah diprediksi ini dikontribusikan oleh peningkatan penggunaan media sosial, aplikasi pesan singkat, hingga aplikasi mobile gaming.

    Baca Selengkapnya
    Ini Daftar Harga Paket Internet Starlink Milik Elon Musk di Indonesia
    Ini Daftar Harga Paket Internet Starlink Milik Elon Musk di Indonesia

    Starlink menawarkan konektivitas ditempat yang paling tidak terduga untuk streaming, panggilan video, game online, kerja jarak jauh.

    Baca Selengkapnya
    3 Cara Mengecek Keberangkatan Haji Langsung dan Online, Begini Langkahnya
    3 Cara Mengecek Keberangkatan Haji Langsung dan Online, Begini Langkahnya

    Hal ini dilakukan tak lain untuk mendapatkan jadwal hingga tanggal yang tepat bagi jemaah haji berangkat ke Tanah Suci.

    Baca Selengkapnya
    Cara Cek Keberangkatan Haji Online dan Offline, Mudah Dipraktikkan
    Cara Cek Keberangkatan Haji Online dan Offline, Mudah Dipraktikkan

    Cara cek keberangkatan haji ini mudah dipraktikkan.

    Baca Selengkapnya
    Kemenag: Jemaah Haji 2024 Sudah Dapat Mencicil Pelunasan Biaya Haji
    Kemenag: Jemaah Haji 2024 Sudah Dapat Mencicil Pelunasan Biaya Haji

    Indonesia diwacanakan bakal mendapat kuota tambahan sebesar 20.000.

    Baca Selengkapnya
    Operasional Haji di Makkah Berakhir, 2.094 Jemaah Diberangkatkan ke Madinah
    Operasional Haji di Makkah Berakhir, 2.094 Jemaah Diberangkatkan ke Madinah

    Operasional haji di Makkah berakhir. 2.094 Jemaah terakhir diberangkatkan ke Madinah.

    Baca Selengkapnya