Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Siap-siap TV Analog Dimatikan Malam Ini, Termasuk di Jabodetabek

Siap-siap TV Analog Dimatikan Malam Ini, Termasuk di Jabodetabek Ilustrasi televisi. iStock

Merdeka.com - Pemerintah telah memutuskan untuk siaran televisi (tv) analog akan dimatikan dan digantikan dengan siaran tv digital per 2 November 2022. Praktis, nanti malam pada pukul 24.00 WIB, seluruh wilayah yang sudah siap akan berpindah ke siaran tv digital.

Menteri Komunikasi dan Informatika (Menkominfo) Johnny G. Plate telah berulang kali memberikan informasi ini kepada masyarakat. Ia pun jauh-jauh hari telah mengajak masyarakat untuk segera mempersiapkan perpindahan dari siaran tv analog ke siaran tv digital.

Bagi masyarakat menengah yang masih menggunakan TV nondigital, Menteri Johnny berharap agar segera beralih ke layanan digital dengan menggunakan set top box.

"Sekali lagi kepada masyarakat menengah yang masih mempunyai televisi tabung atau televisinya belum memenuhi standar televisi digital yang disebut dengan DVBT2, kami minta untuk segera memasang set top box di televisinya masing-masing sehingga pada saat tanggal 2 November dapat menikmati siaran digital yang lebih jernih, lebih bersih, lebih tinggi kualitasnya dan lebih banyak kanal-kanalnya," jelasnya.

Menurut Menteri Johnny, pada saat awal penghentian siaran televisi analog ke digital, masyarakat juga dapat menikmati penyelenggaraan Piala Dunia 2022 yang akan berlangsung di Qatar tanggal 20 November nanti.

"Kami berharap bahwa pada saat penyelenggaraan Piala Dunia di bulan November nanti masyarakat bisa menonton siaran Piala Dunia di televisi digital," ujarnya.

Bagi masyarakat Jabodetabek dan sekitarnya pun diharapkan sudah siap. Karena penghentian siaran tv analog ke tv digital di wilayah Jabodetabek dan sekitarnya akan dilakukan juga pada nanti malam pukul 24.00 WIB.

(mdk/faz)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Tidak Mudah, Begini Perjalanan TV Digital Masuk Daerah Tertinggal, Terluar, dan Terdepan Indonesia
Tidak Mudah, Begini Perjalanan TV Digital Masuk Daerah Tertinggal, Terluar, dan Terdepan Indonesia

Membangun infrastruktur penyiaran di daerah ini butuh ekstra perjuangan.

Baca Selengkapnya
Warga Banyumas Sambut Gembira Pembagian Set Top Box (STB) oleh Grup SCM/EMTEK
Warga Banyumas Sambut Gembira Pembagian Set Top Box (STB) oleh Grup SCM/EMTEK

Grup SCM/EMTEK Kembali mendistribusikan STB terkait dengan penghentian siaran televisi analog atau Analog Switch Off (ASO).

Baca Selengkapnya
Ada Pemadaman Lampu Serentak Selama 60 Menit di Jakarta Malam Ini, Catat Jadwalnya
Ada Pemadaman Lampu Serentak Selama 60 Menit di Jakarta Malam Ini, Catat Jadwalnya

Aksi ini dilaksanakan dalam rangka meningkatkan kesadaran masyarakat terhadap penghematan energi dan pengurangan emisi gas rumah kaca.

Baca Selengkapnya
Tak Hanya Mengusir ‘Semut’, Kehadiran TV Digital Juga Membawa Manfaat Lain Bagi Indonesia
Tak Hanya Mengusir ‘Semut’, Kehadiran TV Digital Juga Membawa Manfaat Lain Bagi Indonesia

Hadirnya TV digital di Indonesia memiliki banyak manfaat, baik dari segi teknologi maupun ekonomi dalam negeri.

Baca Selengkapnya
Masyarakat Bisa Menerima Peringatan Dini Bencana Langsung dari TV sesuai Lokasi, Begini Caranya
Masyarakat Bisa Menerima Peringatan Dini Bencana Langsung dari TV sesuai Lokasi, Begini Caranya

Pemerintah melakukan upaya mengumumkan peringatan dini bencana kepada masyarakat melalui televisi. Namun ada syarat yang harus dilakukannya.

Baca Selengkapnya
Ini yang Perlu Diketahui Saat Berkunjung ke Bali di Hari Raya Nyepi
Ini yang Perlu Diketahui Saat Berkunjung ke Bali di Hari Raya Nyepi

Sejumlah aturan telah ditetapkan demi berlangsungnya perayaan Nyepi secara sakral di Pulau Bali.

Baca Selengkapnya
Besok, Pemprov DKI Bakal Padamkan Lampu Serentak Selama 60 Menit!
Besok, Pemprov DKI Bakal Padamkan Lampu Serentak Selama 60 Menit!

Disatu sisi juga diharapkan dapat mengurangi konsumsi energi lampu dan emisi karbon, serta memberikan dampak positif bagi lingkungan.

Baca Selengkapnya
Tak Kekang Kebebasan Pers, DPR Sebut Revisi UU Penyiaran untuk Harmonisasi UU Cipta Kerja
Tak Kekang Kebebasan Pers, DPR Sebut Revisi UU Penyiaran untuk Harmonisasi UU Cipta Kerja

Menurut dia, revisi UU Penyiaran merupakan sebuah kewajiban

Baca Selengkapnya
Daftar Rekayasa Lalu Lintas di 26 Titik saat Malam Tahun Baru di DKI Jakarta
Daftar Rekayasa Lalu Lintas di 26 Titik saat Malam Tahun Baru di DKI Jakarta

Pemprov DKI Jakarta menyelenggarakan berbagai kegiatan saat Malam Tahun Baru pada Minggu, 31 Desember 2023 bertajuk 'Malam Muda-Mudi Jakarta Kota Global'.

Baca Selengkapnya
Catat! Ini Lokasi Pemadaman Lampu Selama 60 Menit di Jakarta Nanti Malam
Catat! Ini Lokasi Pemadaman Lampu Selama 60 Menit di Jakarta Nanti Malam

Warga Jakarta, juga diajak berkontribusi untuk ikut serta dalam aksi tersebut

Baca Selengkapnya
Frekuensi Bekas TV Analog Bakal Segera Dilelang untuk 5G, Ini Bocorannya
Frekuensi Bekas TV Analog Bakal Segera Dilelang untuk 5G, Ini Bocorannya

Pemerintah saat ini sedang menggodok kapan lelang frekuensi bisa dilakukan.

Baca Selengkapnya
Hari Pertama Tahun Baru 2024, Ganjil Genap Ditiadakan
Hari Pertama Tahun Baru 2024, Ganjil Genap Ditiadakan

Dishub mengimbau warga untuk tetap menjaga keselamatan berkendara dan mematuhi rambu lalu lintas yang ada.

Baca Selengkapnya