Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Dapat perintah dari Jokowi, Mendag Enggar kirim 3 tim ke Aceh

Dapat perintah dari Jokowi, Mendag Enggar kirim 3 tim ke Aceh Gempa Aceh. ©2016 merdeka.com/arie basuki

Merdeka.com - Menteri Perdagangan Enggartiasto Lukita mengatakan telah menurunkan tiga tim untuk memantau adanya kerusakan di pasar-pasar yang ada di Aceh akibat gempa beberapa hari lalu. Hal ini untuk memastikan ketersediaan pangan di Aceh masih bisa terpenuhi.

Meski begitu, pihaknya belum mengetahui berapa banyak pasar di Aceh yang rusak akibat gempa. Dia hanya memastikan salah satu pasar yang baru dibangun di Kabupaten Pidie rusak terkena gempa.

"Pak presiden memerintahkan kita untuk memantau di Pidie, kondisi pasar dan presiden juga memerintahkan kita bersiap untuk memperbaiki pasar itu. Kita juga belum tahu berapa banyak pasar yang hancur, makanya tim kita berangkat tiga tim tadi pagi," kata Enggar di kantornya, Jakarta, Jumat (9/12).

Orang lain juga bertanya?

Selain memastikan kondisi pasar, ketiga tim tersebut juga telah membawa berbagai bantuan yang dibutuhkan untuk para korban gempa, seperti alat-alat kesehatan, obat-obatan, makanan, dan alat komunikasi.

Meski begitu, dia memastikan distribusi pangan ke Aceh tidak akan terganggu, meski masih ada gempa susulan di Aceh. Kemendag juga telah bekerja sama dengan Kementerian dan Lembaga (K/L) untuk memastikan kelancaran distribusi pangan.

"Soal distribusi tidak ada masalah, karena seluruh tim dan jajaran kementerian dan lembaga terkait kita mempersiapkan untuk menghadapi itu," imbuhnya.

(mdk/idr)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Hari Ketiga di NTT, Jokowi Bakal Tinjau Pasar dan Sekolah di Kabupaten Alor
Hari Ketiga di NTT, Jokowi Bakal Tinjau Pasar dan Sekolah di Kabupaten Alor

Jokowi diagendakan meninjau harga bahan pokok di pasar dan fasilitas pendidikan di sekolah.

Baca Selengkapnya
Jokowi Blusukan ke Pasar Sanggam Adji Dilayas Berau, Bagi Kaos Hingga Swafoto
Jokowi Blusukan ke Pasar Sanggam Adji Dilayas Berau, Bagi Kaos Hingga Swafoto

Kedatangan Jokowi membuat warga heboh dan antusias. Para pedagang menunggu-nunggu menantikan orang nomor satu di Indonesia tersebut.

Baca Selengkapnya
Jokowi Blusukan ke Pasar Kota Agung, Cek Harga dan Berikan Bantuan Modal Kerja
Jokowi Blusukan ke Pasar Kota Agung, Cek Harga dan Berikan Bantuan Modal Kerja

Presiden Jokowi berdialog dengan beberapa pedagang untuk mengetahui kondisi harga

Baca Selengkapnya
Jokowi Sentil Pemda Ragu Gunakan Anggaran: Kalau Enggak 'Ngambil' Apa-Apa Ngapain Takut?
Jokowi Sentil Pemda Ragu Gunakan Anggaran: Kalau Enggak 'Ngambil' Apa-Apa Ngapain Takut?

Eks Gubernur DKI Jakarta ini memperkirakan proses revitalisasi Pasar Purwodadi dapat dimulai pada akhir Agustus atau awal September mendatang.

Baca Selengkapnya
Kunjungi Kabupaten Paser dan Berau, Jokowi Bakal Tinjau Sekolah hingga Rumah Sakit
Kunjungi Kabupaten Paser dan Berau, Jokowi Bakal Tinjau Sekolah hingga Rumah Sakit

Di Kabupaten Paser, Jokowi diagendakan melakukan peninjauan fasilitas pendidikan di SMK Negeri 1 Tanah Grogot.

Baca Selengkapnya
Cek Pasar Wonogiri, Jokowi Akui Harga Beras Naik
Cek Pasar Wonogiri, Jokowi Akui Harga Beras Naik

Menurut Jokowi, harga sejumlah bahan pokok di pasar tersebut masih dalam kondisi yang baik. Namun, diakuinya harga beras naik.

Baca Selengkapnya
Eks Kapolri Panas-panasan Turun ke Pasar, Penampilannya Necis Bikin Salfok
Eks Kapolri Panas-panasan Turun ke Pasar, Penampilannya Necis Bikin Salfok

Berikut penampilan necis eks Kapolri saat panas-panasan turun ke pasar.

Baca Selengkapnya
Jokowi Ungkap Alasan Pemerintah Pusat Cawe-Cawe ke Pemda Soal Perbaikan Jalan Rusak
Jokowi Ungkap Alasan Pemerintah Pusat Cawe-Cawe ke Pemda Soal Perbaikan Jalan Rusak

Dia kerap mendapat keluhan bahwa APBD tidak cukup untuk memperbaiki.

Baca Selengkapnya
Tinjau Pasar di Kotawaringin Timur, Jokowi Pastikan Harga Baik dan Stabil
Tinjau Pasar di Kotawaringin Timur, Jokowi Pastikan Harga Baik dan Stabil

Kepala negara juga memberikan bantuan modal kepada sejumlah pedagang pasar.

Baca Selengkapnya
Hari Kedua di Sumut, Jokowi Tinjau RSUD Hingga Cek Stok Beras
Hari Kedua di Sumut, Jokowi Tinjau RSUD Hingga Cek Stok Beras

Jokowi direncanakan mengecek bahan pokok di Pasar Gelugur Rantauprapat, serta meninjau persediaan beras.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Jokowi Kejutkan Pak Bas soal Pembangunan Pasar, Dikerjakan Era Prabowo-Gibran
VIDEO: Jokowi Kejutkan Pak Bas soal Pembangunan Pasar, Dikerjakan Era Prabowo-Gibran

Presiden Joko Widodo (Jokowi) melakukan kunjungan ke Pasar Rakyat Kambara di Kabupaten Muna Barat, Sulawesi Tenggara pada Senin (13/05/2024).

Baca Selengkapnya
Saat Menteri Basuki Tawari Presiden Jokowi Jengkol di Pasar Senggol Dumai
Saat Menteri Basuki Tawari Presiden Jokowi Jengkol di Pasar Senggol Dumai

Pantauan merdeka.com, sejumlah pedagang dan masyarakat yang didominasi emak-emak tampak antusias dengan kedatangan Jokowi.

Baca Selengkapnya