Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Presiden lantik komisioner KPPU 2018-2023, pertama kali dalam sejarah

Presiden lantik komisioner KPPU 2018-2023, pertama kali dalam sejarah Jokowi lepas ekspor Xpander. ©Liputan6.com/Angga Yuniar

Merdeka.com - Presiden Joko Widodo (Jokowi) akan melantik para anggota komisioner Komisi Pengawas Persaingan Usaha (KPPU) periode 2018-2023 di Istana Negara, siang ini. Pelantikan tersebut berlangsung pukul 14.00 WIB, bersamaan dengan pelantikan Duta Besar Luar Biasa dan Berkuasa Penuh Republik Indonesia.

Komisioner dan Ketua KPPU periode 2012-2018 Syarkawi Rauf mengatakan, pelantikan anggota komisioner KPPU oleh Presiden Jokowi merupakan pelantikan pertama kalinya sejak KPPU berdiri pada 18 tahun lalu.

"Hal ini menunjukkan bahwa KPPU RI semakin mendapat tempat dalam konteks pengambilan kebijakan ekonomi nasional untuk mewujudkan persaingan sehat untuk kesejahteraan rakyat," ujar dia dalam keterangan tertulis di Jakarta, Rabu (2/5).

Dia berharap ke depannya KPPU tetap mampu menyeimbangkan antara pencegahan dengan penegakkan hukum yang kuat. "Prinsipnya, mencegah terjadinya pelanggaran jauh lebih baik dibandingkan menghukum tanpa mengabaikan tindakan hukum bagi mereka yang melangar hukum," tandas dia.

Sembilan Anggota Komisi masa bakti 2018-2023 yang akan dilantik antara lain:

1. Dr. M. Afif Hasbullah, S.H., M. Hum.

2. Dr. Drs. Chandra Setiawan, M.M., Ph.D.

3. Dinni Melanie, S.H., M.E.

4. Dr. Guntur Syahputra Saragih, M.S.M.

5. Harry Agustanto, S.H., M.H.

6. Kodrat Wibowo, S.E., Ph.D.

7. Kurnia Toha, S.H., LL.M., Ph.D.

8. Ukay Karyadi, S.E., M.E.

9. Yudi Hidayat, S.E., M.Si.

‎Sebelumnya, KPPU telah menerima Keputusan Presiden Republik Indonesia (Keppres) Nomor 81/P Tahun 2018 tentang Pemberhentian Dengan Hormat dan Pengangkatan Keangggotaan Komisi Pengawas Persaingan Usaha pada Jumat, 27 April 2018. Dengan demikian Anggota Komisi masa bakti 2012-2017 yang mengakhiri masa jabatanya antara lain :

1. Ir. Muhammad Nawir Messi, M.Sc.,

2. Prof. Dr. Ir. Tresna Priyana Soemardi, S.E., M.S.

3. Dr. Sukarmi, S.H., M.H.

4. Dr. Muhammad Syarkawi Rauf, S.E., M.E.

5. Drs. Munrokhim Misanam, M.A., Ec., Ph.D.

6. Saidah Sakwan, M.A.

7. R. Kurnia Sya'ranie, S.H., M.H.

8. Dr. Drs. Chandra Setiawan, M.M., Ph.D.

9. Kamser Lumbanradja, M.B.A

Reporter: Septian Deny

Sumber: Liputan6.com

(mdk/bim)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Jokowi Lantik 9 Anggota KPPU Periode 2023-2028, Ini Daftarnya
Jokowi Lantik 9 Anggota KPPU Periode 2023-2028, Ini Daftarnya

Jokowi membimbing sembilan anggota KPPU mengucapkan sumpah jabatan

Baca Selengkapnya
Tiba di Istana Negara, Basuki Hadimuljono Bakal Dilantik Jadi Ketua OIKN
Tiba di Istana Negara, Basuki Hadimuljono Bakal Dilantik Jadi Ketua OIKN

Basuki mengaku dirinya mendapat undangan pelantikan sebagai kepala Otorita Ibu Kota Nusantara (OIKN).

Baca Selengkapnya
Jokowi Lantik Anggota Komisi Kejaksaan Periode 2024-2028, Berikut Daftar Namanya
Jokowi Lantik Anggota Komisi Kejaksaan Periode 2024-2028, Berikut Daftar Namanya

Jokowi melantik anggota Komisi Kejaksaan periode 2024-2028 di Istana Negara, Rabu (21/2/2024).

Baca Selengkapnya
Momen Akrab Jokowi dan Prabowo Tumpangi Mobil RI 1 Hadiri Pelantikan Anggota DPR Periode 2024-2029
Momen Akrab Jokowi dan Prabowo Tumpangi Mobil RI 1 Hadiri Pelantikan Anggota DPR Periode 2024-2029

Presiden Jokowi mengenakan jas berwarna hitam sementara Prabowo mengenakan jas berwarna abu-abu.

Baca Selengkapnya
Prabowo Diagendakan Lantik Kepala Badan di Istana Negara Hari Ini
Prabowo Diagendakan Lantik Kepala Badan di Istana Negara Hari Ini

Kemudian Prabowo akan menggelar sidang kabinet paripurna perdana pada Rabu, 23 Oktober 2024.

Baca Selengkapnya
Budi Gunawan Dilantik Jadi Ketua Kompolnas, Tito Karnavian Wakil Ketua
Budi Gunawan Dilantik Jadi Ketua Kompolnas, Tito Karnavian Wakil Ketua

Sementara Menteri Hukum Supratman Andi Agtas menjadi anggota Kompolnas.

Baca Selengkapnya
FOTO: Melihat Momen Pelantikan Anggota KPU untuk Provinsi, Kabupaten dan Kota Ambil Sumpah Jabatan di Jakarta
FOTO: Melihat Momen Pelantikan Anggota KPU untuk Provinsi, Kabupaten dan Kota Ambil Sumpah Jabatan di Jakarta

Pelantikan anggota KPU dalam rangka persiapan Pemilu 2024 ini dilakukan untuk masa bakti 2023-2028.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Budi Gunawan & Tito Karnavian, 2 Jenderal Polisi Dilantik Prabowo jadi Petinggi Kompolnas
VIDEO: Budi Gunawan & Tito Karnavian, 2 Jenderal Polisi Dilantik Prabowo jadi Petinggi Kompolnas

Adapun Presiden Prabowo melantik Ketua sekaligus anggota Kompolnas Budi Gunawan dan Tito Karnavian

Baca Selengkapnya
Komeng Tersorot Kamera, Satu Ruangan Paripurna DPR Teriak 'Uhuy'
Komeng Tersorot Kamera, Satu Ruangan Paripurna DPR Teriak 'Uhuy'

Komeng tampak mengenakan setelan jas hitam dipadu dasi merah.

Baca Selengkapnya
Dilantik Prabowo, Basuki Hadimuljono Resmi Jabat Kepala Otorita IKN
Dilantik Prabowo, Basuki Hadimuljono Resmi Jabat Kepala Otorita IKN

Basuki merupakan matan Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) dan Plt Kepala Ototrita IKN.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Prabowo Lantik Kepala OIKN Basuki & Jenderal BG Pimpin Kompolnas
VIDEO: Prabowo Lantik Kepala OIKN Basuki & Jenderal BG Pimpin Kompolnas

Presiden Prabowo Subianto melantik mantan Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat, Basuki Hadimuljono, sebagai Kepala Otorita Ibu Kota Nusantara (IKN).

Baca Selengkapnya
Jokowi Lantik Nawawi Pomolango Jadi Ketua KPK Sementara
Jokowi Lantik Nawawi Pomolango Jadi Ketua KPK Sementara

Nawawi menyebut mendapatkan arahan dari Jokowi meski secara tidak langsung.

Baca Selengkapnya