Dipo Latief Anggap Pernikahan dengan Nikita Mirzani Sudah Berakhir
Merdeka.com - Liputan6.com, Jakarta - Sidang lanjutan isbat pernikahan antara Nikita Mirzani dengan Dipo Latief telah digelar. Sidang yang beragendakan pembacaan eksepsi dari pihak Dipo Latief itu digelar di Pengadilan Agama Jakarta Selatan, Kamis (28/2/2019).
Dalam lanjutan sidang tersebut, Dipo Latief melalui kuasa hukumnya, Asfa Davy Bya, menyatakan bahwa pernikahan antara Dipo Latief dan Nikita Mirzani telah berakhir, untuk itu tidak perlu isbat.
"Intinya gini, kami mengajukan eksepsi. Eksepsi adalah bantahan, bahwa kami menganggap sekali lagi perkawinan itu sudah berakhir sebelum pihak penggugat mendaftarkan gugatannya di Pengadilan Agama Jakarta Selatan,� kata kuasa hukum Dipo Latief.
-
Siapa yang merias Nikita Mirzani? Dengan sentuhan makeup minimal yang dibuat oleh MUA Alma Naura, penampilannya terlihat sangat segar
-
Nama apa yang dipilih Nikita Mirzani? Nikita memutuskan untuk menghapus nama Ukra yang terkait dengan mantan suaminya, dan menggantinya dengan Mawardi, yang merupakan nama ayah dari putranya.
-
Apa yang Nikita Mirzani hapus? Nikita Mirzani sangat berkomitmen, bahkan sampai pergi ke sebuah klinik untuk menghapus tato di tubuhnya. Momen penghapusan tato nama Lolly oleh Nikmir ini tersebar luas di media sosial, bahkan diunggah kembali oleh akun Instagram @lambe_danu dan mendapat banjir komentar dari netizen.
-
Bagaimana Nikita Mirzani menjaga kesetiaan dalam hubungan? 'Gue gak pernah selingkuh sih seumur hidup gue, ketika in relationship sama seseorang berarti gue harus stop dari segala kenakalan gue,'
-
Siapa yang dilaporkan Nikita Mirzani? Diketahui, kehadiran Nikita Mirzani di Polda bertujuan untuk melaporkan sosok berinisial VA terkait pelanggaran UU Perlindungan Anak, UU Kesehatan, dan KUHP.
-
Kenapa Nikita Mirzani akhirnya lapor ke polisi? Namun, ia merasa masalah ini perlu perhatian dan akhirnya memutuskan untuk melaporkan seseorang.
"Sudah saya sampaikan berkali-kali, jadi eksepsi kami itu, kira-kira seperti itu,� lanjutnya lagi.
Untuk diketahui, isbat nikah adalah cara yang dapat ditempuh oleh pasangan suami isteri yang telah menikah secara sah menurut agama.
Isbat nikah dilakukan untuk mendapatkan pengakuan dari negara atas pernikahan yang telah dilangsungkan oleh keduanya beserta anak-anak yang lahir selama perkawinan. Sehingga perkawinan tersebut berkekuatan hukum dan diakui secara negara.
Sudah Berakhir
Dengan begitu, pihaknya menganggap bahwa permohonan isbat ini tidak memenuhi syarat, karena perkawinan antara Dipo Latief dan Nikita Mirzani dianggap sudah berakhir.
"Karena menurut kami tidak ada perkawinan lagi sehingga tidak perlu untuk diajukan permohonan isbat. Karena salah satu syarat isbat adanya pekawinan. Apakah itu siri atau tidak. Dengan begitu salah satu syarat tidak terpenuhi,� lanjutnya.
Agenda Replik
Sementara itu, usai membacakan eksepsi, sidang selanjutnya akan beragendakan sidang replik, yaitu jawaban dari pihak Nikita Mirzani atas eksepsi yang disampaikan pihak Dipo Latief hari ini. Rencananya, sidang tersebut akan digelar pada dua pekan ke depan, tepatnya 14 Maret 2019. (mdk/)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Usai putus dari Nikita Willy, Diego Michiels menikah dengan gadis dari Samarinda.
Baca SelengkapnyaNisya Ahmad rupanya sudah diterawang akan bercerai sejak 4 tahun lalu. Berikut selengkapnya.
Baca SelengkapnyaNamanya sempat ramai karena dituding sebagai seorang pengangguran, Andika Rosadi sosok pebisnis handal.
Baca SelengkapnyaRaihaanun menikah di usia 18 tahun. Deretan artis ini juga menikah muda.
Baca SelengkapnyaBanyak netizen mulai berspekulasi bahwa hubungan Baim Wong dan Paula sedang mengalami masalah.
Baca SelengkapnyaDiketahui, Nisya melayangkan gugatan cerai terhadap suaminya ke Pengadilan Agama Jakarta Selatan. Sidangnya sendiri sudah dilaksanakan beberapa kali
Baca SelengkapnyaRamai diisukan cerai, Baim Wong dan Paula Verhoeven jarang terlihat bersama.
Baca SelengkapnyaBCL dikabarkan akan menikah dengan Tiko Aryawardhana pada awal Desember mendatang di Bali.
Baca SelengkapnyaPada hari Jumat, tanggal 25 Agustus 2023, seorang komedian yang berasal dari Madiun, Jawa Timur, akhirnya melamar pasangannya yang bernama Yulia Lorena.
Baca SelengkapnyaTampilan glamor mendominasi pilihan gaun untuk acara pemberkatan di gereja dan resepsi.
Baca SelengkapnyaResmi Bercerai, Begini Perjalanan Cinta Desta dan Natasha Rizky yang Harus Kandas
Baca SelengkapnyaAnji dan Wina Natalia tiba dengan penuh semangat untuk menghadapi sidang perdana perceraian mereka.
Baca Selengkapnya