Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Phil Collins pertimbangkan comeback dan reuni Genesis!

Phil Collins pertimbangkan comeback dan reuni Genesis! Phil Collins @foto: fameflynet

Merdeka.com - Kabar gembira bagi pencinta musisi legendaris, Phil Collins. Pentolan Genesis ini mengabarkan kemungkinan untuk kembali ke dunia musik lagi setelah vakum sejak 2010.

Kepada sebuah majalah di Jerman, Phil tak hanya memikirkan untuk comeback. Ia juga berencana menghidupkan kembali bandnya, Genesis.

"Aku mulai berpikir untuk melakukan sesuatu yang baru," ujar Phil. "Mungkin menggelar konser lagi, mungkin bersama Genesis," tambahnya.

Bagi Phil, semua masih ada kemungkinan untuk diwujudkan. Apalagi ia masih memiliki mimpi untuk tampil di Australia dan Amerika Selatan.

"Semuanya itu mungkin. Kami bisa saja tur di Australia dan Amerika Selatan. Kami belum pernah ke sana," tuturnya.

(dgs/adb) (mdk/)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
FOTO: Lagu-Lagu Melly Goeslaw di Synchronize Fest 2023 Bikin Para Penonton Terbawa Ingatan Manis Masa Lalu
FOTO: Lagu-Lagu Melly Goeslaw di Synchronize Fest 2023 Bikin Para Penonton Terbawa Ingatan Manis Masa Lalu

Melly Goeslaw tampil membawakan lagu andalannya di Synchronize Fest 2023.

Baca Selengkapnya
Momen Raja & Ratu Dangdut Duet Bareng, Lihat Elvi Sukaesih Mesra Banget Sama Rhoma Irama Bikin Senyum-senyum Sendiri
Momen Raja & Ratu Dangdut Duet Bareng, Lihat Elvi Sukaesih Mesra Banget Sama Rhoma Irama Bikin Senyum-senyum Sendiri

Setelah sekian lama, sang raja dan ratu dangdut yakni Rhoma Irama serta Elvi Sukaesih akhirnya kembali bernyanyi duet.

Baca Selengkapnya
Setengah Abad Band God Bless, Bicara Tentang Kenangan dan Musik Rock Indonesia
Setengah Abad Band God Bless, Bicara Tentang Kenangan dan Musik Rock Indonesia

Personel Band God Bless saat tampil di Nusa Dua, Kabupaten Badung, Bali, Jumat (21/7).

Baca Selengkapnya
Chris Martin Sapa Penonton Pakai Pantun, 11 Foto Penampilan Coldplay 'Sihir' SUGBK!
Chris Martin Sapa Penonton Pakai Pantun, 11 Foto Penampilan Coldplay 'Sihir' SUGBK!

Buat KLovers yang kehabisan tiket, kamu bisa lihat aksai Chris Martin dkk lewat sini ya!

Baca Selengkapnya
Momen Latihan Bersama Sammy Simorangkir dan Kerispatih Jelang Konser 'Gen-P Generasi Pesta', Siap Hadirkan Penampilan Spesial
Momen Latihan Bersama Sammy Simorangkir dan Kerispatih Jelang Konser 'Gen-P Generasi Pesta', Siap Hadirkan Penampilan Spesial

Kerispatih akan tampil bersama Sammy Simorangkir dalam konser spesial bertajuk Gen-P Generasi Pesta yang digelar VIP dan KapanLagi Youniverse (KLY).

Baca Selengkapnya
FOTO: Momen God Bless Rayakan 50 Tahun Berkarya di Synchronize Festival 2023
FOTO: Momen God Bless Rayakan 50 Tahun Berkarya di Synchronize Festival 2023

Dalam penampilannya, mereka membawakan deretan lagu hitsnya, seperti Semut Hitam dan Rumah Kita.

Baca Selengkapnya
Jenderal TNI Dudung Jajal Gitar Pengamen, Ternyata Belum Ganti Sejak Ketemu Zaman Letkol
Jenderal TNI Dudung Jajal Gitar Pengamen, Ternyata Belum Ganti Sejak Ketemu Zaman Letkol

Momen jenderal TNI (Purn) Dudung Abdurachman bertemu dengan pengamen yang sudah dikenalnya dari Letkol.

Baca Selengkapnya
FOTO: Melihat Konser Emas 50 Tahun God Bless, Indah dengan Sentuhan Orkestra
FOTO: Melihat Konser Emas 50 Tahun God Bless, Indah dengan Sentuhan Orkestra

Dalam Konser Emas 50 Tahun, God Bless memberikan penampilan memukau, indah dan mewah dengan sentuhan orkestra yang dimainkan Tohpati Orchestra.

Baca Selengkapnya
Seluk-beluk PK Entertainment, Promotor yang Datangkan Coldplay ke Indonesia
Seluk-beluk PK Entertainment, Promotor yang Datangkan Coldplay ke Indonesia

Usia PK Entertainment sebagai promotor baru menginjak 8 tahun.

Baca Selengkapnya
Perjumpaan Spesial Jenderal TNI Dudung dengan Pengamen, Kenal Sejak Masih Letkol
Perjumpaan Spesial Jenderal TNI Dudung dengan Pengamen, Kenal Sejak Masih Letkol

Jenderal Dudung nostalgia bareng pengamen yang ia kenal sejak masih letkol. Simak informasi berikut.

Baca Selengkapnya
Heboh Chris Martin Berpantun di Konser Coldplay Jakarta: Boleh Dong Pinjam Seratus
Heboh Chris Martin Berpantun di Konser Coldplay Jakarta: Boleh Dong Pinjam Seratus

Coldplay sukses menggelar konsernya di Stadion Utama Gelora Bung Karno atau SUGBK, Jakarta.

Baca Selengkapnya
Ingat Pepeng Mantan Personel Naif? Lama Tak Muncul di Layar Kaca, Ternyata Kini Pilih Kerja Kantoran
Ingat Pepeng Mantan Personel Naif? Lama Tak Muncul di Layar Kaca, Ternyata Kini Pilih Kerja Kantoran

Setelah beberapa waktu berlalu, Pepeng merasakan kerinduan yang tak terbendung untuk kembali mencipta karya-karya indah dalam dunia musik.

Baca Selengkapnya