Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

CEK FAKTA: Hoaks Antrean di SPBU Kota Sorong karena Pasokan BBM Menipis

CEK FAKTA: Hoaks Antrean di SPBU Kota Sorong karena Pasokan BBM Menipis Antrean BBM di Ciputat. ©2014 merdeka.com/muhammad luthfi rahman

Merdeka.com - Sebuah video menunjukkan antrean di sebuah SPBU. Pengunggah video menyebut kejadian itu berada di SPBU di Kota Sorong. Menurutnya, antrean SPBU dikarenakan kelangkaan SPBU di Kota Sorong.

kabar pasokan bbm di sorong menipisistimewa

"Kelangkaan BBM (bensin, premium) di kota Sorong membuat orang yang mau isi BBM di SPBI harus rela mengantri panjang karena di eceran pun harganya juga terlihat mahal, yang biasanya dijual Rp 15.000 per botol kini dijual Rp 50.000 per botol".

Penelusuran

Orang lain juga bertanya?

Cek fakta merdeka.com menelusuri informasi tersebut. Hasilnya, informasi tersebut adalah hoaks.

Pihak PT Pertamina Patra Niaga Sub Holding Commercial and Trading Regional Papua Maluku membantah kabar kelangkaan BBM di SPBU Sorong.

Area Manager Communication Relations and CSR Pertamina Patra Niaga Sub Holding Commercial and Trading Regional Papua Maluku, Edi Mangun, Minggu (7/11/2021) menegaskan stok BBM di Fuel Terminal Sorong masih tersedia, bahkan dipastikan dapat bertahan antara 4 hingga 5 hari kedepan. Selain itu sesuai jadwal direncanakan pada tanggal 8 November 2021 kapal pengangkut BBM akan bongkar muatan.

Selain itu juga pada 9 November 2021 akan datang, kapal tanker pengangkut BBM dari Fuel Terminal Integrated Wayame akan melakukan bongkar muatan di Sorong, sehingga dengan demikian pasokan BBM dinyatakan aman, mengutip liputan6 berjudul "Hoaks Kelangkaan BBM di Sorong Papua Bikin Antrean Mengular di Sejumlah SPBU".

Kesimpulan

Informasi terjadi antrean di SPBU Kota Sorong adalah hoaks. Pasokan BBM di Sorong masih cukup aman hingga 4 sampai 5 hari ke depan.

Jangan mudah percaya dan cek setiap informasi yang kalian dapatkan, pastikan itu berasal dari sumber terpercaya, sehingga bisa dipertanggungjawabkan kebenarannya. (mdk/lia)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Kelangkaan BBM Picu Antrean Kendaraan di SPBU, Pj Gubernur Sulsel Minta Penjelasan Pertamina
Kelangkaan BBM Picu Antrean Kendaraan di SPBU, Pj Gubernur Sulsel Minta Penjelasan Pertamina

Antrean panjang kendaraan terjadi akibat kelangkaan BBM jelang akhir tahun. Truk-truk bahkan antre panjang bahkan hingga bermalam.

Baca Selengkapnya
Stok BBM dan Elpiji di Inhu Aman Jelang Pemilu, Kapolres Imbau Masyarakat Tidak Panic Buying
Stok BBM dan Elpiji di Inhu Aman Jelang Pemilu, Kapolres Imbau Masyarakat Tidak Panic Buying

Polisi mengecek SPBU dan agen elpiji untuk memastikan pasokan BBM dan gas untuk masyarakat aman

Baca Selengkapnya
Pasca Gempa Tuban, Pertamina Pastikan Pasokan Energi Tetap Normal
Pasca Gempa Tuban, Pertamina Pastikan Pasokan Energi Tetap Normal

Seluruh lembaga penyalur baik BBM maupun LPG di Tuban dan Pantura Jawa Timur masih beroperasi normal.

Baca Selengkapnya
Viral Pertalite Tidak Dijual Lagi di SPBU Mulai 1 September, Ini Klarifikasi Pertamina
Viral Pertalite Tidak Dijual Lagi di SPBU Mulai 1 September, Ini Klarifikasi Pertamina

Benarkah Petamina tidak lagi jual Pertalite sejak 1 September 2024? Simak penelusurannya

Baca Selengkapnya
Pemerintah Jamin Pasokan Beras Aman hingga Lebaran Idulfitri 2024
Pemerintah Jamin Pasokan Beras Aman hingga Lebaran Idulfitri 2024

Pemerintah terus mendorong penyaluran beras SPHP ke Pusat Induk Beras Cipinang (PIBC) untuk di distribusikan ke pasar tradisional maupun retail modern.

Baca Selengkapnya
Polda Bali: Video Antrian Panjang 13 Km di Pelabuhan Gilimanuk pada 4 April Hoaks
Polda Bali: Video Antrian Panjang 13 Km di Pelabuhan Gilimanuk pada 4 April Hoaks

Narasi antrian panjang kendaraan sejauh 13 kilometer di jalur menuju Pelabuhan Gilimanuk hoaks

Baca Selengkapnya
Jelang Mudik, Polisi Cek SPBU Cegah Kecurangan Pengisian BBM
Jelang Mudik, Polisi Cek SPBU Cegah Kecurangan Pengisian BBM

Ia berharap pemudik dapat merasakan kenyamanan dan keamanan.

Baca Selengkapnya
Pertamina: Tak Ada Kebocoran Tangki SPBU yang Mencemari Air Pemukiman
Pertamina: Tak Ada Kebocoran Tangki SPBU yang Mencemari Air Pemukiman

Penegasan ini sebagai respons atas tercemarnya air warga di pemukiman yang tidak jauh dari lokasi SPBU.

Baca Selengkapnya
FOTO: Jelang Libur Natal dan Tahun Baru, Stok BBM hingga LPG Dipastikan Aman
FOTO: Jelang Libur Natal dan Tahun Baru, Stok BBM hingga LPG Dipastikan Aman

Pemerintah membuka posko lintas sektor untuk mengamankan suplai BBM hingga LPG selama libur Natal 2023 dan Tahun Baru 2024.

Baca Selengkapnya
Heboh Pertalite Tercampur Air, Begini Penjelasan Pertamina
Heboh Pertalite Tercampur Air, Begini Penjelasan Pertamina

Bensin berasal dari satu SPBU di Kota Bekasi diduga tercampur air dan mengakibatkan kendaraan menjadi mogok.

Baca Selengkapnya
BBM di Jalur Krusial Aman, Pemudik Kehabisan Bensin saat Arus Balik Bisa Manfaatkan Layanan Ini
BBM di Jalur Krusial Aman, Pemudik Kehabisan Bensin saat Arus Balik Bisa Manfaatkan Layanan Ini

PT Pertamina Patra Niaga memastikan ketersediaan bahan bakar minyak (BBM) di jalur-jalur krusial arus balik Idulfitri 2024.

Baca Selengkapnya
Pertamina Jamin Stok BBM Aman Selama Arus Mudik dan Balik Lebaran
Pertamina Jamin Stok BBM Aman Selama Arus Mudik dan Balik Lebaran

"Untuk itu pertamina menambah pasokan yang sangat lebih dari cukup,” kata Nicke

Baca Selengkapnya