Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

CEK FAKTA: Hoaks Makan Bawang Merah dan Garam Batu Bisa Sembuhkan Covid-19

CEK FAKTA: Hoaks Makan Bawang Merah dan Garam Batu Bisa Sembuhkan Covid-19 bawang merah. ©2020 Merdeka.com

Merdeka.com - Informasi bawang merah dan garam bisa menyembuhkan Covid-19 beredar di media sosial Facebook. Informasi itu menyebutkan, setelah memakan bawang merah dan garam batu, 15 menit kemudian bisa sembuh dari Covid-19.

hoaks makan bawang merah bisa menyembuhkan covid 19turnbackhoax

"Setelah 15 menit makan bawang mentah kupas dengan gara batu, orang berubah menjadi negatif dari positif."

Penelusuran

Orang lain juga bertanya?

Menurut penelusuran merdeka.com, informasi tersebut adalah hoaks. Dalam artikel kumparan berjudul "Hoaxbuster: Makan Bawang dengan Garam Bisa Ubah Positif Corona Jadi Negatif" pada 21 April 2021, dijelaskan bahwa memakan bawang dan garam tidak menyembuhkan Covid-19.

Berdasarkan penelusuran media India, Vishvasnews, tidak ada informasi dari kementerian setempat perihal penggunaan kedua benda itu. Informasi yang sama juga tidak ditemukan dalam laman Lembaga Kesehatan Dunia (WHO).

Penggunaan kedua makanan itu juga dibantah oleh ahli paru asal India, Nikhil Modi, yang praktik di RS Indraprastha Apollo, New Delhi.

Sementara itu, menurut Asosiasi Nasional Bawang Amerika Serikat, tidak ada bukti ilmiah bawang mentah bisa menyerap kuman atau membuang racun.

Hoaks itu diduga berasal dari cerita seorang istri yang menggunakan bawang merah pada tahun 1500-an untuk menghindari wabah pes. Hingga akhirnya kepercayaan itu turun-temurun.

Kesimpulan

Informasi 15 menit setelah makan bawang merah dan garam batu bisa menyembuhkan Covid-19 adalah hoaks. Cara tersebut merupakan kepercayaan turun temurun.

Jangan mudah percaya dan cek setiap informasi yang kalian dapatkan, pastikan itu berasal dari sumber terpercaya, sehingga bisa dipertanggungjawabkan kebenarannya. (mdk/noe)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Mitos di indonesia Terkait Kesehatan yang Banyak Dipercaya Masyarakat Hingga Turun-temurun
Mitos di indonesia Terkait Kesehatan yang Banyak Dipercaya Masyarakat Hingga Turun-temurun

Sejumlah masyarakat di Indonesia memiliki mitos kesehatan yang aneh dan tidak terbukti secara ilmiah.

Baca Selengkapnya
Klaim Pandemi Covid-19 Rekayasa Muncul Lagi, Begini Kata Kemenkes
Klaim Pandemi Covid-19 Rekayasa Muncul Lagi, Begini Kata Kemenkes

Bahkan, muncul narasi menyatakan bahwa virus SARS-CoV-2 penyebab Covid-19 tidak ada.

Baca Selengkapnya
CEK FAKTA: Hoaks Pisang dari Somalia diklaim Mengandung Cacing Helicobacter
CEK FAKTA: Hoaks Pisang dari Somalia diklaim Mengandung Cacing Helicobacter

Hoaks Pisang dari Somalia diklaim Mengandung Cacing Helicobacter

Baca Selengkapnya
Kumur Air Rebusan Daun Jeruk Nipis dan Garam Obat Ampuh Sakit Gigi Seumur Hidup? Cek Faktanya
Kumur Air Rebusan Daun Jeruk Nipis dan Garam Obat Ampuh Sakit Gigi Seumur Hidup? Cek Faktanya

Benarkah kumur dengan air rebusan daun jeruk nipis dan garam ampuh mengobat sakit gigi?

Baca Selengkapnya
Orang Jawa Kuno Kalau Batuk Obatnya Apa? Catatan Sejarah Bercerita
Orang Jawa Kuno Kalau Batuk Obatnya Apa? Catatan Sejarah Bercerita

Catatan kuno Jawa mengungkapkan warisan pengetahuan dalam bidang pengobatan tradisional, terutama untuk meredakan penyakit batuk. Simak selengkapnya disini!

Baca Selengkapnya
Hoaks Khasiat Bentonite Clay Bisa Perbaiki Gigi Berlubang
Hoaks Khasiat Bentonite Clay Bisa Perbaiki Gigi Berlubang

Beredar video yang mengklaim bentonite clay dapat memperbaiki gigi berlubang di media sosial.

Baca Selengkapnya
Minuman Rempah Diklaim Bisa Gantikan Cuci Darah Bagi Penderita Gagal Ginjal? Cek Faktanya
Minuman Rempah Diklaim Bisa Gantikan Cuci Darah Bagi Penderita Gagal Ginjal? Cek Faktanya

Benarkah ramuan rempah-rempah bisa menggantikan terapi cuci darah bagi penderita gagal ginjal?

Baca Selengkapnya
CEK FAKTA: Hoaks Imbauan Pakai Masker Akibat Muncul Virus Amoeba
CEK FAKTA: Hoaks Imbauan Pakai Masker Akibat Muncul Virus Amoeba

Jangan mudah percaya dan cek setiap informasi yang kalian dapatkan.

Baca Selengkapnya
4 Mitos Nasi Basi, Pertanda Energi Negatif hingga Kiriman Santet
4 Mitos Nasi Basi, Pertanda Energi Negatif hingga Kiriman Santet

Konsumsi nasi basi dapat menyebabkan beberapa efek samping.

Baca Selengkapnya
Mitos di Jawa Timur yang Umum Berkembang, Simak Ulasannya
Mitos di Jawa Timur yang Umum Berkembang, Simak Ulasannya

Dibalut dalam cerita-cerita yang melegenda, setiap mitos membawa pesona dan misteri yang tak terlupakan.

Baca Selengkapnya
Melihat Cara Warga Betawi Tempo Dulu Obati Penyakit, Manfaatkan Dedaunan di Sekitar Rumah
Melihat Cara Warga Betawi Tempo Dulu Obati Penyakit, Manfaatkan Dedaunan di Sekitar Rumah

Orang Betawi biasa memakai dedaunan untuk mengobati penyakit yang diderita.

Baca Selengkapnya
Mangalang Babi Ambat, Ritual Penangkal Penyakit dan Menolak Bala Khas Orang Batak
Mangalang Babi Ambat, Ritual Penangkal Penyakit dan Menolak Bala Khas Orang Batak

Ritual penangkal penyakit dan menolak bala khas Suku Batak ini kembali dilakukan saat Pandemi Covid.

Baca Selengkapnya