CEK FAKTA: Hoaks Video Ferdy Sambo Kabur dari Mako Brimob
Merdeka.com - Video bernarasi Ferdy Sambo kabur dari Mako Brimob di media YouTube. Video tersebut berjudul "Nekat Kabur Dari Mako Brimob! Irjen Ferdy Sambo Langsung Di Door Di Tempat!".
Video berdurasi 3 menit itu menampilkan potongan foto polisi melakukan penangkapan, serta foto-foto Ferdy Sambo saat menjalani pemeriksaan di Bareskrim.
Narasi dalam video tersebut juga memberikan keterangan bahwa Ferdy Sambo akhirnya ditembak di tempat karena berusaha melarikan diri.
-
Bagaimana Ferdy Sambo dipecat? Ferdy Sambo diganjar sanksi Pemecetan Tidak Dengan Hormat IPTDH).
-
Dimana Ferdy Sambo dipecat? Demikian hasil Sidang Kode Etik Polri yang dipimpin jenderal di bawah ini:
-
Kenapa Ferdy Sambo dipecat? Ferdy Sambo diganjar sanksi Pemecetan Tidak Dengan Hormat IPTDH).
-
Siapa yang memecat Ferdy Sambo? Ferdy Sambo diganjar sanksi Pemecetan Tidak Dengan Hormat IPTDH).
-
Kenapa video tersebut diklaim tidak benar? Sehingga secara keseluruhan isi dan narasi video tidak ada kaitannya dengan Anies yang ditetapkan sebagai tersangka terkait JIS.
-
Kenapa informasi di video itu salah? Kesimpulan Prabowo lawan perintah Jokowi dan menolak mentah-mentah Kaesang untuk menjadi gubernur DKI Jakarta adalah tidak benar. Faktanya, video yang beredar berisi beberapa klip yang tidak saling berkaitan.
Penelusuran
Berdasarkan penelusuran, setelah ditonton hingga usai, video berdurasi 3 menit 9 detik itu tidak ditemukan adanya keterangan bahwa Ferdy Sambo melarikan diri dari Mako Brimob dan ditembak di tempat.
Video tersebut berupa gambar-gambar slide show itu menampilkan keterangan dari pengacara Ferdy Sambo, yakni Arman Hanis bahwa Ferdy Sambo akan bertanggung jawab terhadap semua perbuatannya sesuai hukum yang berlaku.
Narasi yang dibacakan dalam video tersebut seperti dilansir dari Kumparan, Pengacara Irjen Ferdy Sambo, Arman Hanis, mengatakan kliennya telah menjalani pemeriksaan sebagai tersangka dalam kasus pembunuhan Brigadir Yosua. Pemeriksaan dilakukan di Mako Brimob, Depok.
"Alhamdulillah hari ini klien kami bapak FS telah menjalankan pemeriksaan secara kooperatif dan menjawab pertanyaan penyidik secara lengkap sesuai kapasitas Bapak FS," kata Arman.
Berdasarkan isi video tersebut, tidak ada keterangan bahwa Ferdy Sambo melarikan diri dari Rutan Mako Brimob dan hingga kini tidak ada laporan kredibel terhadap pernyataan tersebut.
Kesimpulan
Video Ferdy Sambo melarikan diri dari Mako Brimob dan ditembak di tempat tidak benar. Faktanya, isi keseluruhan dalam video tersebut tidak ada keterangan bahwa Ferdy Sambo melarikan diri.
Jangan mudah percaya dan cek setiap informasi yang kalian dapatkan. Pastikan itu berasal dari sumber terpercaya, sehingga bisa dipertanggungjawabkan kebenarannya.
Referensi
https://kumparan.com/kumparannews/ferdy-sambo-siap-tanggung-jawab-atas-pembunuhan-brigadir-yosua-1ydrSrEOxm4/fullhttps://turnbackhoax.id/2022/08/20/salah-nekat-kabur-dari-mako-brimob-irjen-ferdy-sambo-langsung-di-door-di-tempat/ (mdk/lia)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Heboh kabar Ferdy Sambo tidak pernah ditahan di Lapas Salemba.
Baca SelengkapnyaPengacara Alvin Lim selaku yang mengungkap soal keberadaan Sambo di lapas tidak mau mempermasalahkan bantahan tersebut.
Baca SelengkapnyaKalapas Kelas IIA Salemba, Beni Hidayat buka suara soal Ferdy Sambo tak pernah ditahan di Lapas.
Baca SelengkapnyaBeredar foto tangkapan layar yang memperlihatkan Ferdy Sambo tengah duduk santai.
Baca SelengkapnyaMenko Polhukam Mahfud MD merespons kabar terpidana pembunuhan berencana Brigadir J, Ferdy Sambo tidak pernah ditahan di Salemba
Baca SelengkapnyaJangan mudah percaya dan cek setiap informasi yang kalian dapatkan.
Baca Selengkapnya"Percakapan AM dengan saksi kunci jelas," ujar Kapolda
Baca SelengkapnyaDalam video berisi gabungan dari berbagai macam video yang ditambah dengan narasi dari bahwa Jokowi dan Kapolri
Baca SelengkapnyaMenkumham Yasonna Laoly membantah pernyataan Alvin Lim yang menyebut Ferdy Sambo tidak ada di Lembaga Pemasyarakatan
Baca SelengkapnyaBeredar informasi yang mengklaim Ferdy Sambo danai kampanye bakal calon presiden Ganjar Pranowo senilai Rp300 triliun.
Baca SelengkapnyaBeredar kapal etnis Rohingya diberangkatkan ke Indonesia langsung dari Bangladesh
Baca SelengkapnyaAdvokat Alvin Lim menjadi buah bibir usai menuding terpidana Ferdy Sambo tidak pernah berada di dalam selam ditahan di Lapas Salemba, Jakarta.
Baca Selengkapnya