Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

AS Larang Masuk 76 Warga Saudi karena Terlibat Pembunuhan Khashoggi

AS Larang Masuk 76 Warga Saudi karena Terlibat Pembunuhan Khashoggi antony blinken. ©REUTERS/Carlos Barria

Merdeka.com - Amerika Serikat akan melarang masuk warga asing yang mengancam para pengkritik dan melarang masuk 76 warga Arab Saudi sebagai bentuk penghormatan kepada jurnalis Jamal Khashoggi yang dibunuh pada Oktober 2018. Demikin pernyataan Menteri Luar Negeri AS Antony Blinken dua hari lalu.

Setelah Presiden Joe Biden mengungkap laporan yang menyebut Putera Mahkota Saudi Pangeran Muhammad bin Salaman terlibat dalam pembunuhan Khashoggi di Istanbul, Blinken berjanji AS akan menekan "pemerintahan yang melampaui kewenangan mereka untuk mengancam, menyerang jurnalis dan mengintimidasi kebebasan individu." Namun pemerintahan AS tidak menyatakan akan menghukum atau menjatuhkan sanksi kepada sang puter mahkota.

"Kami sudah cukup jelas menyatakan ancaman dan penyerangan dari Arab Saudi kepada aktivis, para pengkritik, dan jurnalis harus diakhiri. Mereka tidak akan ditoleransi oleh Amerika Serikat," kata Blinken dalam pernyataannya.

Di bawah aturan hukum "Larangan Khashoggi", AS akan melarang individu mana pun yang terlibat dalam tindakan "pembungkaman aktivis" termasuk penyerangan terhadap jurnalis atau keluarga mereka, kata Blinken.

Sebagai awalan, Blinken mengatakan Amerika Serikat akan melarang masuk 76 warga Saudi yang terlibat dalam intimidasi para pengkritik di luar negeri, termasuk kasus Khashoggi.

AS juga menjatuhkan sanksi kepada pasukan elit Saudi dan mantan pejabat intelijen yang berperan dalam pembunuhan Khashoggi.

Kementerian Keuangan AS mengatakan akan memblokir aset dan segala transaksi keuangan melibatkan pasukan elit Saudi itu.

"Mereka yang terlibat dalam pembunuhan Khashoggi harus bertanggung jawab," kata pernyataan Menteri Keuangan AS Janet Yellen.

"AS membela para pengkritik politik dan jurnalis dalam menentang ancaman kekerasan dan intimidasi."

(mdk/pan)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Saudi Hukum Mati Kritikus Pemerintah Karena Cuitan di Media Sosial dengan Akun Hanya 9 Follower
Saudi Hukum Mati Kritikus Pemerintah Karena Cuitan di Media Sosial dengan Akun Hanya 9 Follower

Arab Saudi menghukum mati seorang kritikus pemerintah yang mengungkap dugaan korupsi dan pelanggaran hak asasi manusia melalui media sosial.

Baca Selengkapnya
Saudi Tangkapi Warga yang Kritik Israel Soal Gaza di Dunia Maya, Ternyata Ini Alasannya
Saudi Tangkapi Warga yang Kritik Israel Soal Gaza di Dunia Maya, Ternyata Ini Alasannya

Saudi Tangkapi Warga yang Kritik Israel Soal Gaza di Dunia Maya

Baca Selengkapnya
Haji Tidak Sah Jika Tak Pakai Visa Resmi
Haji Tidak Sah Jika Tak Pakai Visa Resmi

24 WNI diamankan Kepolisian Arab Saudi usai ketahuan menggunakan visa ziarah

Baca Selengkapnya
Arab Saudi Kutuk Serangan Israel ke Iran, Sebut Negara Zionis Itu Langgar Hukum Internasional
Arab Saudi Kutuk Serangan Israel ke Iran, Sebut Negara Zionis Itu Langgar Hukum Internasional

AS menyatakan siap pasang badan untuk Israel jika Iran membalas.

Baca Selengkapnya
Persekongkolan Jahat, Para Pemimpin Negara Arab Terungkap Minta Israel Kalahkan Hamas
Persekongkolan Jahat, Para Pemimpin Negara Arab Terungkap Minta Israel Kalahkan Hamas

Para pemimpin Arab ini mengungkapkan keinginannya saat bertemu Menteri Luar Negeri AS, Antony Blinken.

Baca Selengkapnya
Tak Main-Main, Ini Besaran Denda Bagi Jemaah Nekat Masuk Mekkah Tanpa Visa Haji
Tak Main-Main, Ini Besaran Denda Bagi Jemaah Nekat Masuk Mekkah Tanpa Visa Haji

Pemerintah Arab Saudi akan memberikan sanksi tegas bagi jemaah yang menggunakan visa non haji tapi nekat berhaji.

Baca Selengkapnya
Saudi, UEA dan 7 Negara Islam Lain Tolak Putus Hubungan dengan Israel
Saudi, UEA dan 7 Negara Islam Lain Tolak Putus Hubungan dengan Israel

Saudi, UEA dan 7 Negara Islam Lain Tolak Putus Hubungan dengan Israel

Baca Selengkapnya
Negara-Negara Arab dan Muslim Kumpul di Saudi Bahas Perang Israel di Gaza, Akhirnya Begini Sikap Mereka
Negara-Negara Arab dan Muslim Kumpul di Saudi Bahas Perang Israel di Gaza, Akhirnya Begini Sikap Mereka

Negara-Negara Arab dan Muslim Kumpul di Saudi, Serukan Sanksi Bagi Israel atas Kejahatan Perang di Gaza

Baca Selengkapnya
Saudi Eksekusi Dua pejabat Pertahanan karena Berkhianat Kepada Negara
Saudi Eksekusi Dua pejabat Pertahanan karena Berkhianat Kepada Negara

Penangkapan dua mantan personel tersebut terjadi atas laporan berbagai kejahatan militer pada September 2017.

Baca Selengkapnya
Kecam Keras Israel, Pangeran MBS Kembali Tegaskan Tidak Ada Normalisasi Tanpa Negara Palestina Merdeka
Kecam Keras Israel, Pangeran MBS Kembali Tegaskan Tidak Ada Normalisasi Tanpa Negara Palestina Merdeka

Pengaran MBS kembali menegaskan sikap Kerajaan Saudi dalam konflik Palestina-Israel.

Baca Selengkapnya
Pangeran MBS Ungkap Dirinya Secara Pribadi Tak Peduli dengan Masalah Palestina
Pangeran MBS Ungkap Dirinya Secara Pribadi Tak Peduli dengan Masalah Palestina

Isu normalisasi hubungan Arab Saudi dan Israel bukan hal baru, namun banyak pertanyaan yang menyelimutinya.

Baca Selengkapnya
Arab Saudi Tangkap Jemaah Umrah yang Mendoakan dan Tunjukkan Solidaritas untuk Palestina
Arab Saudi Tangkap Jemaah Umrah yang Mendoakan dan Tunjukkan Solidaritas untuk Palestina

Jemaah umrah asal Aljazair dan Inggris mengaku ditangkap oleh otoritas Saudi ketika menunjukkan solidaritas dan berdoa untuk warga Gaza di Palestina.

Baca Selengkapnya