Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Donor sperma di China bisa dapatkan iPhone 6S cuma-cuma

Donor sperma di China bisa dapatkan iPhone 6S cuma-cuma Klinik sperma China tawarkan iPhone. ©2015 Merdeka.com

Merdeka.com - Sebuah bank sperma di Shanghai menawarkan ponsel canggih Iphone 6s sebagai imbalan untuk menyumbangkan sperma di rumah sakit nomor wahid di sana. Sebenarnya, imbalan yang diberikan berupa uang sebesar 6.000 RMB (setara Rp 13,6 juta), sama dengan harga beli ponsel keluaran perusahaan Amerika Serikat ini.

Dilansir dari Shanghaiist, Rabu (16/9), Rumah Sakit Ruijin memang tengah mencari pendonor sperma. Ketentuannya, dia pria yang sehat lahir batin, tinggi 165 cm, memiliki kartu tanda penduduk China, tidak ada penyakit genetik, dan harus memiliki gelar sarjana.

Pelamar hanya perlu membayar ongkos registrasi 1.000 RMB untuk pemeriksaan kesehatan. Jika dianggap layak, dia akan menerima 6.000 RMB sebagai bayarannya.

peluncuran iphone 6s dan iphone 6s plus

Dari sperma yang dihasilkan diambil 17 mililiter dengan waktu penyimpanan minimum 48 hari, dalam jangka waktu enam bulan setelah donor terjadi.

"Sampel nantinya akan disimpan dalam keadaan beku, sehingga bisa digunakan di masa depan bila si pendonor membutuhkan," ujar petugas rumah sakit tersebut.

Rumah sakit ini menyediakan ruang donor yang nyaman dengan perpustakaan dan krim pelembab yang dapat digunakan untuk membantu si pendonor mengeluarkan spermanya. Tentunya juga untuk mendapatkan ponsel pintar yang mahal itu. Gara-gara tawaran ini, 22 ribu pria melamar untuk mendonasikan spermanya. Belum diketahui, berapa orang yang lolos tes.

(mdk/ard)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Akal Bulus Sindikat Jual Beli Ginjal di Bekasi, Rekrut Korban Lewat Facebook dan Bayar Rp135 Juta
Akal Bulus Sindikat Jual Beli Ginjal di Bekasi, Rekrut Korban Lewat Facebook dan Bayar Rp135 Juta

Para korban diberangkatkan ke Kamboja untuk melakukan transplantasi ginjal dengan modus family gathering.

Baca Selengkapnya
Elon Musk Beri Julukan Baru Ketika Tahu Bos Telegram Pavel Durov Gemar Donorkan Sperma
Elon Musk Beri Julukan Baru Ketika Tahu Bos Telegram Pavel Durov Gemar Donorkan Sperma

Julukan ini tidak biasa. Ia mengambil nama itu dari pendiri kerajaan Mongol.

Baca Selengkapnya
Modus Baru Perdagangan Orang, Nikahi Pria China Digaji Rp30 Juta Tiap Bulan
Modus Baru Perdagangan Orang, Nikahi Pria China Digaji Rp30 Juta Tiap Bulan

Polisi Bandara Soekarno-Hatta, membongkar modus baru perdagangan orang ke luar negeri.

Baca Selengkapnya
Kompoltan Penjual Akun WhatsApp ke China Dibongkar, Omzet Rp5 Juta Per Hari
Kompoltan Penjual Akun WhatsApp ke China Dibongkar, Omzet Rp5 Juta Per Hari

Akun WA itu terhubung dengan nomor ponsel yang sudah teregister atas nama orang lain.

Baca Selengkapnya
FOTO: Mencari Jodoh Lewat Kencan Buta Massal di Festival Hari Valentine China
FOTO: Mencari Jodoh Lewat Kencan Buta Massal di Festival Hari Valentine China

Sempat ditiadakan selama pandemi Covid-19, ajang pencarian jodoh di China kini kembali digelar.

Baca Selengkapnya
Jutaan Warga China Berebut Ingin Jadi PNS, Mau Dapat Pendapatan Tetap Meski Tak Besar
Jutaan Warga China Berebut Ingin Jadi PNS, Mau Dapat Pendapatan Tetap Meski Tak Besar

Formasi yang dibuka pemerintah China tak lebih dari 50.000.

Baca Selengkapnya
7 Tahun Tak Pernah Menang, Pria Ini Akhirya Dapat Hadiah Lotere Rp52 Miliar Pakai Nomor Ulang Tahun Keluarga
7 Tahun Tak Pernah Menang, Pria Ini Akhirya Dapat Hadiah Lotere Rp52 Miliar Pakai Nomor Ulang Tahun Keluarga

Kemenangan lotere besar bukanlah hal yang aneh di China.

Baca Selengkapnya
Ramai di Medsos Banyak Pria Muda China Pamer Cerita Sterilisasi, Merasa Jadi Laki-laki yang Baik
Ramai di Medsos Banyak Pria Muda China Pamer Cerita Sterilisasi, Merasa Jadi Laki-laki yang Baik

Vasektomi tindakan bedah minor yang dilakukan dengan cara memotong atau menutup saluran sperma dari testis, sehingga sperma tidak bercampur dengan air mani.

Baca Selengkapnya
KJRI Guangzhou Selamatkan Bayi WNI dari Dugaan Perdagangan Orang
KJRI Guangzhou Selamatkan Bayi WNI dari Dugaan Perdagangan Orang

Bayi CP berhasil diselamatkan dari oknum yang mencoba untuk menjualnya kepada warga negara China di Kota Fuqing, Provinsi Fujian, China.

Baca Selengkapnya
Dokter Gadungan Ditangkap Setelah 20 Tahun Buka Klinik, Hanya Tamatan SMP dan Belajar Operasi Sendiri Sejak Remaja
Dokter Gadungan Ditangkap Setelah 20 Tahun Buka Klinik, Hanya Tamatan SMP dan Belajar Operasi Sendiri Sejak Remaja

Dokter gadungan ini mengaku belajar sendiri cara melakukan prosedur pembesaran penis dan dimulai sejak masih remaja.

Baca Selengkapnya
Pemerintah Tokyo Gelontorkan Rp20 Miliar untuk Aplikasi Pencari Jodoh
Pemerintah Tokyo Gelontorkan Rp20 Miliar untuk Aplikasi Pencari Jodoh

Dokumen persyaratan mendaftar aplikasi ini seperti melamar sebuah pekerjaan.

Baca Selengkapnya
Cerita Pemuda di China, Putus Asa Cari Kerja Kini Gunakan Aplikasi Kencan 'Tinder' Kirim Lamaran Pekerjaan
Cerita Pemuda di China, Putus Asa Cari Kerja Kini Gunakan Aplikasi Kencan 'Tinder' Kirim Lamaran Pekerjaan

Ratusan surat lamaran telah dikirim ke berbagai perusahaan, namun tak kunjung mendapat pekerjaan.

Baca Selengkapnya