Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Gedung Putih mati lampu, konpers pejabat Amerika gelap-gelapan

Gedung Putih mati lampu, konpers pejabat Amerika gelap-gelapan Konferensi pers pejabat Kementeridan Luar Negeri di Gedung Putih ketika mati lampu. ©2015 Merdeka.com/AFP

Merdeka.com - Kejadian menghebohkan terjadi di Gedung Putih, Ibu Kota Washington D.C, Amerika Serikat. Listrik secara mendakak padam, pada Selasa, (7/4) malam. Padamnya listrik tersebut berimbas lumpuhnya daerah-daerah di sekitar Gedung Putih, kantor Presiden Barack Obama.

Pemadaman terjadi di pusat kota Washington hingga Negara bagian Maryland. Insiden ini merugikan 2.500 orang pelanggan dan lebih dari 2.100 bangunan, ungkap Pepco, perusahaan penyalur listrik di kawasan tersebut, seperti dilansir Emirates247, Rabu (8/4).

Departemen Luar Negeri Amerika yang sedang menggelar siaran pers pun tidak luput dari pemadaman sesaat hari itu.

Orang lain juga bertanya?

"Mendadak menjadi gelap saat jubir Deplu AS, sedang membacarakan siran persnya dan menggunakan cahaya lampu ponselnya guna melanjutkan pidatonya," ungkap seorang wartawan kantor berita AFP.

Belum diketahui komentar dari Presiden Obama atas insiden mati lampu ini.

Walaupun pemadaman listrik berlangsung singkat, namun sempat membuat hambatan pada sistem komputer perkantoran di ibu kota Negeri Paman Sam.

gedung putih amerika serikat 001

Selain itu jadwal kereta metro ikut molor, lantaran angkutan kereta ini menggunakan listrik sebagai sumber energinya.

Pepco, mengatakan pemadaman disebabkan penurunan tegangan akibat gangguan saluran transmisi. "Tidak pernah ada kehilangan pasokan permanen listrik untuk pelanggan, namun hanya gangguan sesaat dan listrik kembali normal saat menjelang sore, perusahaan telah mengirimkan tim untuk melihat dimana permasalahan itu terjad" kata juru bicara Pepco melalui keterangan pers.

Pepco, mengakui kejadian itu juga berimbas pada gedung-gedung pemerintahan, termasuk Gedung Putih yang kehilangan pasokan listrik sesaat.

Juru bicara Gedung Putih, Josh Earnest, mengatakan tidak ada indikasi bahwa kejadian itu sebagai tindak kriminalitas.

"Saya menilai kejadian ini tidak ada kaitannya dengan terorisme," katanya kepada wartawan.

(mdk/ard)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
FOTO: Hantaman Badai Dahsyat di AS Tumbangkan Sederet Tiang Listrik, Jutaan Rumah hingga Pusat Bisnis Kehilangan Aliran Listrik
FOTO: Hantaman Badai Dahsyat di AS Tumbangkan Sederet Tiang Listrik, Jutaan Rumah hingga Pusat Bisnis Kehilangan Aliran Listrik

Jutaan rumah hingga pusat bisnis di AS kehilangan aliran listrik.

Baca Selengkapnya
Jadi Bencana Terburuk, Kerugian Kebakaran Hutan di Hawai Mencapai Rp91,5 Triliun
Jadi Bencana Terburuk, Kerugian Kebakaran Hutan di Hawai Mencapai Rp91,5 Triliun

Kerugian terbesar terjadi di kota bersejarah yaitu Lahaina, di mana api membakar 2.100 hektare dan menghancurkan hampir 2.200 bangunan.

Baca Selengkapnya
Usai Dilanda Kebakaran, Museum Nasional Ditutup Sementara untuk Pengunjung
Usai Dilanda Kebakaran, Museum Nasional Ditutup Sementara untuk Pengunjung

Penutupan dilakukan dalam rangka proses penyelidikan yang dilakukan petugas, sejak Minggu (17/9).

Baca Selengkapnya
2 Lansia Meninggal Akibat Kebakaran Rumah di Petojo Selatan, Diduga karena Kompor Meledak
2 Lansia Meninggal Akibat Kebakaran Rumah di Petojo Selatan, Diduga karena Kompor Meledak

Proses pemadamam kebakaran dilakukan sejak pukul 20.20 WIB hingga Kamis (24/8) pukul 01.55 WIB.

Baca Selengkapnya
Proyek BSI Tower Buat Kantor Kementerian ESDM Retak, Menteri Arifin Langsung Ngadu ke Basuki
Proyek BSI Tower Buat Kantor Kementerian ESDM Retak, Menteri Arifin Langsung Ngadu ke Basuki

Ruang kantor Menteri ESDM saat ini sudah mengalami keretakan di sejumlah titik, baik di dalam maupun luar gedung.

Baca Selengkapnya
Kebakaran Ruko di Jakpus, Dua Orang Ditemukan Meninggal
Kebakaran Ruko di Jakpus, Dua Orang Ditemukan Meninggal

"TAT ditemukan di tangga arah lantai ke 2, sedangkan D di kamar mandi lantai 2," kata Kasudin Gulkarmat Jakarta Pusat Asril.

Baca Selengkapnya
Gedung LBH Jakarta Kebakaran, Diduga Korsleting Listrik
Gedung LBH Jakarta Kebakaran, Diduga Korsleting Listrik

Penyebab kebakaran diduga karena korsleting listrik yang akhirnya membakar ruang di lantai dua gedung LBH Jakarta.

Baca Selengkapnya
FOTO: Potret Kehancuran Amerika Serikat Usai Hantaman Tornado Dahsyat, Puluhan Ribu Penduduk Hidup Tanpa Listrik
FOTO: Potret Kehancuran Amerika Serikat Usai Hantaman Tornado Dahsyat, Puluhan Ribu Penduduk Hidup Tanpa Listrik

Badai tornado parah di Tennessee ini telah merenggut nyawa enam orang.

Baca Selengkapnya
Kantor Wali Kota Bekasi Terbakar & Sempat Terdengar Ledakan, Ini Kronologinya
Kantor Wali Kota Bekasi Terbakar & Sempat Terdengar Ledakan, Ini Kronologinya

Insiden ledakan dan munculnya api di ruangan Wali Kota Bekasi sempat membuat aktivitas bekerja pegawai terhenti.

Baca Selengkapnya
FOTO: Sisa-Sisa Kebakaran di Petojo Selatan yang Menghanguskan Bangunan yang Dihuni 196 KK hingga Menewaskan Dua Lansia
FOTO: Sisa-Sisa Kebakaran di Petojo Selatan yang Menghanguskan Bangunan yang Dihuni 196 KK hingga Menewaskan Dua Lansia

Kebakaran di Jalan Gang Kober, Petojo Selatan, Gambir, Jakarta Pusat saat ini sedang dalam proses pendinginan oleh petugas pemadam.

Baca Selengkapnya
Heru Budi Tinjau Lokasi Kebakaran di Manggarai, Warga Mengeluh Gelap dan Panas
Heru Budi Tinjau Lokasi Kebakaran di Manggarai, Warga Mengeluh Gelap dan Panas

Heru berkeliling posko sembari melihat dan menyapa warga. Sesekali warga nampak menyampaikan keluh kesahnya ke Heru Budi.

Baca Selengkapnya
Delapan Kios Pasar Mobil Kemayoran Terbakar, Kerugian Capai Rp2,4 Miliar
Delapan Kios Pasar Mobil Kemayoran Terbakar, Kerugian Capai Rp2,4 Miliar

Api dengan cepat membesar. Total area terbakar 800 meter persegi atau kios

Baca Selengkapnya