Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Ilmuwan Australia Temukan Bukti Nenek Moyang Buaya Pernah Memangsa & Makan Dinosaurus

Ilmuwan Australia Temukan Bukti Nenek Moyang Buaya Pernah Memangsa & Makan Dinosaurus Ilustrasi buaya memangsa dinosaurus. ©Julius Csotonyi/Science News

Merdeka.com - Untuk pertama kalinya, para ilmuwan menemukan bukti tak terbantahkan bahwa seekor nenek moyang buaya memakan seekor dinosaurus.

Diawetkan dalam fosil sejenis buaya yang disebut Crocodyliform, seekor anggota spesies yang baru ditemukan yang disebut Confractosuchus sauroktonos, pernah memakan ornithopod bipedal remaja, menurut ahli paleontologi Matt White dari Universitas New England Australia dan laporan yang diterbitkan dalam Gondwana Research pada 10 Februari.

Crocodyliform termasuk spesies modern seperti buaya dan aligator dan juga nenek moyangnya. Dikutip dari laman Science News, Selasa (22/2), nenek moyang buaya ini hidup berdampingan dengan dinosaurus jutaan tahun lalu, dan bukti sebelumnya seperti bekas gigitan pada tulang fosil dinosaurus, mengisyaratkan bahwa nenek moyang buaya memangsa dan memakan dinosaurus ketika muncul kesempatan.

Tapi fosil dengan isi perut yang diawetkan sangat jarang. Faktanya, Confractosuchus sauroktonos hanyalah fosil buaya kedua yang telah punah dengan isi perut yang dapat diidentifikasi — dan yang pertama mengungkapkan telah memakan dinosaurus.

Confractosuchus sauroktonos memiliki panjang sekitar 2,5 meter - sedikit lebih kecil daripada aligator betina Amerika - dan hidup antara 104 juta dan 92,5 juta tahun yang lalu di daerah yang kini meurpakan Queensland, Australia.

Kemiripan antara ciri tengkorak makhluk tersebut dan buaya yang masih hidup dan telah punah menunjukkan buaya tersebut tidak hanya memakan dinosaurus. Confractosuchus sauroktonos mungkin menggunakan jaring yang lebar untuk mencari mangsa.

Adapun isi perutnya yang mengerikan - termasuk beberapa tulang rusuk dan potongan tulang kaki dan lengan - mereka mewakili ornithopod pertama yang pernah ditemukan di formasi batuan Winton Queensland. Dinosaurus herbivora mungkin juga merupakan spesies baru, meskipun sulit untuk membedakannya dari beberapa bagian ini, kata tim tersebut.

(mdk/pan)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Temuan 18 Jejak Kaki Raksasa Ungkap Dinosaurus Pernah Hidup Dekat Antartika, Ketika Australia Masih Menyatu dengan Kutub Selatan
Temuan 18 Jejak Kaki Raksasa Ungkap Dinosaurus Pernah Hidup Dekat Antartika, Ketika Australia Masih Menyatu dengan Kutub Selatan

Formasi Wonthaggi di tenggara Melbourne telah menjadi sumber yang kaya akan fosil berumur 120–128 juta tahun.

Baca Selengkapnya
Ilmuwan Temukan Fosil Katak Raksasa Pemangsa Bayi Dinosaurus
Ilmuwan Temukan Fosil Katak Raksasa Pemangsa Bayi Dinosaurus

Beelzebufo, katak raksasa sebesar bola pantai yang hidup 70 juta tahun lalu di Madagaskar, diduga memangsa dinosaurus muda, menurut penelitian terbaru.

Baca Selengkapnya
Ilmuwan Pertama Kali Temukan Bukti Mamalia Serang dan Mangsa Dinosaurus 125 Juta Tahun Lalu
Ilmuwan Pertama Kali Temukan Bukti Mamalia Serang dan Mangsa Dinosaurus 125 Juta Tahun Lalu

Fenomena langka ini ditemukan baru-baru ini oleh ilmuwan di China.

Baca Selengkapnya
Temuan Fosil Ini Ungkap Dinosaurus Tak Hanya Berukuran Raksasa, Tapi Ada Juga Sebesar Ayam
Temuan Fosil Ini Ungkap Dinosaurus Tak Hanya Berukuran Raksasa, Tapi Ada Juga Sebesar Ayam

Dinosaurus dikenal sebagai hewan buas karena ukurannya yang sangat besar. Tapi ternyata ada juga dinosaurus berukuran sebesar ayam.

Baca Selengkapnya
Ilmuwan Temukan Fosil Nenek Moyang Buaya Berusia 215 Juta Tahun, Hidup Jauh Sebelum Dinosaurus
Ilmuwan Temukan Fosil Nenek Moyang Buaya Berusia 215 Juta Tahun, Hidup Jauh Sebelum Dinosaurus

Leluhur buaya ini berasal dari kelompok reptil yang dikenal sebagai aetosaurus.

Baca Selengkapnya
Penasaran Sejak Kecil, Ilmuwan Ini Sukses Pecahkan Puzzle Fosil Kadal Purba Usia 247 Juta Tahun
Penasaran Sejak Kecil, Ilmuwan Ini Sukses Pecahkan Puzzle Fosil Kadal Purba Usia 247 Juta Tahun

Penemuan itu mengakhiri misteri yang menjadi sorotan para peneliti sejak tahun 1990-an.

Baca Selengkapnya
Ikan Predator Berusia 380 Juta Tahun Ini Punya Taring, Ditemukan di Sungai Tertua di Dunia
Ikan Predator Berusia 380 Juta Tahun Ini Punya Taring, Ditemukan di Sungai Tertua di Dunia

Spesies baru ini ditemukan di Sungai Finke (Larapinta), Australia.

Baca Selengkapnya
Ilmuan Temukan Makanan Terakhir di Dalam Perut Tyrannosaurus Berusia 75 Juta Tahun
Ilmuan Temukan Makanan Terakhir di Dalam Perut Tyrannosaurus Berusia 75 Juta Tahun

Dr. Francois Therrien, dari Royal Tyrell Museum of Palaeontology, menjelaskan tyranosaurus dewasa ini merupakan "pemakan yang agak tidak memilih".

Baca Selengkapnya
Mengguncang Teori Evolusi, Ikan Purba Ini Dijuluki Fosil Hidup Tertua di Dunia, Hidup di Perairan Indonesia
Mengguncang Teori Evolusi, Ikan Purba Ini Dijuluki Fosil Hidup Tertua di Dunia, Hidup di Perairan Indonesia

Penemuan ikan purba yang dijuluki fosil hidup tertua ini mengungkap perkembangan evolusi hingga ke spesies manusia.

Baca Selengkapnya
Ilmuwan Temukan Burung Berusia 120 Juta Tahun dengan Gigi Sekuat Dinosaurus, di Dalam Perutnya Ada Fosil Ini
Ilmuwan Temukan Burung Berusia 120 Juta Tahun dengan Gigi Sekuat Dinosaurus, di Dalam Perutnya Ada Fosil Ini

Longipteryx chaoyangensis adalah salah satu spesies burung paling awal di bumi, yang hidup 120 juta tahun lalu.

Baca Selengkapnya
Peneliti Temukan Jejak Kaki Berusia 120 Juta Tahun Pada Lapisan Batuan Laut
Peneliti Temukan Jejak Kaki Berusia 120 Juta Tahun Pada Lapisan Batuan Laut

Peneliti Temukan Jejak Kaki Berusia 120 Juta Tahun Pada Lapisan Batuan Laut

Baca Selengkapnya
Nelayan Temukan Ikan Aneh Mirip Dinosaurus Sepanjang 9 Meter, Baunya Busuk Menyengat
Nelayan Temukan Ikan Aneh Mirip Dinosaurus Sepanjang 9 Meter, Baunya Busuk Menyengat

Penemuan hewan aneh dan misterius ini menghebohkan Jepang.

Baca Selengkapnya