Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Ilmuwan Ungkap Nenek Moyang Kuda Modern Punya Banyak Tapak Jari Kaki, Bukan Satu

Ilmuwan Ungkap Nenek Moyang Kuda Modern Punya Banyak Tapak Jari Kaki, Bukan Satu Ilustrasi kuda. ©Pexels

Merdeka.com - Peneliti menemukan bahwa nenek moyang kuda modern memiliki banyak tapak jari kaki, berbeda dengan kuda modern yang hanya memiliki satu tapak jari kaki.

Pendahulu kuda modern, Eocene Hyracotherium, memiliki strutktur kaki layaknya tapir, yakni empat jari kaki di kaki depan dan tiga jari kaki di kaki belakang yang masing-masingnya memiliki tapaknya tersendiri.

Struktur jari dan tapak kaki ini berbeda dengan kuda dan zebra yang hanya memiliki satu tapak kaki pada tiap kakinya yang terbuat dari keratin dan berfungsi untuk menyerap benturan.

Orang lain juga bertanya?

Teka-teki menyatunya tapak-tapak pada jari kaki pendahulu kuda modern ini mendorong ilmuwan dari Inggris, Amerika Serikat, dan Belanda untuk meneliti perubahan tapak kaki jari kuda.

Melalui observasi cetakan tapak jari kaki dan tulang kaki dari kuda modern serta fosil kuda-kuda lain, para peneliti tersebut mencoba untuk memecahkan teka-teki tersebut.

Christine Janis, profesor dari Fakultas Kebumian Universitas Bristol menjelaskan "bagian tulang dari tangan dan jari kakinya berwujud seperti 'tulang belat' yang kemudian menyatu dengan tulang utamanya di tengah."

"Pada fosil-fosil kuda kuno akhir, hanya terdapat tiga jari kaki di depan dan di belakang. Jari kaki esktra dari kuda tersebut berukuran sangat kecil dan pendek daripada tapir," paparnya, dikutip dari Heritage Daily, Jumat (23/6).

Janis menduga bahwa jari kecil tersebut "kemungkinan besar tidak menyentuh tanah dan hanya memiliki fungsi yang sedikit, misalnya untuk membantu kuda menyerong dan untuk meredamkan benturan keras."

Penemuan para ilmuwan ini telah dipublikasikan pada jurnal Royal Society Open Science, memperkuat pemahaman mengenai hilangnya jari kaki ekstra kuda selama evolusi kuda berlangsung.

Penemuan ini bertentangan dengan usulan yang diterbitkan pada makalah lain pada jurnal yang sama di tahun 2018, yang menyebutkan jari kecil tersebut masih ada, tersembunyi di balik tapak kuda.

Reporter Magang: Qaulan Maruf Indra

(mdk/pan)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Ilmuwan Temukan Fosil Spesies Baru Kucing Bertaring Pedang, Hidup 5 Juta Tahun Lalu di Afrika Selatan
Ilmuwan Temukan Fosil Spesies Baru Kucing Bertaring Pedang, Hidup 5 Juta Tahun Lalu di Afrika Selatan

Ini adalah fosil spesies baru yang sebelumnya tidak diketahui pernah eksis di dunia.

Baca Selengkapnya
Arkeolog Ungkap Asal Usul Kuda dan Sejak Kapan Mulai Ditunggangi Manusia
Arkeolog Ungkap Asal Usul Kuda dan Sejak Kapan Mulai Ditunggangi Manusia

Kuda memiliki mutasi genetik yang mengubah bentuk punggungnya.

Baca Selengkapnya
Dinosaurus Sebesar Kucing Pernah Hidup 100 Juta Tahun Lalu, Ilmuwan Temukan Jejak Kaki Mungilnya
Dinosaurus Sebesar Kucing Pernah Hidup 100 Juta Tahun Lalu, Ilmuwan Temukan Jejak Kaki Mungilnya

Dinosaurus tidak hanya berukuran raksasa, tapi ada juga yang mungil seperti kucing.

Baca Selengkapnya
Arkeolog Temukan Makam Kuda Zaman Kuno, Dikubur Secara Khusus oleh Peternak
Arkeolog Temukan Makam Kuda Zaman Kuno, Dikubur Secara Khusus oleh Peternak

Arkeolog juga mengungkap sejak kapan kuda diternakkan manusia.

Baca Selengkapnya
Mengapa Manusia dan Mamalia Lain Punya Lima Jari? Ini Kata Ilmuwan
Mengapa Manusia dan Mamalia Lain Punya Lima Jari? Ini Kata Ilmuwan

Mengapa Manusia dan Mamalia Lain Punya Lima Jari? Ini Kata Ilmuwan

Baca Selengkapnya
Temuan Fosil Ini Jelaskan Nenek Moyang Ular Pernah Punya Kaki
Temuan Fosil Ini Jelaskan Nenek Moyang Ular Pernah Punya Kaki

Najash Rionegrina adalah jenis ular awal yang memiliki kaki belakang. Bentuknya seperti di antara ular dan kadal.

Baca Selengkapnya
Arkeolog Temukan Patung Kuda Pertama Buatan Manusia Berusia 35.000 Tahun, Dipahat dari Gading Gajah Purba
Arkeolog Temukan Patung Kuda Pertama Buatan Manusia Berusia 35.000 Tahun, Dipahat dari Gading Gajah Purba

Para arkeolog berpendapat, patung tersebut menggambarkan seekor kuda jantan

Baca Selengkapnya
Ilmuwan Masih Dibuat Bingung Keberadaan Keluarga yang Berjalan dengan Empat Kaki, Masalah Genetika?
Ilmuwan Masih Dibuat Bingung Keberadaan Keluarga yang Berjalan dengan Empat Kaki, Masalah Genetika?

Keberadaan keluarga ini masih menjadi misteri bagi para ilmuwan. Seharusnya hal ini tidak ada.

Baca Selengkapnya
Ukiran 500 Jejak Kaki dari Zaman Batu Bikin Takjub Ilmuwan, Setelah Ditelusuri Terungkap Pemiliknya
Ukiran 500 Jejak Kaki dari Zaman Batu Bikin Takjub Ilmuwan, Setelah Ditelusuri Terungkap Pemiliknya

Setelah melakukan pelacakan terhadap ratusan jejak kaki ini, ilmuwan mengungkap pemilik jejak kaki ini.

Baca Selengkapnya
Jejak Kaki Burung Berusia 210 Juta Tahun Ditemukan, Bukti Evolusi dari Dinosaurus Terjadi Lebih Awal
Jejak Kaki Burung Berusia 210 Juta Tahun Ditemukan, Bukti Evolusi dari Dinosaurus Terjadi Lebih Awal

Tapak kaki fosil yang mirip burung, berusia 210 juta tahun, muncul 60 juta tahun sebelum kemunculan genus Archaeopteryx, burung tertua yang ditemukan.

Baca Selengkapnya
Manusia dan Kera Punya Nenek Moyang yang Sama, Ilmuwan Ungkap Seperti Apa Sosoknya
Manusia dan Kera Punya Nenek Moyang yang Sama, Ilmuwan Ungkap Seperti Apa Sosoknya

Para ilmuwan terus mengungkap misteri tentang nenek moyang terakhir yang menghubungkan manusia dengan kera.

Baca Selengkapnya
Spesies Dinosaurus Langka Berusia 150 Juta Tahun Ditemukan, Punya Kaki Dua Kali Lebih Panjang dari Paha
Spesies Dinosaurus Langka Berusia 150 Juta Tahun Ditemukan, Punya Kaki Dua Kali Lebih Panjang dari Paha

Hewan purba ini mempunyai ciri yang belum pernah ditemukan pada jenis dinosaurus sebelumnya, dengan kaki yang sangat panjang.

Baca Selengkapnya