Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

India-Pakistan Baku Tembak di Perbatasan, Warga Lokal Mengungsi

India-Pakistan Baku Tembak di Perbatasan, Warga Lokal Mengungsi tentara india patroli di perbatasan. ©Reuters

Merdeka.com - Tentara Pakistan melepaskan sejumlah tembakan pagi tadi ke arah wilayah India di Garis Kendali (LoC) yang memisahkan wilayah dikuasai Pakistan dan India di Kashmir. Tindakan itu, kata juru bicara Kementerian Pertahanan India Letnan Kolonel Devender Anand, melanggar kesepakatan gencatan senjata selama ini.

"Sekitar pukul 06.00 (waktu setempat) Pakistan mulai melanggar kesepakatan gencatan senjata dengan melepaskan mortir dan tembakan di sepanjang garis Kendali di sektor Krishna Ghati. Militer India membalas tembakan itu dengan keras dan efektif. Baku tembak berhenti sekitar pukul 07.00," ujar Anand, seperti dilansir laman Sputnik News, Kamis (28/2).

Pemerintah lokal kini sudah meliburkan semua institusi pendidikan dalam radius 5 kilometer dari Garis Kendali dan perbatasan internasional di Rajouri, Poonch, Distrik Samba.

Orang lain juga bertanya?

Sejumlah warga juga meninggalkan rumah mereka karena insiden baku tembak tadi pagi.

Beberapa jet tempur juga terlihat mengudara di wilayah pegunungan sehari setelah kedua negara saling klaim telah menembak jatuh pesawat tempur masing-masing.

Sejauh ini belum ada laporan korban dari insiden baku tembak tadi pagi.

Sejumlah video yang beredar di media sosial memperlihatkan pergerakan tentara sudah terjadi sejak kemarin, baik dari pihak India maupun Pakistan. Mereka tengah dikerahkan menuju perbatasan internasional.

Ketegangan antara India dan Pakistan dipicu serangan bom mobil terhadap konvoi tentara India di Distrik Pulwama, Kashmir 14 Februari lalu. Serangan itu menewaskan sedikitnya 42 tentara India.

Dua hari lalu India membalas dengan mengerahkan jet tempur membombardir apa yang mereka sebut kamp pelatihan teroris di Kashmir yang masuk wilayah Pakistan.

(mdk/pan)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Anak Sekolah Kena Gas Air Mata saat Bentrok di Rempang Batam, Ini Penjelasan Polisi
Anak Sekolah Kena Gas Air Mata saat Bentrok di Rempang Batam, Ini Penjelasan Polisi

Polisi mengungkapkan siswa yang terdampak akibat gas air mata sedang dalam pemulihan.

Baca Selengkapnya
FOTO: Kondisi Iran Usai Serangan Balasan Pakistan, Banyak Bangunan Hancur, Korban Jiwa hingga Timbulnya Reaksi Protes Aktivis Pemuda Islam
FOTO: Kondisi Iran Usai Serangan Balasan Pakistan, Banyak Bangunan Hancur, Korban Jiwa hingga Timbulnya Reaksi Protes Aktivis Pemuda Islam

Sayap media militer Pakistan, Inter-Services Public Relations (ISPR) mengatakan pihaknya berhasil menyasar sasaran "dalam operasi berbasis intelijen".

Baca Selengkapnya
Masjid Dibakar dan Imam Dibunuh di India, Ini Pemicunya
Masjid Dibakar dan Imam Dibunuh di India, Ini Pemicunya

Sebuah masjid dibakar dan seorang ulama dibunuh dalam bentrokan kelompok agama India.

Baca Selengkapnya
Situasi Terkini Adonara Usai Konflik Sebabkan 51 Rumah Terbakar, 1 Orang Meninggal dan 4 Tertembak
Situasi Terkini Adonara Usai Konflik Sebabkan 51 Rumah Terbakar, 1 Orang Meninggal dan 4 Tertembak

Pesonel Polri rutin melakukan patroli di sepanjang desa.

Baca Selengkapnya
VIDEO Mahasiswa di India Diserang Saat Salat Tarawih, Dilempari Batu dan Barang-Barang Dirusak
VIDEO Mahasiswa di India Diserang Saat Salat Tarawih, Dilempari Batu dan Barang-Barang Dirusak

Dua mahasiswa terluka dalam serangan ini dan kini sedang dirawat di rumah sakit.

Baca Selengkapnya
Mencekam, Ribuan Bahan Peledak Zaman Perang Ditemukan di Sekolah
Mencekam, Ribuan Bahan Peledak Zaman Perang Ditemukan di Sekolah

Sebuah sekolah menengah atas di sebelah timur laut Kamboja terpaksa ditutup sementara setelah ditemukan ribuan bahan peledak.

Baca Selengkapnya
Aksi TNI Bantu Warga Bangun Sekolah Lapangan, Setelah Dibakar OPM
Aksi TNI Bantu Warga Bangun Sekolah Lapangan, Setelah Dibakar OPM

Bantuan itu dilakukan setelah warga yang sebelumnya sempat mengungsi akibat penyerangan OPM.

Baca Selengkapnya
Kementerian Luar Negeri Pastikan Diplomat Indonesia Selamat  dan Aman Setelah Diserang Bom di Pakistan
Kementerian Luar Negeri Pastikan Diplomat Indonesia Selamat dan Aman Setelah Diserang Bom di Pakistan

Diplomat Indonesia bersama dengan sejumlah diplomat negara lainnya menjadi korban serangan teroris saat dalam perjalanan menuju sebuah acara di Pakistan.

Baca Selengkapnya
Pakistan Balas Serang Iran, Sehari Setelah Digempur dengan Rudal
Pakistan Balas Serang Iran, Sehari Setelah Digempur dengan Rudal

Iran menyerang Pakistan sehari sebelumnya, menyasar kelompok milisi di Provinsi Balochistan, dekat perbatasan kedua negara.

Baca Selengkapnya
Gara-gara Proyek Jalan, Siswa SD Negeri Menumpang Ujian di Rumah Warga dengan Kondisi Memprihatinkan
Gara-gara Proyek Jalan, Siswa SD Negeri Menumpang Ujian di Rumah Warga dengan Kondisi Memprihatinkan

Siswa SD Negeri Bugel Kulon Progo harus rela mengungsi ke rumah warga karena sekolahnya terdampak pembangunan JJLS.

Baca Selengkapnya
India Gusur Puluhan Lapak Pedagang Muslim Setelah Resmikan Kuil yang Dibangun di Lokasi Bekas Masjid Kuno
India Gusur Puluhan Lapak Pedagang Muslim Setelah Resmikan Kuil yang Dibangun di Lokasi Bekas Masjid Kuno

Kuil Hindu di kota Ayodhya, negara bagian Uttar Pradesh diresmikan PM Narendra Modi pekan lalu.

Baca Selengkapnya
FOTO: Mencekamnya Bentrok Mematikan Kelompok Hindu dan Muslim di India, Masjid Dibakar dan Imam Dibunuh
FOTO: Mencekamnya Bentrok Mematikan Kelompok Hindu dan Muslim di India, Masjid Dibakar dan Imam Dibunuh

Kekerasan meletus setelah pawai keagamaan kelompok Hindu melewati wilayah Nuh yang didominasi kelompok Muslim. Simak foto-fotonya!

Baca Selengkapnya