Joe Biden Akhirnya Buka Suara Soal Konflik di Al-Aqsa
Merdeka.com - Presiden Amerika Serikat Joe Biden dan Raja Yordania Abdullah kemarin membahas konflik terbaru di kompleks Masjid Al-Aqsa di Yerusalem. Demikian dikatakan Gedung Putih.
"Presiden (Biden) menyambut baik langkah baru-baru ini untuk mengurangi ketegangan dan menyampaikan harapannya agar pekan terakhir Ramadan akan bisa dilalui dengan penuh kedamaian," kata pernyataan Gedung Putih, seperti dilansir laman Al Arabiya, Senin (24/4).
"Raja Abdullah mengabarkan kepada presiden mengenai ketegangan terbaru ini di sana dan presiden menekankan bahwa AS berkomitmen untuk menjaga stabilitas di Timur Tengah dan kawasan itu," ujar Gedung Putih.
-
Kenapa Joe Biden dikritik? Biden juga diserang beberapa anggota Partai Demokrat karena mendanai Israel dan mengabaikan genosida penjajah Israel terhadap warga Palestina di Gaza.
-
Apa yang dilakukan Biden untuk Israel? Sejak agresi brutal Israel di Gaza pada Oktober 2023, Biden dan tim kebijakan luar negerinya yang dipimpin Menteri Luar Negeri Antony Blinken telah mengucurkan miliaran dolar bantuan dan menyetujui ratusan pengiriman senjata ke Israel.
-
Apa yang dibahas Jokowi dan Xanana? Jokowi mengucapkan selamat kepada Gusmao yang pada bulan Juli lalu dilantik menjadi perdana menteri 'Yang Mulia Perdana Menteri Xanana Gusmao beserta delegasi. Selamat datang di Jakarta serta selamat atas pelantikan Yang Mulia,' kata Jokowi di Istana Merdeka.
-
Kenapa Jokowi rapat bahas situasi Timur Tengah? Presiden Jokowi hari ini dijadwalkan menggelar rapat khusus membahas situasi geopolitik terkini menyusul serangan Iran ke Israel yang memicu ketegangan di Timur Tengah yang dikhawatirkan berdampak terhadap Indonesia.
-
Siapa yang bertemu dengan Presiden Israel? Masyarakat Indonesia melontarkan kecaman keras terhadap lima kader Nahdhatul Ulama (NU) yang bertemu dengan Presiden Israel, Isaac Herzog.
-
Apa yang dibicarakan Jokowi dan Paus Fransiskus? Jokowi dan Paus Fransiskus tampak berbincang-bincang santai di beranda Istana Merdeka atau veranda talk.
Raja Abdullah dijadwalkan akan melawat ke Washington dalam beberapa pekan mendatang. Tahun lalu Raja Abdullah menjadi pemimpin Arab pertama yang mengunjungi Gedung Putih di masa kepemimpinan Joe Biden.
(mdk/pan)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Raja Yordania Abdullah II bertemu dengan presiden AS Joe Biden untuk membahas perang Iran dan Israel.
Baca SelengkapnyaJokowi akan bertemu Presiden Amerika Serikat Joe Biden untuk menyuarakan posisi Indonesia mengenai Gaza.
Baca SelengkapnyaSeusai pertemuan, Jokowi dan Joe Biden sama-sama menuliskan pesan di X, sebelumnya Twitter. Tetapi, cuitan keduanya memiliki perbedaan sangat mencolok. Apa itu?
Baca SelengkapnyaJokowi mengajak Biden untuk turut menghentikan konflik dan kekejaman yang terjadi di Gaza, Palestina.
Baca SelengkapnyaJokowi menyampaikan pesan menyerukan agar AS membantu menghentikan kekejaman Israel di Gaza.
Baca SelengkapnyaJokowi secara khusus membawa pesan dari negara-negara Islam terkait masalah Palestina.
Baca SelengkapnyaJokowi mendorong Amerika mendukung adanya gencatan senjata.
Baca SelengkapnyaJokowi juga akan menyampaikan hasil pertemuan KTT OKI kepada Presiden Joe Biden.
Baca SelengkapnyaPresiden Jokowi membawa pesan dari KTT OKI, untuk meredam konflik Israel-Palestina.
Baca Selengkapnya"Harus menggunakan semua cara dan pengaruhnya berdiplomasi untuk membela keadilan dan kemanusiaan bagi Palestina,” kata Jokowi.
Baca SelengkapnyaKTT tersebut membahas soal upaya gencatan senjata dalam konflik Israel-Palestina.
Baca SelengkapnyaJokowi juga akan melakukan pertemuan dengan Presiden Amerika Serikat Joe Biden di Washington DC.
Baca Selengkapnya