Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Kian sukses jadi musisi setelah masuk Islam

Kian sukses jadi musisi setelah masuk Islam Cat Steven alias Yusuf Islam. ©latimes.com

Merdeka.com - Dia tidak suka hubungan seks bebas, obat-obatan terlarang, dan kehidupan ala rock n' roll. Tapi dia justru dianugerahi penghargaan sebagai salah satu musisi terbaik oleh The Rock n' Roll Hall of Fame.

"Meski perlu waktu, saya selalu orang yang optimis," kata pria berusia 65 tahun lahir dengan nama Steven Demetre Georgiou. Dia biasa dikenal dengan nama Cat Stevens. Setelah memeluk Islam pada Desember 1977 dia mengganti namanya menjadi Yusuf Islam.

"Ketika saya masuk Islam," kata musisi kelahiran Inggris ini kepada majalah musik terkenal Rolling Stone, "banyak orang tidak mau mengerti," kata dia seperti dilansir surat kabar the Los Angeles Times, Kamis (19/12).

Bagi para penggemarnya, kata dia, masuk Islam menjadi alasan kenapa dia meninggalkan bisnis di bidang musik.

Awal pekan ini The Rock and Roll Hall of Fame mengumumkan grup band Nirvana, Peter Gabriel, Hall and Oates, Linda Ronstadt, dan Cat Stevens alias Yusuf Islam, bakal masuk dalam jajaran bergengsi di dunia musik itu. Upacara perayaan gelar itu akan dilakukan pada April tahun depan di Brooklyn, New York, Amerika Serikat. Hanya artis penyanyi, komposer, dan musisi diakui mumpuni yang bisa masuk dalam Hall of Fame.

Yusuf dikenal sebagai musisi sukses peraih multi-platinum di Amerika Serikat.

Banyak karya-karya dia menonjolkan pesan buruknya godaan dunia materi dan mengajak pendengar lebih mencari sesuatu yang lebih abadi ketimbang kenikmatan sesaat.

"Saya telah menemukan rumah spiritual yang saya cari seumur hidup," kata Yusuf.

Pada lagu dan lirik "Peace Train" dan "On The Road To Find Out", kata dia, sangat jelas terlihat proses pencarian jati dirinya dan perjalanan spiritualnya selama ini.

"Saya telah sampai pada pemikiran, jika Anda menanti dengan sabar hingga ke titik akhir, maka orang baik akan bahagia selama sisa hidupnya. Jadi penghargaan ini semacam pencapaian dari ide itu." (mdk/fas)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Pinkan Mambo Menikah & Kembali Mualaf, ini Deretan Artis yang Sempat Murtad lalu Kembali Masuk Islam
Pinkan Mambo Menikah & Kembali Mualaf, ini Deretan Artis yang Sempat Murtad lalu Kembali Masuk Islam

Bukan hanya Pinkan, ada beberapa artis yang juga kembali masuk Islam usai sempat murtad.

Baca Selengkapnya
Profil dan Agama Nella Kharisma yang Sering Diisukan Masuk Islam
Profil dan Agama Nella Kharisma yang Sering Diisukan Masuk Islam

Nella Kharisma, seorang penyanyi dangdut dan koplo yang sukses besar dalam karier musiknya, selalu menarik perhatian publik.

Baca Selengkapnya
Fakta Ustaz Derry Sulaiman, Musisi Band Metal asal Sumbar yang Pilih Dalami Dakwah dan Musik Islam
Fakta Ustaz Derry Sulaiman, Musisi Band Metal asal Sumbar yang Pilih Dalami Dakwah dan Musik Islam

Derry sampai belajar agama hingga lintas negara seperti India, Pakistan, dan Bangladesh.

Baca Selengkapnya
Cara Masuk Islam dan Bacaannya, Pahami Syaratnya
Cara Masuk Islam dan Bacaannya, Pahami Syaratnya

Cara masuk Islam ini menarik untuk disimak. Ketahui syarat dan kedudukan mualaf dalam Islam.

Baca Selengkapnya
Kabar Terbaru Udin Sedunia yang Dulu Viral, Kini Diam-diam Makin Tajir Sampai Bisa Ajak Orang Tua Umrah
Kabar Terbaru Udin Sedunia yang Dulu Viral, Kini Diam-diam Makin Tajir Sampai Bisa Ajak Orang Tua Umrah

Berita terkini mengenai Udin Sedunia kini menarik banyak perhatian.

Baca Selengkapnya
Fakta Menarik Umay Shahab, Dulunya Dikenal Sebagai Artis Cilik, Kini Berhasil Jadi Sutradara dan Produser Top
Fakta Menarik Umay Shahab, Dulunya Dikenal Sebagai Artis Cilik, Kini Berhasil Jadi Sutradara dan Produser Top

Umay Shahab dikenal sebagai seorang aktor yang sudah memulai debutnya sejak usia sangat muda.

Baca Selengkapnya
Potret Gus Azmi, Vokalis Grup Selawat Ponpes Probolinggo Suaranya Digandrungi Jemaah
Potret Gus Azmi, Vokalis Grup Selawat Ponpes Probolinggo Suaranya Digandrungi Jemaah

Selain punya suara merdu, Gus Azmi berparas tampan

Baca Selengkapnya
Kisah Mahmud Yunus, Ahli Tafsir Al-Qur'an Asal Minangkabau yang Berjasa Mengembangkan Pelajaran Islam di Indonesia
Kisah Mahmud Yunus, Ahli Tafsir Al-Qur'an Asal Minangkabau yang Berjasa Mengembangkan Pelajaran Islam di Indonesia

Seorang ahli ulama dan tafsir Al-Qur'an ini begitu berjasa terhadap pelajaran Agama Islam agar bisa tercantum di kurikulum nasional.

Baca Selengkapnya
Potret Dian Sastro dan Ibunda yang Berbeda Keyakinan, Kisah Mualafnya Tahun 2002 Jadi Sorotan
Potret Dian Sastro dan Ibunda yang Berbeda Keyakinan, Kisah Mualafnya Tahun 2002 Jadi Sorotan

Berbeda keyakinan dengan ibunda yang beragama Katolik, Dian Sastro memutuskan memeluk agama islam pada 2002.

Baca Selengkapnya
Sering Dikira Mualaf, Sederet Artis Ini Sudah Beragama Islam Sejak Lahir
Sering Dikira Mualaf, Sederet Artis Ini Sudah Beragama Islam Sejak Lahir

Sering dikira mualaf, sederet artis ini ternyata sudah beragama Islam sejak lahir.

Baca Selengkapnya
Penyanyi Irlandia Sinead O'Connor Meninggal Dunia, Begini Kisahnya Masuk Islam karena Baca Alquran
Penyanyi Irlandia Sinead O'Connor Meninggal Dunia, Begini Kisahnya Masuk Islam karena Baca Alquran

Sinead O'Connor sempat menceritakan tentang pengalamannya menemukan Islam.

Baca Selengkapnya
8 Artis Cantik Indonesia Bergelar Haji, Ada Nagita Slavina, Nia Ramadhani, Hingga Bella Saphira
8 Artis Cantik Indonesia Bergelar Haji, Ada Nagita Slavina, Nia Ramadhani, Hingga Bella Saphira

Ada delapan artis cantik Indonesia yang memiliki gelar haji. Mereka adalah Nagita Slavina, Nia Ramadhani, Bella Saphira, dan lima artis lainnya.

Baca Selengkapnya