Kisah para Juliet Afghanistan
Merdeka.com - Satu keluarga di Kota Mazari Sharif berduka lantaran kehilangan dua anak perempuan paling mereka jaga dan cintai. Mereka bunuh diri sebab tekanan sosial masyarakat dan budaya yang menomor duakan perempuan.
Kakak-adik Fareba dan Nabila Gul merupakan contoh habis sudah kesabaran perempuan yang hidup dibawah peraturan semena-mena dan ini menimpa jutaan kaum hawa Afghanistan. Hanya karena mendapat larangan untuk menjalin hubungan dengan lawan jenis, Nabila nekat mengakhiri nyawanya, seperti dilansir surat kabar New York Times (12/3).
Padahal Nabila masih cukup beruntung dibanding gadis seusianya di negara itu. Dia masih mempunyai bapak dan ibu mengizinkannya untuk memakai celana jins, berdandan, serta menenteng ponsel kemana-mana. Namun hubungan dengan lawan jenis memang menjadi perhatian serius lantaran Afghanistan memberlakukan syariah Islam cukup ketat dan persoalan hubungan lelaki-perempuan diperbolehkan jika sudah menikah.
-
Apa yang terjadi pada wanita Bangladesh? Selain itu sekitar empat ratus ribu perempuan turut diperkosa.
-
Dampak apa dari perang bagi perempuan? Laporan dari PBB, yang dikutip dari VOA Indonesia pada Senin (28/10/2024), mengungkapkan bahwa jumlah perempuan yang menjadi korban dalam konflik bersenjata meningkat dua kali lipat pada tahun 2023 dibandingkan tahun sebelumnya.
-
Mengapa perempuan terlupakan di tengah perang? Ia juga menyatakan kekhawatiran bahwa dunia seolah melupakan mereka di tengah meningkatnya serangan terhadap hak-hak perempuan serta kesetaraan gender.
-
Kenapa gadis tersebut dikubur dengan bando? Mengapa gadis tersebut dikubur menggunakan bando masih belum dapat dijelaskan. Namun ada yang mengaitkannya dengan transisi masa remaja menuju dewasa.
-
Mengapa pengantin wanita meninggal? Diketahui, pengantin wanita ini meninggal dunia lantaran kelelahan dan mengalami hipertensi.
-
Siapa yang menyatakan dampak perang bagi perempuan? Sekretaris Jenderal PBB, Antonio Guterres, mengungkapkan bahwa lebih dari 600 juta perempuan dan anak perempuan kini terpengaruh oleh perang, angka ini meningkat sebesar 50 persen jika dibandingkan dengan satu dekade yang lalu.
Tak ingin melihat sang adik terjerumus, Fareba memberi peringatan agar membatasi pergaulannya dengan laki-laki. Namun darah muda Nabila tidak terima. Awalnya dia mengkonsumsi racun tikus untuk menakut-nakuti keluarganya namun ternyata racun bekerja terlalu kuat hingga dia tak sadarkan diri.
Nabila segera dilarikan kerumah sakit. Sembari membawa tubuh sang anak, ibu keduanya malah menuding Fareba bersalah sebab terlalu keras pada adiknya. Perempuan 25 tahun itu pun sakit hati. Nabila yang tahun ini hendak memasuki perguruan tinggi tewas dalam perjalanan ke rumah sakit.
Mendengar anaknya tiada, ayah keduanya Muhammad Gul malah pingsan dan terkena serangan jantung ringan. Dia dirawat sementara pihak keluarga sibuk megurus jenazah Nabila.
Sang kakak, Fareba, merasa bersalah telah menekan adiknya begitu jauh akhirnya ikut mengakhiri hidupnya dengan gantung diri di sebuah tempat paling suci di kota itu yakni Masjid Hazrat Ali.
Saat Muhammad Gul pulang ke rumahnya dia mendapati ada dua peti mati bersebelahan. Sedikit curiga dia bertanya, untuk siapa peti mati satu lagi. Lelaki itu jatuh pingsan saat mengetahui putri sulungnya juga sudah meninggal.
Kejadian memilukan itu menjadi buar bibir seantero kota dan membangkitkan berbagai kasus bunuh diri perempuan di Afghanistan yang rata-rata masalah hubungan dengan lawan jenis. (mdk/din)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Deretan artis Indonesia ini memilih untuk meninggalkan dunia hiburan usai dipersunting oleh abdi negara.
Baca SelengkapnyaGadis ini nekat meracuni 13 anggota keluarganya termasuk orang tuanya karena tak mendapat restu menikahi pacarnya.
Baca SelengkapnyaCut Nyak Meutia, pahlawan srikandi asal Aceh dengan kisah asmara yang rumit.
Baca SelengkapnyaSebuah video memperlihatkan potret istri 6 jenderal dan kekasih 1 perwira yang gugur dalam peristiwa pemberontakan G30S.
Baca SelengkapnyaKisah tragis terjadi di Desa Pagung Kecamatan Semen Kabupaten Kediri. Seorang pria nekat gantung diri karena tak sanggup menikahkan putrinya dengan meriah.
Baca SelengkapnyaDeretan selebritis ini rela melepas keartisannya setelah menjadi istri dari abdi negara.
Baca SelengkapnyaSebuah video memperlihatkan pasangan yang melangsungkan pernikahan meskipun sebelumnya pernah berhubungan dengan orang lain.
Baca SelengkapnyaKisah cinta dua anak muda yang berjuang ini terhalang agresi militer Belanda I.
Baca SelengkapnyaRemaja 17 tahun berinisal JND, menjadi pelaku pembunuhan satu keluarga di Penajam Paser Utara
Baca SelengkapnyaRaihaanun menikah di usia 18 tahun. Deretan artis ini juga menikah muda.
Baca SelengkapnyaDeretan selebriti yang lulus ujian LDR dan akhirnya menikah
Baca SelengkapnyaInilah deretan artis tanah air yang memutuskan untuk menikah di usia muda, yaitu di bawah usia 19 tahun.
Baca Selengkapnya