Lima orang paling 'ngeyel' sejagat
Merdeka.com - Di belahan dunia mana pun pasti ada orang-orang keras kepala, namun lima orang ini mendapat predikat paling ngeyel sejagat. Mereka mengidahkan saran dan peringatan dari orang lain hingga menyebabkan hal tidak menyenangkan bahkan nyawa sendiri melayang.
Dilansir dari situs oddee.com, kelima orang ini menghadapi masa sulit dalam kehidupan mereka namun tidak sekalipun mendengarkan nasihat dari sekitarnya. Alhasil hal itu menjebak dirinya sendiri ke dalam tingkatan masalah lebih parah.
Siapa saja orang paling ngeyel sejagat? Berikut ulasannya.
-
Kenapa orang melakukan silent treatment? Orang yang sering melakukan silent treatment sebagai hukuman ke orang lain ketika terjadi konflik, bisa jadi karena tidak memiliki keterampilan komunikasi yang baik, hingga kondisi stres pasca trauma yang dimiliki.
-
Kenapa orang tua acuh tak acuh? Orangtua yang menunjukkan gaya pengasuhan yang tidak terlibat sering kali dibesarkan oleh orangtua yang tidak terlibat dan acuh tak acuh. Saat dewasa, mereka mungkin mengulangi pola yang sama saat mereka dibesarkan atau mungkin karena hanya terlalu sibuk terhadap kehidupan mereka semata.
-
Siapa yang sering kurang peduli kesehatan? Pria cenderung kurang cenderung untuk mencari perawatan medis secara rutin, bahkan saat mengalami gejala yang mungkin mengindikasikan masalah kesehatan yang serius.
-
Kenapa sociopath tidak peduli dengan perasaan orang lain? Sociopat tidak memiliki kemampuan untuk merasakan atau memahami emosi orang lain.
-
Siapa yang tidak ingin ucapkan selamat? 'Presiden Rusia Vladimir Putin tidak berencana memberi selamat kepada Donald Trump,' ungkap Dmitry Peskov, yang dikutip dari laman CNN, pada Rabu (6/11/2024).
-
Kenapa orang sulit berinteraksi dengan budaya berbeda? Alasan mengenai mengapa banyak orang mengalami kesulitan ketika berkomunikasi dengan orang dari latar belakang budaya yang lain dari dirinya adalah karena budaya merupakan suatu perangkat rumit berupa nilai-nilai yang dipolarisasikan oleh suatu citra yang mengandung pandangan atas keistimewaannya sendiri.
Harry Randall Truman
Harry Randall Truman warga Amerika Serikat paling keras kepala bahkan kengeyelannya itu dibuat sebuah permainan video Harry lawan Gunung Berapi.?
Kisah dimulai saat Gunung Berapi St. Helens mulai memperlihatkan gejala hendak erupsi. Seluruh warga diperingatkan dan segera dievakuasi. Namun Harry ogah disuruh menyelamatkan diri. Dia mengatakan jarak rumahnya dengan gunung sangat jauh. "Gunung itu tidak akan mencelakakan saya," ujarnya saat itu.
Enggan mengevakuasi diri menyebabkan dia akhirnya tewas setelah lava dan awan panas menerjang rumahnya. Jenazahnya dalam kondisi mengenaskan dan gosong sebab serangan gunung panasnya hingga 1.000 derajat celcius itu.
Douglas MacArthur
Jenderal Militer Amerika Serikat Douglas MacArthur bisa jadi merupakan petinggi pasukan bersenjata Negeri Adidaya paling keras kepala. Dia menginginkan setiap orang tidak membantah perkatannya termasuk presiden.
Saat perang Korea meletus MacArthur ingin melibatkan China dengan mengkampanyekan bom nuklir dikembangkan oleh Ibu Kota Beijing. Takut perang dunia III terjadi sebab ide MacArthur, Presiden Harry Truman melarang opini itu dimasukkan dalam kebijakan. Namun MacArthur tetap ngotot dan ingin membawa idenya itu ke dalam debat publik. Dia bahkan menulis surat kritikan kebijakan pada pemimpin Partai Republik.
Saat surat itu bocor MacArthur berkilah dia disuruh. Bukan sekali ini dia malas menuruti pemimpin tertinggi negara. Perintah Presiden Herbert Hoover bahkan dilawannya dengan aksi membakar lingkungan kumuh sebab dia tidak dilibatkan perang dunia I.
Chang dan Eng Bunker
Kembar siam asal Thailand Chang dan Eng Bunker berdempat hingga maut menjemput keduanya di hari yang sama.
Chang sakit keras dan meninggal. Eng menolak memisahkan diri dari saudara kembarnya padahal jika tidak Eng bisa langsung tertular. Ternyata Tuhan berkehendak lain. Kedua abang-adik itu menghembuskan nafas terakhir hanya berbeda tiga jam.
Steve Jobs
Tidak ada tokoh bisnis modern paling keras kepala kecuali si pendiri dan insinyur di balik kesuksesan Apple, Steve Jobs.
Saat semua orang sibuk membuat komputer personal rumah dan dia diarahkan oleh banyak ahli untuk mengembangkan itu, dia malah sibuk mencari cara agar bisa menjijing komputernya dan jadilah laptop.
Bahkan dengan penyakitnya dia pun tidak peduli. Dia tidak merawat kanker pankreasnya didiagnosa sejak delapan tahun dan mempunyai dokter pribadi. Dia hanya merubah pola makannya dan diet sesuai keinginannya.
Hiroo Onoda
Seorang lelaki Jepang Hiroo Onoda kabur dari tugas militernya dan bersembunyi selama 29 tahun di Filipina saat perang dunia II hingga konflik selesai.
Prajurit ini enggan mengakui perang sudah berakhir. Dia pun tetap bersembunyi bahkan saat pihak pemerintah Jepang mengatakan dunia sudah aman. Bahkan hingga kini dia merasa masih dibuntuti militer Amerika Serikat. (mdk/din)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Kumpulan kata-kata sindiran yang penuh makna tapi menohok agar semua pesan tersampaikan.
Baca SelengkapnyaKumpulan kata-kata tidak tahu diri yang menohok dan disampaikan untuk sindiran.
Baca SelengkapnyaKumpulan kata kata tajam berisi pesan menusuk untuk seseorang yang mengecewakan kita.
Baca SelengkapnyaKumpulan kata kata bijak tapi menyindir untuk orang yang pernah mengecewakan kita.
Baca SelengkapnyaKata sindiran halus namun menohok menjadi salah satu cara mengungkapkan rasa tak suka secara tidak langsung pada seseorang yang menjengkelkan.
Baca SelengkapnyaKumpulan kata kata sindiran buat teman agar introspeksi diri.
Baca Selengkapnya