Lima wanita ini dipecat karena pajang foto bugil

Merdeka.com - Di zaman serba digital dan berbasis Internet saat ini orang makin mudah menjalani aktivitas sehari-hari. Terutama berhubungan dengan sesama teman di media sosial.
Teknologi telepon seluler yang kian canggih dan murah juga mempermudah orang mengambil gambar dan membaginya dengan orang lain melalui media sosial.
Seiring dengan kemudahan teknologi maka dampak yang ditimbulkannya juga bisa beragam, salah satunya bisa mempengaruhi pekerjaan.
Lima orang berikut ini harus menghadapi nasib buruk karena dipecat dari pekerjaannya karena memajang foto bugil atau seksi di Internet.
Siapa saja dan apa pekerjaan mereka? Simak ulasannya seperti dilansir odee.com, Senin (14/10), berikut ini.
(mdk/fas)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya