Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Polisi Hong Kong tangkap majikan penyiksa TKI Erwiana

Polisi Hong Kong tangkap majikan penyiksa TKI Erwiana TKI disiksa di Hong Kong. ©AFP PHOTO/ANWAR MUSTAFA

Merdeka.com - Polisi Hong Kong hari ini menangkap majikan perempuan, 44 tahun, penyiksa tenaga kerja Indonesia Erwiana Sulistyaningsih, 23 tahun.

Polisi Hong Kong sudah menyelidiki kasus ini sejak pekan lalu seperti dilansir BBC, Senin (20/1).

Ribuan tenaga kerja Indonesia di Hong Kong kemarin menggelar unjuk rasa menuntut keadilan bagi rekan mereka Erwiana Sulistyaningsih, 23 tahun, yang dipukuli majikannya hingga kritis.

Kasus ini menimbulkan kecaman dan kemarahan para tenaga kerja sehingga menjadi sorotan publik.

"Kami pekerja, bukan budak," teriak para demonstran sambil berjalan menuju gedung pusat pemerintahan Hong Kong.

Sebagian pengunjuk rasa mengibarkan bendera merah putih Indonesia, dan sebagian lain mengacungkan foto wajah lebam Erwiana akibat disiksa majikannya.

"Kita harus sudahi perbudakan modern ini," ujar Ila Hasan, 32, pekerja rumah tangga dari Jawa. Di kepalanya terpasang kain bandana bertuliskan "Keadilan".

Ketua kelompok advokasi Migran Internasional Eni Lestari mengatakan biro tenaga kerja Hong Kong tengah menyelidiki kasus ini dan akan mewawancarai Erwiana besok. Tenaga kerja Indonesia lainnya, bernama Susi, mengaku juga disiksa oleh majikan yang sama dengan Erwiana (mdk/fas)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Viral TKI asal NTT Disiksa dan Tak Digaji Selama 3 Tahun di Malaysia, Ini Langkah Polisi
Viral TKI asal NTT Disiksa dan Tak Digaji Selama 3 Tahun di Malaysia, Ini Langkah Polisi

Seorang TKI asal Nusa Tenggara Timur (NTT) bernasib malang saat bekerja di Malaysia.

Baca Selengkapnya
Aniaya Istri Lalu Kabur ke Singapura, Warga Jakarta Utara Dibekuk di Guangzhou China
Aniaya Istri Lalu Kabur ke Singapura, Warga Jakarta Utara Dibekuk di Guangzhou China

Pelarian ETT (35) setelah menganiaya istrinya, SAG, berakhir. Warga Jakarta Utara ini ditangkap petugas gabungan di Guangzhou, China, Senin (15/1).

Baca Selengkapnya
Pegawai Perusahaan Animasi Mengaku jadi Korban Kekerasan & Eksploitasi Bos, Polisi Turun Tangan Selidiki
Pegawai Perusahaan Animasi Mengaku jadi Korban Kekerasan & Eksploitasi Bos, Polisi Turun Tangan Selidiki

Korban sempat dimarahi, disuruh naik turun tangga malam hari hingga menampar dirinya sendiri berkali-kali.

Baca Selengkapnya
Bareskrim Ungkap Jaringan Perdagangan Orang WNI di Malaysia: Kisah Mengerikan Terungkap!
Bareskrim Ungkap Jaringan Perdagangan Orang WNI di Malaysia: Kisah Mengerikan Terungkap!

Setelah korban bekerja sebulan, ia menerima upah yang tak sesuai dengan kesepakatan awal.

Baca Selengkapnya
Polisi Hong Kong Tangkap 6 WNI Komplotan Perampok Jam Tangan Mewah, Sudah Mencuri di 25 Toko
Polisi Hong Kong Tangkap 6 WNI Komplotan Perampok Jam Tangan Mewah, Sudah Mencuri di 25 Toko

Polisi Hong Kong Tangkap 6 WNI Komplotan Perampok Jam Tangan Mewah,

Baca Selengkapnya
Sita Dokumen dari Perusahaan Animasi di Menteng, Polisi Temukan Unsur Kekerasan Dialami Karyawan di Lantai Dua
Sita Dokumen dari Perusahaan Animasi di Menteng, Polisi Temukan Unsur Kekerasan Dialami Karyawan di Lantai Dua

Tim khusus telah mengamankan beberapa dokumen terkait dengan kegiatan yang dilakukan oleh perusahaan BS.

Baca Selengkapnya
Miris Nasib 50 WNI Korban TPPO di Sydney: Dipaksa jadi PSK, Gaji Ditahan dan Bekerja 12 Jam Sehari
Miris Nasib 50 WNI Korban TPPO di Sydney: Dipaksa jadi PSK, Gaji Ditahan dan Bekerja 12 Jam Sehari

Polisi mengungkapkan kejadian nahas yang dialami 50 WNI korban TPPO di Sydney Australia

Baca Selengkapnya
Kapolri Perintahkan Jenderal Bintang 2, Ibu Disekap & Jadi Budak Seks di Dubai Berhasil Dibebaskan
Kapolri Perintahkan Jenderal Bintang 2, Ibu Disekap & Jadi Budak Seks di Dubai Berhasil Dibebaskan

Kapolri perintahkan anggotanya untuk membebaskan ibu yang disekap dan dijadikan budak seks di Dubai.

Baca Selengkapnya
Polisi Buru WN Hongkong Bos Perusahaan Animasi, Inisial CL
Polisi Buru WN Hongkong Bos Perusahaan Animasi, Inisial CL

Polisi memburu bos salah satu perusahaan animasi di Jakarta, buntut dugaan sewenang-wenang terhadap mantan karyawan.

Baca Selengkapnya
Polisi Siagakan Ribuan Personel Jaga Demo Buruh di Kantor Kemendag
Polisi Siagakan Ribuan Personel Jaga Demo Buruh di Kantor Kemendag

Buruh meminta stop PHK buruh tekstil hingga mencabut Permendag Nomor 8 Tahun 2024.

Baca Selengkapnya
Enyk Waldkoening, Satu Tersangka TPPO Magang di Jerman Ditangkap di Itali
Enyk Waldkoening, Satu Tersangka TPPO Magang di Jerman Ditangkap di Itali

Penangkapan tersebut hasil koordinasi dengan interpol Indonesia, Jerman dan Italia.

Baca Selengkapnya
Ada WNI di Malaysia Disekap dan Dianiaya, Ini Kata Polri
Ada WNI di Malaysia Disekap dan Dianiaya, Ini Kata Polri

Sementara ketiga teman korban dibebaskan tanpa terluka di tengah jalan oleh para tersangka.

Baca Selengkapnya