Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

RI: Palestina dan Israel hidup berdampingan sangat mungkin

RI: Palestina dan Israel hidup berdampingan sangat mungkin Personil militer Israel melarang warga sipil palestina masuki al aqsa. ©2015 REUTERS/Ammar Awad

Merdeka.com - Isu Palestina di mata dunia mulai kurang mendapat perhatian, seiring berkecamuknya perang baru Timur Tengah seperti di Suriah. Pemerintah Indonesia, sebagai salah satu negara paling keras mendukung, terpanggil untuk kembali membuka mata dunia bila isu penjajahan Palestina belum selesai.

Setelah menjadi tuan rumah pertemuan internasional berjudul 'International Confrence on the Question of Jerusalem', pada Senin kemarin, hari ini Kementrian Luar Negeri Indonesia juga menggelar seminar senada bertemakan 'Recent Development and How the UN and International should Respond'.

Acara yang dibuka langsung oleh Wakil Menteri Luar Negeri Indonesia, A.M Fachir ini fokus mencari solusi perdamaian yang bisa diupayakan Palestina dan Israel.

"Pada pondasi proses perdamaian dalam 'two state solution' antar kedua negara untuk hidup damai dan harmonis," ujar Wamenlu Fachir dalam pembukaan acara di Gedung Nusantara Kementerian Luar Negeri, Jakarta, Jumat (18/12).

Fachir juga menegaskan bila Indonesia akan terus mendorong isu Palestina di mata Internasional seperti apa yang tertuang dalam mandat Presiden Joko Widodo.

"Kita terus mendorong hal ini untuk terus dapat perhatian internasional, terbukti pada 30 September 2015 bendera Palestina telah berkibar bersama dengan negara anggota PBB lainnya di markas PBB di New York," tegasnya.

Namun demikian, diketahui situasi Palestina pasca-pengesahan status di PBB sebagai non-member observer justru semakin buruk. Hingga kini pihak Israel dan Palestina beljm mencapai kesepakatan menentukan batas wilayah.

"Maka dari itu belum tercapainya hal tersebut, hal ini butuh perhatian yang lebih serius," tukas Fachir.

(mdk/ard)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
FOTO: Pertemuan Hangat Menlu Retno dan Menlu China di Jakarta, Sepakat Perjuangkan Keanggotaan Palestina di PBB
FOTO: Pertemuan Hangat Menlu Retno dan Menlu China di Jakarta, Sepakat Perjuangkan Keanggotaan Palestina di PBB

Indonesia dan China memiliki pandangan yang sama terkait deeskalasi konflik di Timur Tengah, termasuk penyelesaian konflik Israel-Palestina.

Baca Selengkapnya
Cegah Dampak Konflik Timur Tengah, Pengamat: Masyarakat Indonesia Jangan Terbelah
Cegah Dampak Konflik Timur Tengah, Pengamat: Masyarakat Indonesia Jangan Terbelah

Konflik geopolitik di Timur Tengah sejauh ini tidak berpengaruh pada stabilitas keamanan di Indonesia

Baca Selengkapnya
Konflik Palestina dan Israel, Menlu Retno Minta Eropa Dukung Gencatan Senjata di Jalur Gaza
Konflik Palestina dan Israel, Menlu Retno Minta Eropa Dukung Gencatan Senjata di Jalur Gaza

Pentingnya pengakuan negara-negara di dunia terhadap Palestina dan dukungan untuk keanggotaan penuh Palestina di PBB.

Baca Selengkapnya
Jokowi Dorong Penyelesaian Situasi di Palestina Saat Bertemu Presiden Majelis Umum PBB
Jokowi Dorong Penyelesaian Situasi di Palestina Saat Bertemu Presiden Majelis Umum PBB

Menurut Jokowi, akar persoalan konflik yaitu pendudukan ilegal Israel atas tanah Palestina harus diselesaikan.

Baca Selengkapnya
Saudi Kembali Tegaskan Israel Tidak Dapat Hidup Tanpa Berdirinya Negara Palestina
Saudi Kembali Tegaskan Israel Tidak Dapat Hidup Tanpa Berdirinya Negara Palestina

Saudi Kembali Tegaskan Israel Tidak Dapat Hidup Tanpa Adanya Negara Palestina

Baca Selengkapnya
Ma'ruf Amin: Jokowi dan Anwar Ibrahim Sama-Sama Kencang Bela Palestina
Ma'ruf Amin: Jokowi dan Anwar Ibrahim Sama-Sama Kencang Bela Palestina

Ma'ruf juga menyinggung soal perlindungan Pekerja Migran Indonesia (PMI) khususnya yang bekerja di industri sawit dan rumah tangga.

Baca Selengkapnya
Ditunggu Dunia, Aksi Nyata Indonesia Selesaikan Perang Israel-Palestina
Ditunggu Dunia, Aksi Nyata Indonesia Selesaikan Perang Israel-Palestina

Mantan Dubes RI untuk Ukraina Yuddy Chrisnandi menyatakan, aksi nyata Indonesia dalam menyelesaikan perang Israel dan Palestina sedang ditunggu dunia.

Baca Selengkapnya
Kata-kata untuk Palestina dalam Bahasa Inggris dan Artinya, Beri Dukungan dan Doa Terbaik
Kata-kata untuk Palestina dalam Bahasa Inggris dan Artinya, Beri Dukungan dan Doa Terbaik

Kata-kata untuk Palestina dalam Bahasa Inggris dan artinya bisa dibagikan di media sosial sebagai bentuk dukungan.

Baca Selengkapnya
Yahya Sinwar jadi Pemimpin Baru Hamas, Menlu Retno: Kita Fokus pada Perdamaian Palestina
Yahya Sinwar jadi Pemimpin Baru Hamas, Menlu Retno: Kita Fokus pada Perdamaian Palestina

Menteri Retno mengatakan, bahwa Indonesia tetap fokus terhadap perdamaian di Palestina

Baca Selengkapnya
Bicara di KTT untuk Gaza, Prabowo Tegaskan Dukungan Indonesia untuk Kemerdekaan Palestina
Bicara di KTT untuk Gaza, Prabowo Tegaskan Dukungan Indonesia untuk Kemerdekaan Palestina

Prabowo mengapresiasi langkah Yordania, Mesir, dan PBB yang telah menginisiasi terselenggaranya Konferensi Tingkat Tinggi untuk Gaza.

Baca Selengkapnya
MUI Minta Waspadai Propaganda Jihad Khilafah Berkedok Bela Palestina
MUI Minta Waspadai Propaganda Jihad Khilafah Berkedok Bela Palestina

Najih berpesan semua pihak terus berupaya membela Palestina melalui kerangka yang legal.

Baca Selengkapnya
Di KTT, Prabowo Tegaskan Indonesia Siap Evakuasi 1.000 Warga Palestina dan Bangun Rumah Sakit
Di KTT, Prabowo Tegaskan Indonesia Siap Evakuasi 1.000 Warga Palestina dan Bangun Rumah Sakit

Indonesia siap meningkatkan kontribusinya untuk mendukung kerja UNRWA di Gaza.

Baca Selengkapnya