Tiga Tahun Berturut-Turut Trump Tidak Hadiri KTT ASEAN
Merdeka.com - Presiden Amerika Serikat Donald Trump tiga tahun berturut-turut tidak menghadiri KTT ASEAN. Di tahun ini KTT ASEAN diselenggarakan dari 12-15 November secara virtual.
Penasihat keamanan nasional AS Robert O'Brien mengatakan Trump “menyesal” karena tidak dapat menghadiri pertemuan penting dengan 10 perwakilan dari negara Asia Tenggara.
Trump menghadiri KTT ASEAN pada 2017, tetapi hanya mengirim perwakilan selama dua pertemuan terakhir.
-
Dimana lokasi kegiatan KTT ASEAN? Sebagai wujud komitmen dan kesiapan dalam mendukung sukses penyelenggaraan Konferensi Tingkat Tinggi ke-43 ASEAN di Jakarta, PT Telkom Indonesia (Persero) Tbk (Telkom) melaksanakan Apel Kesiapan Kerja KTT ASEAN TelkomGroup pada Jumat (1/9) di Telkom Slipi, Jakarta.
-
Siapa yang ikut KTT ASEAN di Labuan Bajo? Presiden Filipina, Ferdinand R. Marcos Jr juga dibuat takjub melihat langsung keindahan Labuan Bajo dari atas kapal pinisi Ayana Lako Di'a.
-
Kapan KTT ASEAN ke-43 dilaksanakan? Menteri Ketenagakerjaan, Ida Fauziyah, mengapresiasi pelaksanaan KTT ASEAN ke-43 yang telah menghasilkan 2 dokumen penting di bidang ketenagakerjaan yang merupakan inisiasi Indonesia. Kedua dokumen tersebut merupakan bagian dari 90 outcome dokumen yang dihasilkan selama pelaksanaan KTT ASEAN ke-43 di Jakarta pada 5 s.d 7 September 2023.
-
Dimana KTT ASEAN 2023 di selenggarakan? Tahun 2023 ini, KTT ke-43 tahun 2023 diselenggarakan di Jakarta Convention Center (JCC), Senayan.
-
Siapa yang bertemu Pangeran Abdul Mateen di KTT ASEAN? Kesempatan Mateen untuk menghadiri KTT ASEAN memberinya peluang untuk bertemu dengan Jokowi dan Iriana.
-
Siapa yang mendampingi Sultan Brunei di KTT ASEAN? Nama Prince Mateen kini memang kembali mencuri perhatian publik. Kali ini, ia mencuri perhatian usai mendampingi ayahnya, Sultan Brunei Darussalam, Hassanal Bolkiah saat menghadiri acara KTT ASEAN 2023 yang digelar di Jakarta.
Trump mengatakan dalam sebuah pernyataan bahwa O'Brien juga akan mewakili AS pada KTT virtual Asia Timur Sabtu malam dengan ASEAN serta China, Jepang dan Korea Selatan.
Trump juga mengatakan walau dia tidak menghadiri rapat dengan para pejabat ASEAN, Trump tetap untuk "bekerja sama dengan Indo-Pasifik ," dalam strategi Washington untuk melawan pergerakan China di kawasan itu, seperti dikutip The Independent, Sabtu (14/11).
Dalam sambutannya kemarin, O'Brien menyebut ASEAN sebagai mitra dagang terbesar keempat untuk AS, dengan perdagangan mencapai lebih dari USD 354 miliar pada tahun lalu.
Dia juga mencatat bahwa AS telah menyumbang USD 87 juta untuk memerangi virus corona di Asia Tenggara, termasuk menyediakan ventilator dan APD buatan Amerika.
"Amerika Serikat mendukung Anda dan kami tahu Anda mendukung kami," tambahnya.
Reporter Magang: Farhan Hafizhan
(mdk/pan)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Jokowi menyambut para pimpinan negara, delegasi dan pejabat yang hadir.
Baca SelengkapnyaPresiden Yoon juga mendorong Prakarsa Solidaritas Korea-ASEAN (KASI) melalui rencana penguatan kerja sama pada bidang keamanan siber dan maritim.
Baca SelengkapnyaJokowi diagendakan akan memimpin 12 pertemuan pada KTT ke-43 ASEAN.
Baca SelengkapnyaPada sore hari, Presiden Jokowi diagendakan melakukan pertemuan bilateral dengan PM Jepang Fumio Kishida.
Baca SelengkapnyaPresiden Jokowi menghadiri KTT ASEAN-Australia di Melbourne
Baca SelengkapnyaPertemuan Jokowi dengan PM Vietnam dan Timor Leste dilakukan jelang KTT ke-43 ASEAN.
Baca SelengkapnyaJokowi melakukan agenda kunjungan kerja keluar Jakarta saat momen-momen itu.
Baca SelengkapnyaKTT ASEAN menjadi forum penting yang mana para pemimpin negara anggota berkumpul untuk membahas berbagai macam isu.
Baca SelengkapnyaMengutip situs ppid.tni.mil.id, sebanyak 1.728 personel Paspampres memiliki tugas masing-masing selama KTT ASEAN ke-43
Baca SelengkapnyaJokowi mulanya menyapa seluruh jaringan relawan yang hadir.
Baca SelengkapnyaDiketahui, hanya Ketua Umum Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Kaesang Pangarep yang hadir ke Komisi Pemilihan Umum (KPU).
Baca SelengkapnyaMereka disambut hangat oleh perwakilan Indonesia dan juga tarian tradisional daerah ketika tiba di Bandara Internasional Soekarno-Hatta di Cengkareng.
Baca Selengkapnya