Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Uzbekistan ingin fasilitasi pembicaraan damai antara Afghanistan dan Taliban

Uzbekistan ingin fasilitasi pembicaraan damai antara Afghanistan dan Taliban Presiden Uzbekistan Shavkat Mirziyoyev. ©2018 Merdeka.com

Merdeka.com - Uzbekistan menawarkan diri menjadi tuan rumah dalam pembicaraan damai antara pemerintah Afghanistan dan Taliban. "Kami siap untuk semua kondisi yang diperlukan, pada setiap tahap proses perdamaian, untuk mengatur pembicaraan antara pemerintah Afghanistan dan Taliban di Uzbekistan," ujar Presiden Uzbekistan Shavkat Mirziyoyev dalam sebuah mengatakan pada konferensi di Tashkent yang dihadiri oleh Presiden Afghanistan Ashraf Ghani.

Kepala urusan luar negeri Uni Eropa Federica Mogherini dan sejumlah menteri luar negeri termasuk Rusia dan Turki, juga menghadiri konferensi itu, tetapi tidak ada perwakilan Taliban.

Bulan lalu, Ghani menawarkan pengakuan terhadap Taliban sebagai kelompok politik yang sah sebagai bagian dari proses politik yang diusulkan. Dia mengulangi tawaran itu pada hari Selasa waktu setempat, mengatakan akan 'membiarkan surat suara menggantikan peluru'.

Sementara itu, Sekretaris Negara untuk Urusan Politik AS, Thomas Shannon memperingatkan bahwa jika Taliban menolak tawaran itu "mereka akan meninggalkan kita tanpa pilihan selain menentang mereka", ujarnya seperti dikutip dari Reuters, Rabu (28/3).

Negara bekas Uni Soviet itu berusaha meningkatkan profil internasionalnya sebagai bagian dari kampanye Presiden Shavkat Mirziyoyev, salah satunya yaitu menarik investasi asing setelah beberapa dekade terisolasi dan stagnasi ekonomi.

Uzbekistan adalah negara mayoritas berpenduduk Muslim. Sebelum kepemimpinan diambil alih oleh Mirziyoyev dari tangan Presiden Islam Karimov pada 2016. Hubungan Uzbekistan dengan barat tidaklah harmonis karena kritik terhadap pelanggaran hak asasi manusia dalam pemerintahnya.

Usai berkuasa Mirziyoyev berjanji untuk lebih liberal dan meluncurkan kampanye diplomatik untuk membawa investasi asing dan meningkatkan perdagangan.

(mdk/frh)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
DPR RI Bertemu Parlemen Uzbekistan, Ini yang Dibahas
DPR RI Bertemu Parlemen Uzbekistan, Ini yang Dibahas

Ibas berterima kasih karena diberi kesempatan untuk melakukan pertemuan bilateral di tengah kesibukan Parlemen Uzbekistan.

Baca Selengkapnya
Bertemu Ketua Parlemen Turki, Puan Bahas Pembentukan Forum untuk Kemerdekaan Palestina
Bertemu Ketua Parlemen Turki, Puan Bahas Pembentukan Forum untuk Kemerdekaan Palestina

DPR RI akan terus bekerja sama dengan Parlemen Turki untuk mendukung kemerdekaan Palestina.

Baca Selengkapnya
Kemendagri Jajaki Potensi Kerja Sama Kebudayaan dengan Pemerintah Uzbekistan
Kemendagri Jajaki Potensi Kerja Sama Kebudayaan dengan Pemerintah Uzbekistan

Kepala BSKDN Yusharto Huntoyungo mengungkapkan kerja sama tersebut meliputi bidang kebudayaan, perdagangan dan sejumlah bidang lainnya.

Baca Selengkapnya
Prabowo Bertemu Menlu AS di Yordania, Bahas Gencatan Senjata Permanen di Gaza
Prabowo Bertemu Menlu AS di Yordania, Bahas Gencatan Senjata Permanen di Gaza

Indonesia menyambut baik diadopsinya Resolusi DK PBB 2735 yang diusulkan Presiden AS Biden dengan proposal tiga fase untuk gencatan senjata permanen di Gaza.

Baca Selengkapnya
PAN: PPP Boleh Gabung Koalisi Prabowo-Gibran, Tapi Ada Syaratnya
PAN: PPP Boleh Gabung Koalisi Prabowo-Gibran, Tapi Ada Syaratnya

Saleh mengaku, jika partainya selalu percaya dengan Prabowo-Gibran untuk menjaga keseimbangan politik.

Baca Selengkapnya
Pangeran MBZ hingga Raja Yordania Bakal Diundang ke Pelantikan Prabowo-Gibran
Pangeran MBZ hingga Raja Yordania Bakal Diundang ke Pelantikan Prabowo-Gibran

Prabowo sudah menyampaikan undangan saat melakukan lawatan ke luar negeri.

Baca Selengkapnya
Wapres Ma'ruf Amin dan Presiden Slovakia Bahas Peran Perempuan hingga Perang di Palestina
Wapres Ma'ruf Amin dan Presiden Slovakia Bahas Peran Perempuan hingga Perang di Palestina

Wakil Presiden (Wapres) Ma’ruf Amin melakukan pertemuan dengan Presiden Slovakia Zuzana Čaputová di Istana Presiden Slovakia, Senin (27/11).

Baca Selengkapnya
Pimpinan MPR Temui Gibran, Ini yang Dibahas
Pimpinan MPR Temui Gibran, Ini yang Dibahas

Muzani berharap, pelantikan nanti akan berlangsung lancar, khidmat dan disaksikan oleh seluruh rakyat dan bangsa Indonesia.

Baca Selengkapnya
FOTO: Ekspresi Gibran Bertemu Pimpinan MPR, Terima Undangan Pelantikan 20 Oktober
FOTO: Ekspresi Gibran Bertemu Pimpinan MPR, Terima Undangan Pelantikan 20 Oktober

Gibran menyampaikan terima kasih kepada pada pimpinan MPR RI yang sudah menyerahkan undangan secara langsung.

Baca Selengkapnya
Momen Akrab Jokowi dan Presiden Bangladesh di Hari Kedua KTT ke-43 ASEAN
Momen Akrab Jokowi dan Presiden Bangladesh di Hari Kedua KTT ke-43 ASEAN

Jokowi berharap persahabatan Indonesia dengan Bangladesh terus diperkuat.

Baca Selengkapnya
Ikuti Pertemuan Menteri APEC 2023, Mendag Zulhas Serukan Reformasi WTO Hingga Isu Kemanusiaan
Ikuti Pertemuan Menteri APEC 2023, Mendag Zulhas Serukan Reformasi WTO Hingga Isu Kemanusiaan

Indonesia juga sepakat dengan Ekonomi APEC bahwa kunci pertumbuhan ekonomi yang merata adalah memastikan keuntungan perdagangan dan investasi.

Baca Selengkapnya
Penguatan Kerja Sama Indonesia-Bangladesh di Tengah KTT ASEAN
Penguatan Kerja Sama Indonesia-Bangladesh di Tengah KTT ASEAN

Jokowi hadir didampingi oleh Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto beserta sejumlah Menteri lainnya.

Baca Selengkapnya