Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Wakil PM Somalia curhat ke JK negaranya kelaparan

Wakil PM Somalia curhat ke JK negaranya kelaparan Kekeringan landa Somalia. ©REUTERS/Feisal Omar

Merdeka.com - Dalam pertemuan bilateral dengan Indonesia di rangkaian acara Konferensi Tingkat Tinggi Indian Ocean Rim Association (KTT IORA), Wakil Presiden Indonesia Jusuf Kalla (JK) menyatakan bahwa Wakil Perdana Menteri Somalia, Mohamed Omar Artch, secara khusus menjelaskan bagaimana keadaan di negaranya saat ini.

"Dalam pertemuan itu saya menanyakan bagaimana keadaan di Somalia sekarang, kemudian mereka menjelaskan bahwa penduduk di sana saat ini tengah merasakan kelaparan," kata Wapres JK saat ditemui di Jakarta Convention Center, Jakarta Selatan, Selasa (7/3).

Mendengar hal tersebut, Wapres JK otomatis merasa prihatin. Dia juga memastikan bahwa Indonesia akan membantu negara-negara yang memiliki keterbatasan semacam itu.

Orang lain juga bertanya?

"Kita tentu pasti akan membantu, entah bagaimanapun caranya. Mengirimkan makanan atau apa, nanti kita bicarakan lagi. Tetapi yang penting kita harus membantu negara-negara seperti Somalia," paparnya.

"Kita harus mulai dengan tangan di atas," sambungnya.

Selain soal situasi Somalia, isu tentang terorisme juga turut dibahas dalam pertemuan antar negara tersebut.

"Soal terorisme sudah pasti dibahas. Pokoknya tentang menjaga keamanan di masing-masing wilayah. Secara keseluruhan pembicaraan dalam bilateral meeting ini mencakup ke berbagai bidang," tandasnya.

(mdk/pan)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Blusukan ke Pemukiman Padat Cengkareng, Airlangga Cek Penerimaan Bansos Warga
Blusukan ke Pemukiman Padat Cengkareng, Airlangga Cek Penerimaan Bansos Warga

Airlangga menjanjikan bakal memberikan bantuan untuk meringankan kesulitan warga.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Jokowi Blak blakan, ini Sebab Harga Pangan Mahal dan Alasan Pemberian Bansos
VIDEO: Jokowi Blak blakan, ini Sebab Harga Pangan Mahal dan Alasan Pemberian Bansos

Presiden Jokowi, saat memberikan bantuan sosial di Sukoharjo, blak-blakan alasan harga pangan mahal dan pemberian bansos oleh pemerintah.

Baca Selengkapnya
Ini Isi Pertemuan JK dan Puan Maharani, Ada Pesan Khusus dari Megawati
Ini Isi Pertemuan JK dan Puan Maharani, Ada Pesan Khusus dari Megawati

Puan pun meminta kepada JK untuk terus mendukung sosok perempuan agar bisa terjun ke dunia politik.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Jokowi Kejutkan Pak Bas soal Pembangunan Pasar, Dikerjakan Era Prabowo-Gibran
VIDEO: Jokowi Kejutkan Pak Bas soal Pembangunan Pasar, Dikerjakan Era Prabowo-Gibran

Presiden Joko Widodo (Jokowi) melakukan kunjungan ke Pasar Rakyat Kambara di Kabupaten Muna Barat, Sulawesi Tenggara pada Senin (13/05/2024).

Baca Selengkapnya
Puan Angkat Isu Kelaparan Akibat Perang di Forum Parlemen G20
Puan Angkat Isu Kelaparan Akibat Perang di Forum Parlemen G20

Hal tersebut disampaikan Puan dalam G20 Parliamentary Speaker's Summit (P20) ke-10 di Brasil, Amerika Selatan.

Baca Selengkapnya
Polemik Etnis Rohingya di Aceh, JK: Tanggung Jawab UNHCR
Polemik Etnis Rohingya di Aceh, JK: Tanggung Jawab UNHCR

JK mencontohkan konflik yang terjadi di Ambon dan Papua yang membuat warga mengungsi.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Jokowi Berdiri di Mobil Pakai Pengeras Suara
VIDEO: Jokowi Berdiri di Mobil Pakai Pengeras Suara "Saya Pamit, Mohon Maaf Sebesar-besarnya"

Sambil berdiri di mobil dan memegang pengeras suara, Presiden Jokowi berpamitan dan memohon maaf

Baca Selengkapnya
Mentan SYL Perintahkan Jajarannya Turun Tangan Bantu Pemulihan Warga Puncak Papua
Mentan SYL Perintahkan Jajarannya Turun Tangan Bantu Pemulihan Warga Puncak Papua

enurut SYL, pemulihan harus dilakukan secara cepat dengan mengawal bantuan pangan serta mendorong masyarakat setempat untuk bercocok tanam.

Baca Selengkapnya
Belajar dari Kelaparan di Papua, Jokowi Tegas Minta Daerah Punya Cadangan Pangan
Belajar dari Kelaparan di Papua, Jokowi Tegas Minta Daerah Punya Cadangan Pangan

Jokowi meminta kepala daerah untuk mengantisipasi terjadinya kasus kelaparan seperti yang terjadi di Papua beberapa waktu lalu.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Jokowi Jadi Tempat 'Curhat' Penjabat Sudan, Sengsara Dihantui Konflik hingga Cacar Monyet
VIDEO: Jokowi Jadi Tempat 'Curhat' Penjabat Sudan, Sengsara Dihantui Konflik hingga Cacar Monyet

Selain konflik, masalah virus monkeypox atau cacar monyet juga masih menghantui Sudan

Baca Selengkapnya
Warga Papua Alami Kekeringan dan Kelaparan, Ini Sejumlah Kendala Kirim Bantuan
Warga Papua Alami Kekeringan dan Kelaparan, Ini Sejumlah Kendala Kirim Bantuan

Hanya pesawat kecil yang bisa masuk ke distrik tersebut. Namun bantuan logistik perlu diantar ke kampung-kampung yang terjal.

Baca Selengkapnya
170 Pengungsi Rohingya Berlabuh di Langkat, Ada yang Sakit dan Kelaparan
170 Pengungsi Rohingya Berlabuh di Langkat, Ada yang Sakit dan Kelaparan

170 pengungsi Rohingya berlabuh di Langkat, ada yang sakit dan kelaparan

Baca Selengkapnya