Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Walau 44 polisi tewas, Filipina klaim sukses bunuh otak Bom Bali

Walau 44 polisi tewas, Filipina klaim sukses bunuh otak Bom Bali Bangsamoro Filipina. ©AFP PHOTO/Mark Navales

Merdeka.com - Militer Filipina mengklaim Zulkifli bin Hir alias Marwan, tewas dalam serangan yang mereka gelar kemarin malam (27/1). Petinggi Jamaah Islamiyah itu selama ini berada dalam lindungan Pasukan Pejuang Bangsa Moro (BIFF).

Operasi berskala besar digelar militer Filipina setelah pada sehari sebelumnya, 44 polisi dibunuh Barisan Pembebasan Islam Moro (MILF) saat mencari Zulkifli di pinggiran Kota Mamasapano, sebelah selatan negara mayoritas Katolik itu.

Stasiun televisi Channel News Asia, Rabu (28/1), menyatakan Presiden Filipina Benigno Aquino memerintahkan Kementerian Pertahanan mengevaluasi mengapa serangan awal memicu banyak korban dari sisi aparat.

Adapun Zulkifli disebut-sebut otak utama serangan Bom Bali 2002 bersama Dr Azahari. Pria asal Malaysia ini bergabung di banyak jaringan teror dan memiliki kemampuan khusus merakit bom. Zulkifli punya andil pada berbagai aksi teror di kawasan. Diduga kuat, dia yang menyediakan rencana aksi di sisi teknis bagi para militan, terutama untuk meledakkan bom.

Amerika Serikat menjadikan Zulkifli salah satu target buruan utama di Asia Tenggara. Sosoknya dihargai USD 5 juta hidup atau mati. Pria 48 tahun itu pernah bekerja di AS sebagai insinyur.

Filipina dan MILF sudah menandatangani perjanjian damai pada 2014. Namun serangan untuk memburu Zulkifli pada Senin lalu oleh polisi antiteror tidak dikoordinasikan. Tentara dari minoritas Islam yang menuntut otonomi khusus mengira pasukan Filipina menyerang basis mereka.

Alhasil, 392 polisi merangsek ke hutan diberondong oleh pasukan MILF yang berjaga di atas bukit. Tentara muslim di Pulau Mindanao itu masih cukup kuat, saat ini berjumlah 10.000 orang.

(mdk/ard)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Teroris JI Serang 2 Polisi di Malaysia, Densus 88 Siap Siaga Monitor Pergerakan
Teroris JI Serang 2 Polisi di Malaysia, Densus 88 Siap Siaga Monitor Pergerakan

Meski begitu, ia memastikan hingga kini belum ada peningkatan eskalasi ancaman teroris di Indonesia.

Baca Selengkapnya
Dua Terduga Teroris Perakit Bom di Polsek Astana Anyar Ditangkap!
Dua Terduga Teroris Perakit Bom di Polsek Astana Anyar Ditangkap!

Dua Terduga Teroris Perakit Bom Bunuh Diri di Polsek Astana Anyar Ditangkap

Baca Selengkapnya
Tokoh PKI Tak Mempan Ditembak, ini Yang Dilakukan TNI
Tokoh PKI Tak Mempan Ditembak, ini Yang Dilakukan TNI

TNI versus Tokoh PKI Kebal Peluru, apa yang dilakukan untuk melawan PKI?

Baca Selengkapnya
Kenyang Keluar Masuk Penjara, Maling Bersenjata Bondet Akhirnya Ambruk Ditembak Polisi
Kenyang Keluar Masuk Penjara, Maling Bersenjata Bondet Akhirnya Ambruk Ditembak Polisi

Polisi menembak mati seorang maling spesialis pencurian kendaraan bermotor (curanmor) yang biasa membekali diri dengan bom ikan.

Baca Selengkapnya
Tak Ada Ampun, Begini Perintah Tegas Kapolri soal Kasus Polisi Tembak Mati Polisi di Polres Solok Selatan
Tak Ada Ampun, Begini Perintah Tegas Kapolri soal Kasus Polisi Tembak Mati Polisi di Polres Solok Selatan

Pelaku harus ditindak tegas karena kasus tersebut telah mencederai institusi Korps Bhayangkara.

Baca Selengkapnya
Disinggung Anies di Debat Capres, Ini Sederet Fakta Tragedi KM 50 yang Menewaskan 6 Laskar FPI
Disinggung Anies di Debat Capres, Ini Sederet Fakta Tragedi KM 50 yang Menewaskan 6 Laskar FPI

Anies Baswedan menyinggung tragedi KM50 kepada capres nomor urut 3 Ganjar Pranowo dalam debat Capres perdana.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Profil Letjen Richard Tampubolon, Jenderal Kopassus Sikat OPM Tewaskan Disertir TNI
VIDEO: Profil Letjen Richard Tampubolon, Jenderal Kopassus Sikat OPM Tewaskan Disertir TNI

Richard sendiri merupakan lulusan Akademi Militer 1992 dan berasal dari Kopassus.

Baca Selengkapnya
Menko Budi Gunawan Jamin Puluhan TNI yang Serang Warga Desa Selamat Deli Serdang Ditindak!
Menko Budi Gunawan Jamin Puluhan TNI yang Serang Warga Desa Selamat Deli Serdang Ditindak!

Budi Gunawan memastikan proses hukum terhadap insiden ini terus berjalan.

Baca Selengkapnya
Kronologi Diplomat Indonesia Diserang Bom di Pakistan, Satu Polisi Tewas
Kronologi Diplomat Indonesia Diserang Bom di Pakistan, Satu Polisi Tewas

Serangan tersebut dikonfirmasi menewaskan seorang polisi yang mengawal konvoi.

Baca Selengkapnya
45 Prajurit TNI Diamankan Buntut Penyerangan Warga Desa Selamat di Deli Serdang
45 Prajurit TNI Diamankan Buntut Penyerangan Warga Desa Selamat di Deli Serdang

Ia menyebut, dari puluhan prajurit yang diamankan itu nantinya akan dipilah. Hal ini untuk mengetahui siapa yang terlibat langsung dalam kejadian tersebut.

Baca Selengkapnya
Rentetan Teror KKB di Intan Jaya Papua, Polisi Ditembak, Pos Jaga Diserang & Rumah Warga Dibakar
Rentetan Teror KKB di Intan Jaya Papua, Polisi Ditembak, Pos Jaga Diserang & Rumah Warga Dibakar

Teror pertama bermula dari baku tembak yang menewaskan Bripda Alfandi Steve Karamoy.

Baca Selengkapnya
Kasus Polisi Tembak Polisi di Bogor, Pelaku Gunakan Senpi Rakitan Ilegal
Kasus Polisi Tembak Polisi di Bogor, Pelaku Gunakan Senpi Rakitan Ilegal

Senjata api rakitan ilegal tersebut merupakan milik tersangka IG yang kemudian dibawa oleh tersangka IMS ke Rusun Polri Cikeas.

Baca Selengkapnya