Wapres AS bakal kunjungi Indonesia bahas Freeport
Merdeka.com - Duta Besar Amerika Serikat Joseph Donovan mengatakan tak heran apabila ada pembahasan soal Freeport dalam pertemuan antaran Presiden Joko Widodo dan Wapres AS Mike Pence. Menurutnya, pembahasan itu kemungkinan akan terjadi.
"Mungkin akan diangkat (Freeport), saya tidak akan terkejut jika itu diangkat," katanya saat ditemui di Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah, Ciputat, Selasa (11/4).
Wakil Presiden Amerika Serikat Mike Pence akan berkunjung ke Indonesia pada 20 April mendatang. Kedatangan Pence ini usai pemilihan kepala daerah di ibu kota DKI Jakarta.
-
Bagaimana Jokowi mendorong Freeport bangun smelter? Jokowi lantas mencari cara karena sulit mendorong PT Freeport untuk membangun industri smelter. Kemudian, Jokowi meminta BUMN membeli saham mayoritas bagi PT Freeport.'Sehingga kita sekarang memiliki saham mayoritas 51 persen. Setelah kita mayoritas, baru saya perintah BUMN-nya agar industri smelternya segera dibangun,' pungkas Jokowi.
-
Apa yang dibahas Menaker dengan Dubes Indonesia untuk Laos? Pertemuan keduanya dalam rangka peluang kerja sama antara Indonesia dan Laos di bidang ketenagakerjaan, khususnya terkait pelatihan dan pemagangan kerja.
-
Apa yang dibahas Jokowi dengan Presiden Marcos? 'Ya salah satunya (membahas Laut China Selatan),' jelas Jokowi sebelum bertolak ke Filipina melalui Pangkalan TNI AU Halim Perdanakusuma Jakarta, Selasa (9/1/2024).
-
Apa yang dibahas Prabowo dan Jokowi? 'Koordinasi seperti biasa terkait pemerintahan,' kata Dahnil saat dikonfirmasi, Senin (8/7). Dia menjelaskan, koordinasi tugas tersebut mencakup Prabowo sebagai Menteri Pertahanan maupun sebagai Presiden terpilih 2024-2029. 'Baik tugas-tugas saat ini, beliau sebagai Menhan maupun tugas-tugas kepresidenan Pak Prabowo nanti,' jelas dia.
-
Kenapa Jokowi paksa Freeport bangun smelter? Untuk itu, Jokowi memaksa PT Freeport membangun industri smelter tembaga di Gresik. 'Bayangkan 55 tahun, dan kita tidak tahu apakah yang diekspor itu hanya tembaga atau ada emasnya. Oleh sebab itu, 9 tahun yang lalu saya paksa untuk mereka mau membangun yang namanya industri smelter,' tuturnya.
Pence direncanakan akan bertemu dengan Presiden Jokowi dan Wapres Jusuf Kalla serta para menteri. Selain itu, Pence dijadwalkan akan bertemu dalam diskusi dengan pengusaha Amerika-Indonesia, serta pemuka agama di Masjid Istiqlal.
"Yang terpenting adalah beliau berkunjung untuk menekankan komitmen AS terhadap kemitraan strategis yang dimiliki dengan Indonesia," imbuh Donovan.
Sementara itu, menurut Donovan, kunjungan Pence ini adalah kunjungan pejabat tinggi pertama ke Indonesia, setelah Donald Trump menjabat sebagai presiden AS. Karenanya, Donovan sangat menantikan kunjungan wapres AS ke Indonesia.
"Ini sangat luar biasa sekali, ini akan menunjukkan komitmen kami terhadap kemitraan strategis antara AS dan Indonesia. Indonesia adalah rekan yang sangat baik untuk kami, dan kami berkeinginan untuk terus menjadi mitra yang baik," tambahnya.
Mike Pence akan melakukan perjalanan ke beberapa negara di Asia Pasifik pada 15 hingga 25 April mendatang. Kunjungan pertama akan dilakukan ke Korea, Jepang, kemudian dilanjutkan ke Indonesia, Australia dan terakhir ke Hawaii.
Baca juga:
Wapres AS bakal ke Indonesia usai Pilkada DKI
Investor AS tergiur bisnis hotel dan wisata di Indonesia
Baru dua bulan jadi presiden, Trump hobi habiskan anggaran negara
Ini mobil kepolisian Los Angeles berteknologi hybrid pertama dunia
Sri Mulyani waspadai kebijakan Donald Trump soal kecurangan dagang (mdk/pan)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Presiden Prabowo mengatakan sudah ada rencana kerja sama perusahaan-perusahaan tersebut di Indonesia
Baca SelengkapnyaPrabowo dijadwalkan untuk melakukan sejumlah pertemuan di antaranya dengan Presiden Amerika Serikat Joe Biden.
Baca SelengkapnyaPresiden Jokowi melakukan kunjungan kerja ke Washington DC, Amerika Serikat.
Baca SelengkapnyaSaat ini, Presiden Prabowo masih menunggu hasil akhir dari Pilpres Amerika Serikat yang mempertemukan Kamala Harris dan Donald Trump.
Baca SelengkapnyaPembahasan mengenai Palestina dan Laut Cina Selatan disampaikan Prabowo saat bertemu empat mata dengan Joe Biden.
Baca SelengkapnyaJokowi juga akan melakukan pertemuan dengan Presiden Amerika Serikat Joe Biden di Washington DC.
Baca SelengkapnyaJokowi pun menekankan, pentingnya kerja sama di sektor jasa keuangan dan mengumumkan rencana pembukaan kantor perwakilan BNI di Sydney.
Baca SelengkapnyaPrabowo dan tim masih punya kesempatan bernegosiasi dengan pemerintahan federal AS di masa transisi kepemimpinan,
Baca SelengkapnyaKedatangan Prabowo diketahui untuk bertemu dengan Presiden AS Joe Biden.
Baca SelengkapnyaPertemuan Prabowo hanya direncanakan bertemu dengan Joe Biden
Baca SelengkapnyaPrabowo tiba di White House pada pukul 14.09 sore waktu setempat atau dini hari WIB.
Baca SelengkapnyaPertemuan keduanya menandai tonggak penting hubungan diplomatik antara dua negara yang telah berjalan selama 75 tahun.
Baca Selengkapnya