Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Warga muslim lindungi orang Kristen dalam penyanderaan bus di Kenya

Warga muslim lindungi orang Kristen dalam penyanderaan bus di Kenya Militan Al Shabaab beraksi hingga ke Kenya. ©globedia.com

Merdeka.com - Sebuah bus berisi penduduk Kenya diberondong tembakan oleh militan al Shabaab, kemarin (21/12) siang waktu setempat di Mandera, Distrik El Wak, timur laut Kenya. Insiden di dekat perbatasan Somalia ini menewaskan dua orang.

Namun, di balik penyanderaan itu, pemerintah Kenya mendapat informasi para penumpang bus meninggalkan sekat-sekat agama untuk melindungi satu sama lain.

Kesaksian salah satu penumpang mengatakan teman muslimnya memohon pada para militan untuk menghentikan penyerangan terhadap orang kristen yang ada di dalam bus tersebut. Setelah memberondong bus, para penyerang ternyata mengincar orang-orang nasrani.

Orang lain juga bertanya?

"10 militan yang memasuki bus awalnya berusaha memisahkan kami yang muslim dan mereka yang kristen. Saya mencoba memakaikan atribut Islam kepada mereka agar sulit diketahui identitasnya," kata Abdi Mohamud Abdi, seorang muslim yang ada dalam penyanderaan seperti dilansir kantor berita Reuters, Senin (21/12).

Trik tersebut berhasil membuat para militan pergi meninggalkan bus. Namun mereka mengancam akan kembali.

Kami tetap berusaha melindungi saudara-saudara kami, sampai akhirnya mereka menyerah," lanjut Abdi.

Para penumpang selanjutnya mengancam para militan untuk membunuh mereka sekalian saja semuanya, jika berkukuh hanya mengincar penumpang beragama Kristen. Para militan akhirnya gentar, lalu meninggalkan bus sambil tetap mengancam akan kembali lagi.

Juru bicara militan al Shabaab, Abdiasis Abu Musab, membenarkan pasukannya melakukan penembakan dalam insiden bus tersebut.

"Beberapa dari musuh Kristen kami tewas, dan lainnya luka-luka," ujarnya kepada Reuters. Namun tidak disebutkan apa alasan bus tersebut sehingga menjadi sasaran.

Penyerangan bus ini sama persis dengan insiden setahun lalu yang dilancarkan oleh kelompok bersenjata al Shabaab kepada bus Nairobi. Tahun lalu, 28 orang nonmuslim tewas di tempat karena diberondong peluru para militan.

Militan Al Shabaab berjanji terus melanjutkan serangan mereka di wilayah Kenya, selama Nairobi belum menarik keterlibatan mereka dalam kontingen Pasukan Uni Afrika yang memerangi basis-basis militan di Somalia. Kelompok yang dekat dengan Al Qaidah ini sekaligus menuntut kawasan timur laut Kenya harus menjadi bagian dari Somalia. (mdk/ard)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
KKB di Yahukimo Bakar Truk, Belasan Penumpang Dipastikan Selamat
KKB di Yahukimo Bakar Truk, Belasan Penumpang Dipastikan Selamat

KKB tiba-tiba menyerang truk. Membakar dan membunuh sopir.

Baca Selengkapnya
Penampakan Ambulans Angkut Korban di Palestina, Ternyata Kiriman dari Warga Bekasi
Penampakan Ambulans Angkut Korban di Palestina, Ternyata Kiriman dari Warga Bekasi

Selain fasilitas kesehatan rumah sakit, Indonesia juga memberikan kiriman bantuan dalam bentuk mobil ambulans. Berikut penampakannya.

Baca Selengkapnya
Takut Usai KKB Tembak Brimob dan Bakar Rumah, Warga Sugapa Intan Jaya Berbondong-bondong Mengungsi ke Pos TNI
Takut Usai KKB Tembak Brimob dan Bakar Rumah, Warga Sugapa Intan Jaya Berbondong-bondong Mengungsi ke Pos TNI

KKB juga membakar bangunan pelayanan kesehatan dan tempat ibadah. Hal ini juga menambah rasa takut dan trauma warga Sugapa.

Baca Selengkapnya
FOTO: Mencekam, Massa Muslim di Pakistan Mengamuk Bakar Sejumlah Gereja Dipicu Tuduhan Penistaan Alquran
FOTO: Mencekam, Massa Muslim di Pakistan Mengamuk Bakar Sejumlah Gereja Dipicu Tuduhan Penistaan Alquran

Massa muslim mengamuk setelah menuduh dua pria anggota komunitas Kristen melakukan penistaan Alquran. Ratusan orang ditangkap atas kejadian ini.

Baca Selengkapnya
Kronologi KKB Adang Truk di Yahukimo, Sopir Dibunuh, Nasib Belasan Penumpang Belum Diketahui
Kronologi KKB Adang Truk di Yahukimo, Sopir Dibunuh, Nasib Belasan Penumpang Belum Diketahui

KKB muncul dari semak-semak. Adang truk. Bunuh sopir dan bakar truk.

Baca Selengkapnya
Seorang Kakek Muslim di India Diserang di Dalam Kereta Karena Dituduh Bawa Bekal Lauk Daging Sapi
Seorang Kakek Muslim di India Diserang di Dalam Kereta Karena Dituduh Bawa Bekal Lauk Daging Sapi

Video penyerangan ini viral di media sosial dan mendapat kecaman.

Baca Selengkapnya
Viral Aksi Kejar-kejaran Mobil dengan Bus di Jalanan, Berakhir di Mapolresta Samarinda
Viral Aksi Kejar-kejaran Mobil dengan Bus di Jalanan, Berakhir di Mapolresta Samarinda

Untungnya, tak ada korban jiwa dalam aksi kejar-kejaran ini. Namun, para penumpang tampak syok karena kejadian itu.

Baca Selengkapnya
Militer Israel Sebarkan Selebaran Berisi Ayat Alquran dan Hadits Nabi ke Rafah, Ini Tujuannya
Militer Israel Sebarkan Selebaran Berisi Ayat Alquran dan Hadits Nabi ke Rafah, Ini Tujuannya

Militer Israel Sebarkan Selebaran Berisi Ayat Alquran dan Hadits Nabi, Ini Tujuannya

Baca Selengkapnya
Toleransi Terindah, Beginilah Momen Satu Keluarga Beda Keyakinan 'Kami Semua Kristen Punya Ponakan Islam'
Toleransi Terindah, Beginilah Momen Satu Keluarga Beda Keyakinan 'Kami Semua Kristen Punya Ponakan Islam'

Keluarga ini dianggap punya toleransi tinggi karena anggotanya beda agama.

Baca Selengkapnya
Sopir Truk Bawa Bantuan Gaza Nolak Disetop Pemukim Israel, Tancap Gas Mobil Meski Diserang Ini yang Terjadi
Sopir Truk Bawa Bantuan Gaza Nolak Disetop Pemukim Israel, Tancap Gas Mobil Meski Diserang Ini yang Terjadi

Aksi berani sopir truk bawa bantuan Gaza hadapi serangan para pemukim Israel yang menghadang.

Baca Selengkapnya
Tentara Israel Izinkan Penjarahan Truk Bantuan Kemanusiaan ke Gaza, Mesti Ada Uang
Tentara Israel Izinkan Penjarahan Truk Bantuan Kemanusiaan ke Gaza, Mesti Ada Uang "Jatah Preman"

Pekerja bantuan dipaksa membayar biaya perlindungan atau uang keamanan untuk memasuki Gaza dan dicegah oleh pasukan militer serta diserang pemukim Israel.

Baca Selengkapnya