Tim Basarnas saat memeriksa sebuah sumur, lokasi terceburnya Agus Eko Riyanto (20) di Jalan Raya Sultan Agung, Kota Semarang, Jawa Tengah, Senin (5/1). Agus Eko Riyanto alias Gentong diduga tercebur ke dalam sumur sedalam 30 meter tersebut akibat menginjak penutup yang tidak kuat menahan berat tubuhnya yang tambun.
Penyelamatan dramatis pria bertubuh tambun tercebur sumur 30 m
Kecelakaan kerja
Tim Basarnas saat menyiapkan peralatan sebelum mengevakuasi Agus dari dalam sumur tua.
Warga saat menyaksikan Tim Basarnas saat berusaha menyelamatkan Agus yang terjebak di dalam sumur.
Petugas saat masuk ke dalam sumur untuk menyelamatkan Agus.
Akibat kondisi sumur yang mengerucut ke dalam, kurang lebih dua jam petugas berhasil menyelamatkan Agus.
Agus saat berhasil dikeluarkan dari dalam sumur tua tersebut.
Setelah berhasil diselamatkan, Agus dilarikan ke RS Elizabeth Kota Semarang.
Rekan korban berusaha mengevakuasi korban ke RSUD Tangerang guna mendapatkan perawatan medis. Namun, nyawanya tak tertolong.
Baca SelengkapnyaIni bisa tercapai melalui penerapan Sistem Manajemen K3 (SMK3) sesuai Peraturan Pemerintah Nomor 50 Tahun 2012.
Baca SelengkapnyaKementerian Tenaga Kerja mengatakan data BPJS Ketenagakerjaan menunjukan kenaikan jumlah angka kecelakaan dan penyakit akibat kerja.
Baca SelengkapnyaTangan Bayu tersangkut ke dalam mesin mixer, hingga tubuhnya jatuh ke dalam mesin mixer.
Baca SelengkapnyaPolisi mendalami dugaan unsur kelalaian kecelakaan kerja dalam insiden ledakan tungku peleburan besi di PT San Xiong Steel Indonesia.
Baca SelengkapnyaSelain prinsip keselamatan operasional pertambangan, Vita menyatakan bahwa terdapat 14 kriteria lainnya terkait aspek pertambangan.
Baca SelengkapnyaBeton girder Fly Over Bantaian, Muara Enim, Sumatera Selatan, yang roboh ternyata turut merusak tiga unit rumah warga.
Baca SelengkapnyaKorban meninggal dunia bernama Fauzi (32) dan Andri (38).
Baca SelengkapnyaJumlah korban tewas akibat robohnya crane girder pembangunan Fly Over Bantaian, Muara Enim, Sumatera Selatan, bertambah menjadi dua orang.
Baca SelengkapnyaLedakan terjadi di pabrik Semen Padang Indarung V, Sumbar, Selasa (20/2) sekitar pukul 11.00 WIB. Empat pekerja mengalami luka bakar akibat peristiwa itu.
Baca SelengkapnyaKanopi Klenteng Kwan Kong Makassar roboh menjelang perayaan Imlek. Dua pekerja terluka akibat terjatuh dari lantai 2 saat perbaikan rumah ibadah itu.
Baca SelengkapnyaPetugas di lapangan masih fokus terhadap penanganan para korban serta warga terdampak.
Baca Selengkapnya