Anggota Komisi III Fraksi Golkar, Rudy Mas'ud menyoroti, penggunaan anggaran polri yang didominasi untuk gaji. Menurutnya, jika penyerapan anggaran gaji lebih besar dari modal maka institusi Polri akan kurang sehat.
Hal ini disampaikannya dalam rapat kerja dengan Kapolri, Senin (6/5). Dia pun juga menyinggung sumbangsih Kepolisian kepada negara dalam bentuk penerimaan negara bukan pajak (PNBP).
Baca juga:
VIDEO: Johan Budi Berubah Galak dan Serius, Para Jenderal Polisi Malah Tertawa
VIDEO: Anggota DPR Tegaskan, Pensiunan Jenderal TNI Polri Harus Tinggal di IKN
VIDEO: Di Komisi III, Polri Minta Anggaran 2024 Naik Rp148 Triliun
VIDEO: Permintaan Anggaran Polri 2024 Naik Rp148 Triliun, Begini Rinciannya
Pasutri Perwira Polri Rawat Bayi yang Disemuti, Ini Pesan Penting dari Sang Jenderal
Begini Nasib Perwira Brimob Polda Riau Usai Anggotanya Curhat Setor Rp650 Juta