Anggota Komisi III DPR Benny K Harman menduga ada motif politik di balik Menko Polhukam Mahfud MD menyampaikan laporan transaksi mencurigakan Rp349 triliun di Kemenkeu. Dia curiga motifnya adalah untuk melengserkan Sri Mulyani dari jabatan Menteri Keuangan.
Benny mengatakan operasi tersebut diduga berawal sejak Sri Mulyani menyatakan penolakan terhadap wacana membeli minyak dari Rusia. Menanggapi ini Mahfud hanya tertawa.
Baca juga:
Arteria Minta Kabareskrim Cari Netizen yang Sebut DPR Enggan Bongkar Kasus
VIDEO: Pandangan Benny ke Mahfud, "Anda Jadi Bagian Oposisi Pemerintahan?"
VIDEO: Mahfud Langsung 'Cemberut' saat Misbakhun Merasa Dibohongi Menkeu Soal Rp349 T
Arteria Ancam Perkarakan Mahfud karena Sebut DPR Markus
VIDEO: Reaksi Arteria & Habiburokhman Soal Tuduhan Mahfud, DPR Halangi Penyelidikan
Arteria Akui Dibully Netizen karena Dianggap Tak Terima Tantangan Mahfud
VIDEO: Bambang Pacul Singgung Jiwa Korsa Komisi III Hingga Sebut Perang ke Mahfud