Panglima TNI Laksamana Yudo Margono menyentil prajurit yang kedapatan menjual senjata api dan amunisi di daerah rawan konflik. Secara tidak langsung, sama saja membunuh kawan sendiri dan rakyat. Prajurit seperti itu, jangan segan-segan untuk diganjar hukuman setimpal.
Dia membeberkan data kenaikan pelanggaran penyalahgunaan senjata api dan amunisi. Berdasarkan data dari Pusat Polisi Militer TNI, perkara terus meningkat dari tahun ke tahun.
Baca juga:
Mayjen TNI Agus Suhardi Promosi Jadi Letjen, Kawan Seangkatan Kasad di Akmil 1988
Panglima Yudo Sentil Prajurit TNI: Jual Senpi ke Musuh, Sama Saja Bunuh Kawan Sendiri
VIDEO: Panglima TNI Mutasi Perwira, Mulai Pangkogawilhan III Sampai Pangdam di Papua
Profil Mayjen Izak Pangemanan, Jendral Kopassus Resmi Jabat Pangdam Cendrawasih
Panglima TNI Mutasi 172 Anggota, Wiranto Jadi Staf Ahli Kasal
Panglima TNI Ingatkan Konflik Militer di Sudan Jangan Sampai Terjadi di Indonesia
Panglima TNI Yudo: Siaga Tempur Bukan Operasi Militer di Papua