Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

10 Selebriti Tanah Air Berjiwa Sosial yang Bangun Sekolah untuk Anak Negeri

10 Selebriti Tanah Air Berjiwa Sosial yang Bangun Sekolah untuk Anak Negeri Cinta Laura. ©Instagram.com/claurakiehl

Merdeka.com - Para selebriti ini punya kepedulian sosial yang tinggi, terutama terhadap pendidikan di Indonesia. Karena itulah, mereka mendirikan sekolah untuk anak-anak kurang mampu. Mulai dari PAUD, TK, sampai universitas informal.

Mulai dari Cinta Laura, Yuni Shara, Erix Soekamti, sampai Irwan Mussry. Berikut ini deretan selebriti Indonesia yang dirikan sekolah untuk anak-anak dari keluarga kurang mampu.

1. Cinta Laura

View this post on Instagram

A post shared by Cinta Laura Kiehl (@claurakiehl)

Melalui Soekarseno Peduli Foundation miliknya yang dikelola bersama keluarga, Cinta Laura membangun belasan sekolah untuk anak dari keluarga kurang mampu. Beberapa di antaranya tersebar di Cibalung, Ciherang, dan Cipicung. Cinta juga mendirikan pusat bantuan bencana bagi warga yang membutuhkan.

2. Yuni Shara

View this post on Instagram

A post shared by PAUD Cahaya Permata Abadi (@cahayapermataabadi)

Yuni Shara mendirikan sekolah PAUD di kampung halamannya, Batu. Sekolah bernama Cahaya Permata Abadi itu dikhususkan untuk keluarga kurang mampu. Biayanya memang tidak gratis, tapi sekolah itu cuma memungut SPP Rp3.500.

3. Sarwendah

View this post on Instagram

A post shared by Cinta Damai (@bxb_hngkng)

Sebagai hadiah hari jadi pernikahan, Ruben Onsu membangunkan sekolah yang diberi nama Tempat Belajar Bunda Sarwendah untuk istrinya, Sarwendah. Sekolah ini berlokasi di Cikidang, Sukabumi, Jawa Barat.

4. Dik Doank

View this post on Instagram

A post shared by dikDOANK (@dd_dikdoank)

Sekolah Alam Kandank Jurank Doank yang didirikan musisi Dik Doank di Jurangmangu, Tangerang Selatan sudah berdidi sejak tahun 2004.

5. Alena

View this post on Instagram

A post shared by Alena Wu | Mandarin Singer (@alenawuofficial)

Penyayi Alena mendirikan Alena Sahabat Anak (ASA) di kawasan Senen, Jakarta Pusat pada tahun 2009. Sekolah ini menyasar anak-anak dari keluarga dengan ekonomi menengah ke bawah.

6. Oki Setiana Dewi

View this post on Instagram

A post shared by Dirgantara Wicaksono (@bombomdirgantara)

Oki Setiana Dewi juga punya taman pendidikan Islam, namanya pesantren Tahfidz Maskanul Huffads. Pesantren ini sudah beroperasi selama beberapa tahun terakhir.

(mdk/tsr)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Deretan Artis Indonesia Dirikan Yayasan Sosial Demi Bantu Sesama, Ada Agnez Mo Sampai Dian Sastrowardoyo
Deretan Artis Indonesia Dirikan Yayasan Sosial Demi Bantu Sesama, Ada Agnez Mo Sampai Dian Sastrowardoyo

Berkilau di panggung hiburan, sejumlah artis Indonesia berbagi keberuntungan mereka dengan mendirikan yayasan sosial

Baca Selengkapnya
Potret Yuni Shara Jadi Pembina Upacara HUT ke-79 RI di PAUD Miliknya, Curi Perhatian
Potret Yuni Shara Jadi Pembina Upacara HUT ke-79 RI di PAUD Miliknya, Curi Perhatian

Potret Yuni Shara jadi pembina Upacara HUT ke-79 RI di PAUD miliknya, curi perhatian.

Baca Selengkapnya
9 Potret Artis Indonesia Ternyata Pernah Mondok di Pesantren, Ada Aura Kasih, Dewi Perssik, Hingga Nikita Mirzani
9 Potret Artis Indonesia Ternyata Pernah Mondok di Pesantren, Ada Aura Kasih, Dewi Perssik, Hingga Nikita Mirzani

Siapa sangka ternyata deretan artis Indonesia ini pernah mondok di pesantren.

Baca Selengkapnya
Deretan Anak Artis yang Mondok di Pesantren, Ada yang Menimba Ilmu Hingga ke Yaman
Deretan Anak Artis yang Mondok di Pesantren, Ada yang Menimba Ilmu Hingga ke Yaman

Para anak seleb Tanah Air ini memilih menyekolahkan anaknya ke pesantren. Berikut ulasan selengkapnya.

Baca Selengkapnya
Tak Banyak yang Tahu, 7 Artis Ini Ternyata Anak Pemuka Agama
Tak Banyak yang Tahu, 7 Artis Ini Ternyata Anak Pemuka Agama

Sederet artis ini ternyata anak pemuka agama, dari ustad hingga pendeta.

Baca Selengkapnya
Tampil Mengenakan Busana Adat, Intip Foto-foto Yuni Shara Rayakan Ulang Tahun PAUD Miliknya Sampai Terharu
Tampil Mengenakan Busana Adat, Intip Foto-foto Yuni Shara Rayakan Ulang Tahun PAUD Miliknya Sampai Terharu

Yuni Shara memiliki PAUD yang berlokasi di Kota Batu Jawa Timur. PAUD Cahaya Permata Abadi kini berulang tahun yang ke-20.

Baca Selengkapnya
Terlahir Kaya Raya, 4 Anak Artis Belajar di Sekolah Elit dengan Biaya Masuk Ada yang Capai Ratusan Juta
Terlahir Kaya Raya, 4 Anak Artis Belajar di Sekolah Elit dengan Biaya Masuk Ada yang Capai Ratusan Juta

Sederet anak artis yang sudah terlahir kaya raya ini sekolah di tempat yang biaya masuknya begitu fantastis.

Baca Selengkapnya
Deretan Aktris Indonesia Ini Punya Kekasih Lebih Muda, Ada yang Pacaran Sama Anak Asuhnya Sendiri
Deretan Aktris Indonesia Ini Punya Kekasih Lebih Muda, Ada yang Pacaran Sama Anak Asuhnya Sendiri

Kisah Cinta Artis Tanah Air: Wanita yang Memiliki Pasangan Lebih Muda

Baca Selengkapnya
10 Anak Selebritis Berkebutuhan Khusus yang Berprestasi, Ada yang Lulus S2 dari Kampus Ternama
10 Anak Selebritis Berkebutuhan Khusus yang Berprestasi, Ada yang Lulus S2 dari Kampus Ternama

Siapa saja anak selebritis berkebutuhan khusus yang berprestasi bahkan ada yang lulus S2 dari kampus ternama? Ini potret mereka

Baca Selengkapnya
10 Seleb Ganteng & Anak Perempuan: Dikira Pacar, Padahal Ayah!
10 Seleb Ganteng & Anak Perempuan: Dikira Pacar, Padahal Ayah!

Anak-anak selebriti kerap mencuri perhatian warganet. Tidak sedikit yang salah kira saat seleb ganteng ini berdua dengan anak perempuannya.

Baca Selengkapnya
Deretan Anak Artis yang sedang Menimba Ilmu di Amerika Serikat, Ada yang Sambil Kerja Part Time di Restoran
Deretan Anak Artis yang sedang Menimba Ilmu di Amerika Serikat, Ada yang Sambil Kerja Part Time di Restoran

Sebagian dari anak artis ini ada yang kuliah di jurusan perfilman. Siapa saja mereka? Cek selengkapnya.

Baca Selengkapnya
7 Duta di Indonesia, Terbaru Wulan Guritno Diusulkan Duta Anti Judi Online
7 Duta di Indonesia, Terbaru Wulan Guritno Diusulkan Duta Anti Judi Online

Mereka pernah menjadi viral dipilih untuk menjadi duta atas kesalahan yang mereka lakukan.

Baca Selengkapnya