Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

20 Cokelat dengan rasa paling aneh yang pernah dibuat

20 Cokelat dengan rasa paling aneh yang pernah dibuat Chocolate Covered Onion. © S1.zetaboards.com

Merdeka.com - Disebut afrodisiak alami hingga the sinful food alias makanan penuh dosa, cokelat menjadi salah satu makanan yang paling dicintai di muka bumi. Rasanya yang mewah, berpadu dengan susu atau gula membuat siapa saja ketagihan.

Namun sekarang cokelat tak hanya berpadu susu. Para chocolatier (seniman pengrajin cokelat) dan produsen cokelat terkemuka berlomba-lomba membuat kreasi cokelat paling unik. Jangan heran kalau kamu menjumpai kombinasi cokelat yang sedikit aneh, misalnya cokelat rasa jagung bakar. Atau yang paling ekstrem, bawang bombay bersalut cokelat seperti dalam gambar di atas.

Penasaran dengan kreasi cokelat paling unik yang pernah dibuat? Simak selengkapnya.

Orang lain juga bertanya?

1. Meat Chocolate - Cokelat dari daging sapi

cokelat dari daging sapi karya ilmuwan selandia baru

Cokelat dari daging sapi karya ilmuwan Selandia Baru. © MARK TAYLOR/FAIRFAX NZ

Yang satu ini bukan cokelat dengan rasa daging sapi, tetapi cokelat yang dibuat dari daging sapi sungguhan. Mustafa Farouk, seorang ilmuwan makanan asal Selandia Baru mencoba mengkreasikan cokelat dari minyak hewani yang terbuat dari irisan daging sapi Waikato. Konon rasanya sedikit gurih seperti kaldu sapi.

2. Hotlix Ant Wafers - Cokelat dengan campuran semut

hotlix ant wafers

Hotlix Ant Wafers © Hotlix.com

Cokelat produksi Hotlix Candy ini terdiri dari wafer cokelat putih dan topping semut. Benar-benar semut. Cokelat ini dipasarkan dengan harga $ 60.

3. Havana Tobacco - Cokelat, tembakau, rum, dan cognac

havana tobacco

Havana Tobacco ©2016 The Chocolate Lines

Cokelat, rum, dan cognag dipadu dengan daun tembakau. Seperti apa rasanya, ya? MungkinDominique Persoone, chocolatier asal Belgia ini sengaja mengkreasikan Havana Tobacco untuk pria.

4. Gail Ambrosius Shiitake Mushroom - Jamur shiitake Jepang

gail ambrosius shiitake mushroom

Gail Ambrosius Shiitake Mushroom ©2016 Gail Ambrosius

Gail Ambrosius mengkreasikan truffle ini sebagai produk eksotis. Cokelat Peru dicampur dengan irisan jamur shiitake untuk menghasilkan citarasa unik. Kemudian dicelup ke dalam cokelat Kolombia leleh.

5. Cucumber Vodka Truffle - Kombinasi vodka dan mentimun

cucumber vodka truffle

Cucumber vodka truffle. © L Artisan du Chocolat

Dilansir Travel+Leisure, Christian Alexandre and Whajung Park adalah pasangan chocolatier yang terkenal karena berbagai rasa cokelat eksotis kreasi mereka. Salah satunya adalah cucumber vodka truffle yang merupakan perpaduan antara cokelat, vodka, mentimun, dan daun mint.

(mdk/tsr)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
6 Rekomendasi Oleh-oleh Asli Cirebon untuk Kembali ke Jakarta, Ada yang Mirip Bakpia
6 Rekomendasi Oleh-oleh Asli Cirebon untuk Kembali ke Jakarta, Ada yang Mirip Bakpia

Oleh-oleh khas Cirebon tak selalu kerupuk melarat ataupun sirup Tjampolay, tapi salah satnya ada yang mirip bakpia namun jarang diketahui

Baca Selengkapnya
Makanan Unik Khas Indonesia
Makanan Unik Khas Indonesia

'Mie Lendir' makanan khas Riau dan Batam. Mie ini memiliki kuah sangat kental berwarna cokelat.

Baca Selengkapnya
Kitkat dengan Rasa Paling Unik di Jepang dan Tempat untuk Mendapatkannya
Kitkat dengan Rasa Paling Unik di Jepang dan Tempat untuk Mendapatkannya

Jepang punya lebih dari 300 rasa KitKat yang tak bisa ditemukan di negara lain.

Baca Selengkapnya
Jadi Salah Satu Makanan Lezat, Cokelat Unik Warna Pirang Ini Tercipta Karena Kesalahan
Jadi Salah Satu Makanan Lezat, Cokelat Unik Warna Pirang Ini Tercipta Karena Kesalahan

Cokelat pirang sudah diakui sebagai salah satu jenis cokelat paling unik di dunia. Yuk, simak fakta lengkapnya!

Baca Selengkapnya
5 Resep Kue Nastar 1 Kg Beragam Rasa, Dari Isian Keju Hingga Klepon
5 Resep Kue Nastar 1 Kg Beragam Rasa, Dari Isian Keju Hingga Klepon

Sekarang, tidak hanya nanas, tetapi isian nastar juga telah dikembangkan dengan berbagai rasa, seperti keju dan klepon.

Baca Selengkapnya
Rekomendasi Makanan Khas Jawa Tengah yang Terkenal karena Keunikan dan Kenikmatannya, Wajib Dicoba
Rekomendasi Makanan Khas Jawa Tengah yang Terkenal karena Keunikan dan Kenikmatannya, Wajib Dicoba

Jawa Tengah terkenal sebagai daerah yang kaya akan makanan khasnya. Yuk, simak rekomendasi makanan Khas Jawa Tengah yang paling terkenal ini!

Baca Selengkapnya
Top 5 Makanan Khas Indonesia yang Ekstrem, Berani Mencobanya?
Top 5 Makanan Khas Indonesia yang Ekstrem, Berani Mencobanya?

Makanan Indonesia ini dinilai ekstrem karena terbuat dari bahan yang tak biasa. Apa saja itu?

Baca Selengkapnya
Viral! Cokelat Dubai dengan Isian Pistachio dan Knafeh, Begini Cara Membuatnya di Rumah
Viral! Cokelat Dubai dengan Isian Pistachio dan Knafeh, Begini Cara Membuatnya di Rumah

Cara membuat cokelat dubai yang viral dengan isian pistachio dan knafeh.

Baca Selengkapnya
5 Makanan Indonesia yang Terbuat dari Bahan Fermentasi, Wajib Banget Dicoba!
5 Makanan Indonesia yang Terbuat dari Bahan Fermentasi, Wajib Banget Dicoba!

Beragam makanan fermentasi Indonesia yang patut kamu coba. Ada apa saja?

Baca Selengkapnya
11 Resep Kue Semprit Khas Lebaran yang Renyah & Manis, Sajian Favorit Semua Kalangan
11 Resep Kue Semprit Khas Lebaran yang Renyah & Manis, Sajian Favorit Semua Kalangan

Berikut kumpulan resep kue semprit khas lebaran yang renyah dan manis.

Baca Selengkapnya
5 Resep Ayam Krispi yang Menggugah Selera, dari Pedas Manis hingga Keju Meleleh
5 Resep Ayam Krispi yang Menggugah Selera, dari Pedas Manis hingga Keju Meleleh

Menikmati lezatnya ayam krispi ternyata bisa dilakukan dengan cara yang berbeda. Intip resepnya dulu, yuk!

Baca Selengkapnya