3 Pertanyaan tersulit saat wawancara kerja
Merdeka.com - Wawancara kerja memang susah-susah gampang. Ada beberapa pertanyaan yang selalu ditanyakan, namun ada juga hal-hal yang tidak bisa Anda duga terjadi ketika diwawancarai. Berikut ini ada tiga pertanyaan tersulit saat wawancara kerja. Temukan cara untuk memberikan jawaban terbaik seperti yang dilansir dari US News (24/08) berikut ini.
Apa kelemahan terbesar Anda?Pertanyaan yang satu ini cukup menjebak dan menjadi favorit para human resources perusahaan yang mewawancarai para pelamar. Jangan pernah menjawab Anda tidak punya atau tidak tahu kelemahan yang Anda miliki. Coba berikan jawaban pada mereka seperti, "Saya biasanya terlalu terobsesi pada pekerjaan," atau, "Terkadang, saya akan terus-menerus memoles pekerjaan yang saya rasa kurang sempurna." Jawaban-jawaban seperti itu tidak akan membongkar kelemahan Anda yang sesungguhnya. Namun juga tidak menutupi seluruh kelemahan yang Anda miliki.
Apakah Anda pernah aktif dalam kegiatan sosial selain bekerja?Jika Anda cukup lama menganggur, maka perusahaan akan fokus bertanya pada aktivitas yang Anda lakukan selama masa tidak bekerja itu. Jawaban, "Sibuk mencari pekerjaan," atau, "Tidak sempat melakukan apa-apa karena mengurus keluarga," sangat tidak disarankan untuk Anda lontarkan. Anda bisa mengakali pertanyaan seperti ini dengan mengubah sudut pandang menjadi buku yang sedang Anda baca, klub atau kompetisi yang Anda ikuti, dan yang lain.
-
Apa pertanyaan aneh yang pernah diajukan di wawancara kerja? 'Berapa banyak bayi yang dilahirkan ke dunia setiap harinya?'
-
Kenapa pertanyaan wawancara kerja di perusahaan besar terkadang aneh? Sebab, pertanyaannya kadang tak terduga.
-
Bagaimana cara menjawab pertanyaan aneh di wawancara? Jangan terlena dengan suka cita sesaat tersebut, karena ingat Anda masih belum sepenuhnya diterima di perusahaan itu.
-
Siapa yang pernah diajukan pertanyaan aneh di wawancara? Intel mengajukan pertanyaan itu untuk posisi teknisi perangkat kerasnya.
-
Apa tips penting untuk wawancara kerja? 'Kedengarannya cukup sederhana, tetapi saya memperhatikan bahwa tingkat kesiapan kandidat tampaknya telah menurun dalam lima tahun terakhir atau lebih,' kata Adriane, Rabu (11/9). 'Saya benar-benar terkejut melihat seberapa sering orang tidak mengerjakan pekerjaan rumah mereka. Inilah sesuatu yang sangat mendasar yang saya lihat tidak dipahami oleh para kandidat saat ini,' kata dia.
-
Apa yang harus dipersiapkan sebelum wawancara? Langkah penting selanjutnya yang bisa kamu coba adalah membuat daftar pertanyaan yang mungkin akan ditanyakan pada saat wawancara berlangsung.
Apakah Anda punya pertanyaan untuk kami?Sebelum melakukan wawancara kerja, jangan lupa untuk mencari tahu sebanyak-banyaknya informasi mengenai perusahaan yang Anda lamar. Sehingga Anda bisa memberikan pertanyaan terbaik bagi mereka. Ada beberapa saran pertanyaan untuk Anda.
Memberikan pertanyaan yang sedikit 'berat' jelas akan membuat Anda terlihat sudah mempersiapkan segalanya dengan baik. Selain itu, Anda dianggap sangat tertarik untuk bekerja di perusahaan tersebut dan memang pantas diterima sebagai salah satu karyawan di sana. (mdk/riz)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Jika kamu mengalami situasi tersebut kamu bisa mencoba untuk melontarkan pertanyaan-pertanyaan lucu.
Baca SelengkapnyaPerusahaan besar dunia sering menanyakan beragam pertanyaan tak terduga kepada para pelamar kerja saat wawancara.
Baca SelengkapnyaBagaimana sih agar rasa gugup dan deg-degan yang dimiliki bisa berkurang?
Baca SelengkapnyaAlasan kedua adalah Anda kurang persiapan baik itu dari segi diri sendiri maupun persyaratan yang diminta oleh perusahaan.
Baca SelengkapnyaKelemahan diri perlu dipahami sebagai bekal wawancara kerja.
Baca SelengkapnyaPertanyaan merupakan bentuk komunikasi yang paling umum dalam kehidupan sehari-hari kita. Ini adalah ekspresi keingintahuan seseorang akan sebuah informasi.
Baca SelengkapnyaBeberapa pelamar kerja seringkali mengabaikan beberapa hal penting saat wawancara.
Baca SelengkapnyaElon Musk punya daftar pertanyaan sederhana yang kerap dia tanyakan kepada kandidat karyawan.
Baca SelengkapnyaDia mengalami sakit perut yang parah dan akhirnya buang air besar tepat sebelum wawancara dimulai.
Baca SelengkapnyaPenggunaan kata tanya secara tepat dan efektif sangat penting dalam berkomunikasi dengan baik.
Baca SelengkapnyaUntuk menilai perusahaan itu baik atau justru buruk 'red flag' calon karyawan bisa mendeteksi hal tersebut saat proses wawancara.
Baca SelengkapnyaSebagai alat untuk mendapatkan informasi, memperjelas konsep, atau merangsang pemikiran, pertanyaan dapat menjadi kunci untuk memperdalam pemahaman kita.
Baca Selengkapnya