Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

4 Cara sederhana untuk merawat sneakers kesayangan

4 Cara sederhana untuk merawat sneakers kesayangan Ilustrasi sneaker. ©2018 Merdeka.com/Pexels

Merdeka.com - Sneakers, rasanya sepatu ini sudah menjadi aksesoris wajib punya bagi setiap orang. Apalagi anak muda yang hobi beraktivitas di luar ruangan.

Tak hanya untuk alasan praktis, kadang sneakers juga dianggap sebagai barang koleksi. Apalagi jika produk tersebut berlabel limited edition. Harga jualnya bisa sampai menguras isi dompet. Karena itulah kamu yang mengoleksi sneakers juga wajib tahu cara yang tepat untuk merawatnya.

ilustrasi sneaker

Orang lain juga bertanya?

Ilustrasi sneaker ©2018 Merdeka.com/Pexels

Agar penampilan sepatu sneakers tetap terlihat prima, ada beberapa cara untuk merawatnya yang direkomendasikan oleh Cashbac.

Bersihkan langsung noda yang menempel

Langkah pertama saat Anda menggunakan sepatu sneakers favorit untuk kegiatan sehari-hari adalah jangan malas untuk membersihkan dengan lap micro fiber yang kering. Apalagi jika tiba-tiba ada hal yang tidak diinginkan terjadi pada benda kesayangan tersebut, segera bersihkan agar noda tidak menempel terlalu lama. Bila dibiarkan kemungkinan noda akan membekas.

Semprotkan produk pelindung khusus

Banyak bermunculan produk yang memiliki kemampuan untuk menghindari noda atau air menempel pada sepatu sneakers. Jangan ragu untuk memilih produk yang memang terbukti kualitasnya dan aplikasikan kepada sepatu sneakers kesayangan Anda untuk mendapatkan proteksi maksimal.

Segera keringkan jika sampai terkena air

Salah satu hal yang paling dihindari saat menggunakan sneakers kesayangan adalah terkena air, entah itu air hujan ataupun becek yang dapat membuat sepatu kesayangan Anda menjadi berubah warna. Segera keringkan sneakers Anda dengan hair dryer, dan jika perlu keringkan di bawah sinar matahari langsung untuk mendapatkan hasil yang lebih maksimal.

Bawa ke laundry khusus sneakers jika ada noda yang tak bisa dibersihkan

Jika sudah terlanjur kotor atau memiliki masalah yang tidak bisa Anda tangani sendiri, jangan ragu untuk membawa ke tempat pencucian sepatu. Meskipun saat ini banyak tempat yang bermunculan, janganlah ragu untuk mencari kredibilitas tempat tersebut terlebih dahulu agar perawatan sepatu Anda berada di tangan yang tepat.

Nah, dengan tips-tips di atas, sekarang Anda bisa menjaga sneakers kesayangan agar lebih awet. Umur pakainya pun jadi lebih lama. Jangan lupa disimpan di tempat yang kering agar tidak mudah berjamur.

Reporter: Adinda Tri WardhaniSumber: Liputan6.com

(mdk/tsr)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Cara Mencuci Sepatu Putih dengan Benar, Perhatikan Bahan Sepatu dan Sabun
Cara Mencuci Sepatu Putih dengan Benar, Perhatikan Bahan Sepatu dan Sabun

Sepatu putih sering berubah warna atau menguning saat dicuci.

Baca Selengkapnya
Cara Menghilangkan Bau Sepatu yang Efektif dan Mudah
Cara Menghilangkan Bau Sepatu yang Efektif dan Mudah

Panduan menghilangkan bau tak sedap pada sepatu dan penyebabnya yang harus diketahui.

Baca Selengkapnya
Kuku Kaki Bau Memang Sering Bikin Minder, Ternyata Ini Sebabnya
Kuku Kaki Bau Memang Sering Bikin Minder, Ternyata Ini Sebabnya

Bau kuku kaki dapat berasal dari berbagai penyebab. Salah satunya adalah infeksi jamur pada kuku kaki, yang sering disebut sebagai kaki atlet.

Baca Selengkapnya
4 Cara Simpel Merawat Pakaian Rajut Supaya Awet dan Nggak Berbulu
4 Cara Simpel Merawat Pakaian Rajut Supaya Awet dan Nggak Berbulu

Yuk, simak 4 cara simpel merawat pakaian rajut supaya tetap awet dan nggak cepat rusak!

Baca Selengkapnya
7 Cara Menjaga Karpet Bawaan Mobil Tetap Awet dan Bersih
7 Cara Menjaga Karpet Bawaan Mobil Tetap Awet dan Bersih

7 cara yang dilakukan supaya karpet mobil tetap awet dan bersih. Yuk simak!

Baca Selengkapnya
8 Tips Merawat Lantai Vinyl Agar Awet Tahan Lama dan Tetap Cantik di Rumah
8 Tips Merawat Lantai Vinyl Agar Awet Tahan Lama dan Tetap Cantik di Rumah

Lantai vinyl semakin banyak diminati untuk desain interior. Ada beberapa tips untuk merawat lantai vinyl agar awet tahan lama. Yuk, simak penjelasannya!

Baca Selengkapnya
Metode Efektif Menghilangkan Noda dari Jok Fabric Mobil
Metode Efektif Menghilangkan Noda dari Jok Fabric Mobil

Jok fabric nyaman namun mudah kotor. Ketahui cara membersihkannya dengan benar agar tetap awet dan bersih.

Baca Selengkapnya
6 Cara Atasi Masalah Kaki Berkeringat, Cegah Masalah Bau Kaki Mengganggu
6 Cara Atasi Masalah Kaki Berkeringat, Cegah Masalah Bau Kaki Mengganggu

Kondisi kaki berkeringat yang menyebabkan masalah bau kaki mengganggu yang bisa diatasi dengan sejumlah cara ini.

Baca Selengkapnya
Cara Menghilangkan Bau Kaki di Sepatu, Mudah dan Efektif
Cara Menghilangkan Bau Kaki di Sepatu, Mudah dan Efektif

Bau kaki adalah masalah umum, namun bisa sangat mengganggu. Untuk mengatasinya, cara-cara alami bisa dicoba untuk singkirkan bau-bau mengganggu.

Baca Selengkapnya
Cara Mencegah Jamur pada Pakaian, Salah Satunya Perhatikan Kelembapan Lemari
Cara Mencegah Jamur pada Pakaian, Salah Satunya Perhatikan Kelembapan Lemari

Jamur bisa tumbuh di mana saja di rumah, termasuk pada pakaian di dalam lemari. Cegah sebelum terlambat.

Baca Selengkapnya
35 Kata-Kata Lucu tentang Kaos Kaki, Menghibur dan Bikin Ngakak
35 Kata-Kata Lucu tentang Kaos Kaki, Menghibur dan Bikin Ngakak

Kata-kata lucu tentang kaos kaki sering kali mencerminkan situasi sehari-hari yang konyol dan penuh kejutan.

Baca Selengkapnya
5 Cara Mengatasi Bercak Bekas Air Hujan Mengering di Bodi Mobil
5 Cara Mengatasi Bercak Bekas Air Hujan Mengering di Bodi Mobil

Cara Mengatasi Bercak Bekas Air Hujan Mengering di Bodi Mobil

Baca Selengkapnya