5 Alasan kenapa karyawan selalu terlambat
Merdeka.com - Terlambat adalah salah satu kebiasaan buruk yang sebaiknya Anda hindari dalam dunia kerja. Sebab terlambat membuat Anda terlihat egois, kurang ajar, tidak bisa diandalkan, dan tidak teratur.
Meskipun tahu bahwa Anda sering terlambat dan tahu bahwa itu salah, mungkin Anda masih sulit mengubah kebiasaan tersebut. Sebab ternyata ada beberapa alasan yang membuat Anda selalu terlambat, demikian seperti yang dilansir dari US News berikut ini.
Selalu lupaBeberapa orang kerap terjebak di masa sekarang sehingga melupakan hal-hal yang harus dilakukan berikutnya. Kebiasaan ini jika dibiarkan tentu akan membuat Anda selalu datang terlambat ketika bekerja.
-
Kenapa orang sering terlambat? Penelitian menunjukkan bahwa keterlambatan seringkali berkaitan dengan skor yang rendah pada tes kepribadian mengenai kesadaran dan neurotisisme, atau dalam bahasa yang lebih positif, seseorang mungkin terlalu santai.
-
Apa ciri kata-kata egois? Kata-kata egois yang mengena adalah media untuk menyampaikan ke orang lain bahwa level egonya sudah cukup meresahkan orang lain.
-
Siapa yang bisa disebut egois? Egois adalah sifat dasar manusia. Kadar egois setiap manusia bisa berbeda-beda, ada orang yang sangat dominan egonya dan ada orang yang bisa meredam ego tersebut.
-
Kenapa kata-kata egois digunakan? Kata-kata egois yang mengena adalah media untuk menyampaikan ke orang lain bahwa level egonya sudah cukup meresahkan orang lain.
-
Kenapa sifat egois bisa membuat orang susah berkembang? Orang yang egois sering kali menolak kritik dan saran, karena mereka merasa bahwa apa yang mereka lakukan sudah benar. Sikap ini menghambat pertumbuhan pribadi dan profesional karena mereka tidak terbuka terhadap ide-ide baru atau cara-cara yang berbeda untuk melakukan sesuatu. Akibatnya, mereka mungkin kehilangan kesempatan untuk belajar dan berkembang, yang pada akhirnya dapat membatasi potensi mereka.
-
Apa saja dampak buruk kebiasaan menunda? Kebiasaan menunda-nunda ini jika dibiarkan terus-menerus dapat menimbulkan dampak buruk, seperti tertinggal dalam karir, kehilangan waktu secara sia-sia, dan target pekerjaan yang tidak tercapai.
Salah perhitunganApakah Anda juga termasuk orang yang tidak bisa memperhitungkan waktu dengan benar? Misalnya, Anda menjadwalkan menikmati kopi pagi selama 10 menit saja. Tetapi ternyata Anda butuh 30 menit sekaligus untuk membaca koran. Pada akhirnya, Anda akan selalu datang terlambat hanya karena salah menghitung waktu.
Tidak terencanaPagi hari memang membuat orang-orang sibuk dengan berbagai hal. Jika Anda tidak merencanakan aktivitas pagi dengan baik, Anda tentu akan datang terlambat ketika bekerja. Misalnya, Anda selalu bangun terlambat, bingung memilih baju, sampai melupakan kunci kendaraan.
Jadwal padatMemiliki aktivitas lain sebelum bekerja, misalnya harus bertemu dengan dokter gigi, juga bisa membuat Anda terlambat bekerja. Daripada mengorbankan karir, alangkah baiknya jika Anda melakukan aktivitas tersebut setelah bekerja. Sebab jadwal padat juga sering membuat Anda sulit mengatur waktu dan menyebabkan datang terlambat ke kantor.
Suka buru-buruTerakhir, alasan kenapa Anda selalu terlambat bisa jadi disebabkan oleh sifat Anda sendiri yang suka buru-buru. Kesukaan terhadap hal semacam ini jelas tidak memberi manfaat apa-apa dan malah membuat Anda datang terlambat ketika bekerja.
Itulah beberapa alasan kenapa Anda selalu terlambat. Atau Anda memiliki penyebab lain yang belum disebutkan? (mdk/riz)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Sains mengungkapkan ada risiko serius jika perilaku sering terlambat diabaikan.
Baca Selengkapnya31 persen karyawan merasa bekerja di lingkungan yang tidak menghargai antar sesama
Baca SelengkapnyaTerdapat sejumlah alasan mengapa seseorang bisa selalu terlambat.
Baca SelengkapnyaSejumlah kebiasaan yang kita miliki ternyata tanpa sengaja bisa membuat mental kita cepat lelah.
Baca SelengkapnyaWaspada dengan tanda lingkungan kerja toxic karena bisa mempengaruhi kesehatan mentalmu.
Baca SelengkapnyaAlasan kedua adalah Anda kurang persiapan baik itu dari segi diri sendiri maupun persyaratan yang diminta oleh perusahaan.
Baca SelengkapnyaBerikut terdapat 7 tips ampuh yang dapat membantu kamu menghilangkan kebiasaan menunda-nunda pekerjaan.
Baca SelengkapnyaKelemahan diri perlu dipahami sebagai bekal wawancara kerja.
Baca SelengkapnyaPerjalanan menuju kesuksesan nggak selalu mulus seperti yang dibayangkan.
Baca SelengkapnyaProkrastinasi adalah perilaku yang dapat berdampak negatif apabila tidak segera diatasi.
Baca SelengkapnyaManajer proyek bertanggung jawab untuk merencanakan, mengatur, dan mengelola penyelesaian proyek.
Baca SelengkapnyaJika belum dipromosikan, bukan berarti kinerja Anda yang buruk.
Baca Selengkapnya