Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

5 Hal yang harus dilakukan jika rencanakan pernikahan tanpa WO

5 Hal yang harus dilakukan jika rencanakan pernikahan tanpa WO Ilustrasi persiapan pernikahan. ©HireRush.com

Merdeka.com - Jika Anda berencana untuk mempersiapkan pernikahan tanpa bantuan wedding organizer, Anda harus lebih teliti dan seksama dibanding calon pengantin lainnya. Berikut kiat untuk merencanakan pernikahan secara mandiri dan tanpa menggunakan jasa wedding organizer.

Gunakan aplikasi pengaturan checklist dan budget

Tanpa bantuan wedding organizer, sebaiknya Anda menggunakan aplikasi yang mengatur jadwal dan anggaran secara online. Dengan begitu Anda tetap dapat mengawasi apa saja yang harus dikerjakan dan berapa biaya yang harus dikeluarkan, sembari membaginya dengan pasangan.

Orang lain juga bertanya?

Membuat situs pernikahan

Wedding website dapat menjadi cara yang tepat untuk mengumpulkan informasi seputar tanggal, lokasi, dan detail pernikahan lain untuk dapat diakses oleh para tamu. Anda juga dapat dengan mudah meminta mereka untuk melakukan RSVP atau konfirmasi kedatangan setelah mereka mendapatkan undangan.

Memiliki salinan dokumen online

Cari template dan cetak kontrak untuk vendor pernikahan sebagai pegangan Anda. Masukan ke dalam map yang diberi label agar Anda tidak kehilangannya.

Minta vendor melakukan riset untuk Anda

Minta masukan dari vendor tentang tema, elemen dekorasi, biaya and lainnya. Jadi saat pertemuan Anda tinggal menolak atau menyetujui ide yang mereka berikan.

Buat jadwal hari H

Penjadwalan Anda di hari H haruslah solid. Minta bantuan keluarga, kerabat, bridesmaid dan groomsmen untuk saling mendelegasikan tugas kepanitiaan. Beri masing-masing tugas untuk membagikan suvenir pernikahan, menjaga kuantitas makanan, mencatat daftar tamu VIP dan memegang urutan foto.

(mdk/tsr)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
5 Hal Penting yang Harus Diperhatikan saat Bikin Perencanaan Pernikahan Sendiri di Rumah
5 Hal Penting yang Harus Diperhatikan saat Bikin Perencanaan Pernikahan Sendiri di Rumah

Menikah adalah salah satu momen paling penting dalam kehidupan seseorang.

Baca Selengkapnya
Cara Daftar KUA Online dan Dokumen yang Diperlukan, Calon Pasutri Wajib Tahu
Cara Daftar KUA Online dan Dokumen yang Diperlukan, Calon Pasutri Wajib Tahu

Daftar pernikahan di KUA bisa dilakukan secara online dengan mudah.

Baca Selengkapnya
Ingin Punya Dream Wedding Tapi Budget Masih Pas-Pasan? Bisa, Gunakan Saja 4 Tips Jitu Ini
Ingin Punya Dream Wedding Tapi Budget Masih Pas-Pasan? Bisa, Gunakan Saja 4 Tips Jitu Ini

Beberapa tips ini bisa dilakukan untuk bantu mewujudkan dream wedding tanpa harus mengeluarkan budget yang besar.

Baca Selengkapnya
Cara Daftar KUA Online Melalui Simkah, Ini Syarat Dokumen yang Perlu Diperhatikan Calon Pengantin
Cara Daftar KUA Online Melalui Simkah, Ini Syarat Dokumen yang Perlu Diperhatikan Calon Pengantin

Berikut cara daftar KUA online melalui Simkah dan syarat dokumen yang perlu dipersiapkan.

Baca Selengkapnya
Cara Mengurus Surat Nikah Online, Calon Pasutri Wajib Tahu
Cara Mengurus Surat Nikah Online, Calon Pasutri Wajib Tahu

Mengurus surat nikah bisa dilakukan dengan mudah melalui daring.

Baca Selengkapnya
Cara Cek Akta Nikah Online, Ketahui Langkah Mudah untuk Cek Status Seseorang
Cara Cek Akta Nikah Online, Ketahui Langkah Mudah untuk Cek Status Seseorang

Cara cek akta nikah online bisa dilakukan hanya dengan menggunakan Nomor Induk Kependudukan (NIK).

Baca Selengkapnya
7 Cara Mengatur Keuangan Pasangan Baru Nikah, Mudah dan Efektif
7 Cara Mengatur Keuangan Pasangan Baru Nikah, Mudah dan Efektif

Penting untuk menetapkan tujuan finansial dalam keluarga.

Baca Selengkapnya
Sebelum Memutuskan untuk Menikah, Pastikan 4 Hal Ini Sudah Kamu Persiapkan
Sebelum Memutuskan untuk Menikah, Pastikan 4 Hal Ini Sudah Kamu Persiapkan

Berbagai hal ini akan membantu kehidupan pernikahanmu dan pasangan agar lebih tentram dan meminimalisir adanya konflik.

Baca Selengkapnya
Cara Cek Nomor Akta Nikah Online, Berikut Langkah-Langkahnya
Cara Cek Nomor Akta Nikah Online, Berikut Langkah-Langkahnya

Dengan akses yang lebih mudah ini, masyarakat tidak lagi terhambat oleh jarak atau waktu untuk mendapatkan informasi penting mengenai status perkawinan mereka.

Baca Selengkapnya
Cara Cek Orang Sudah Menikah atau Belum secara Online
Cara Cek Orang Sudah Menikah atau Belum secara Online

Merdeka.com merangkum informasi tentang cara cek orang sudah menikah atau belum secara online dengan mudah.

Baca Selengkapnya
Punya Impian Nikah Sederhana, Pasangan Ini Berhasil Wujudkan Pernikahan dalam 1 Bulan
Punya Impian Nikah Sederhana, Pasangan Ini Berhasil Wujudkan Pernikahan dalam 1 Bulan

. Demi memotong budget, Nita melakukan beberapa kegiatan dengan usaha sendiri daripada melibatkan vendor.

Baca Selengkapnya
Itinerary Adalah Daftar Rencana Perjalanan, Ketahui Manfaat dan Cara Membuatnya
Itinerary Adalah Daftar Rencana Perjalanan, Ketahui Manfaat dan Cara Membuatnya

Itinerary perjalanan akan memudahkan waktu liburan atau kunjungan bisnis Anda.

Baca Selengkapnya